Ayo, semangat belajar online!!

Berita Lainnya - 05 August 2020

Ayo, semangat belajar online!!

Merdeka!!!
Tidak terasa kita sudah memasuki bulan agustus nih, teman-teman. Bulan Agustus adalah bulan yang spesial untuk negara kita Indonesia, karena pada tanggal 17 Agustus 1945 negara kita merdeka dari para penjajah. Teman-teman pasti tahu kan apa arti kata merdeka? Nah, berdasarkan KBBI, merdeka berarti bebas; tidak terkena atau lepas dari tuntutan; tidak terikat; tidak bergantung kepada orang atau pihak tertentu; leluasa. Kata merdeka ini pastinya bisa kita gunakan dalam berbagai aspek kehidupan kita. Dalam hal belajar juga kita harus merasa merdeka. Merdeka dalam hal belajar bisa kita artikan bahwa belajar itu harus leluasa dan bebas dari segala tuntutan. Terkadang kita memang merasa belajar sebagai tuntutan. Tuntutan harus pintar, tuntutan harus menuruti ekspetasi orang lain, tuntutan sebagai syarat untuk bekal di masa depan, dll. Teman-teman, kita perlu terbebas dari pikiran itu semua. Yuk, sama-sama kita mengubah kata tuntutan itu menjadi kata “perlu”. Belajar itu perlu untuk bekal kita di masa depan. Nah, karena kita merasa perlu untuk belajar, maka kita akan merasa merdeka dalam belajar.
Memasuki tahun pelajaran 2020/2021, kita mengubah sistem belajar kita dengan belajar online. Tentu saja kita juga perlu merasa merdeka dengan sistem belajar ini. Supaya bisa merdeka, pastinya kita perlu mengawalinya dengan menumbuhkan semangat di dalam diri kita sendiri. Dilansir dari blog.ruangguru.com, berikut ini adalah beberapa tips untuk meningkatkan semangat dalam belajar.


Tips #1: Healthy food, healthy brain
Teman-teman, kita harus memastikan agar perut kita dalam keadaan terisi ketika belajar. Menurut American Pschology Association (APA) menyebutkan bahwa rasa lapar dapat memengaruhi perkembangan otak, proses menyerap informasi dan pembelajaran, serta prestasi akademik. Singkatnya hal tersebut akan mengganggu konsentrasi belajar kita.

Tips #2: Discoline skuy!!
Discoline di sini maksudnya diskusi online, teman-teman. Nah, kita tetap bisa kok kerja kelompok atau diskusi bersama secara online. Pastikan teman kelompokmu adalah teman yang memang bisa kamu andalkan untuk belajar bersama, ya, bukannya malah bergosip, hehe. Dalam riset yang dilakukan di Washington University, Amerika Serikat, menunjukkan bahwa belajar kelompok dapat membantu pelajar untuk memahami pelajaran lebih dalam dan efektif.

Tips #3: Set your goal!
Teman-teman, jangan lupa untuk membuat target jangka panjang dan jangka pendek dalam belajar supaya waktu belajarmu bisa digunakan secara efektif. Perlu diketahui, penelitian yang dilakukan pada tahun 1960 hingga akhir 90-an di Amerika Serikat, menunjukkan bahwa goal setting berdampak positif bagi pelajar. Berkomitmen terhadap target yang kita buat ternyata dapat memperbesar peluang sukses di masa depan.

Tips #4: Give yourself a reward
Nah, setelah kamu mencapai target yang telah kamu tentukan tadi, apresiasilah dirimu atas kerja keras yang sudah kamu lakukan. Memberikan hadiah kepada diri sendiri merupakan suatu proses recharging atau pengisian kembali semangat juangmu.

Tips #5: Bersahabatlah dengan gadgetmu
Dulu gadget atau smartphone biasa kita gunakan untuk kegiatan entertaiment atau hiburan semata. Nah, teman-teman perlu kita sadari bersama bahwa untuk saat ini gadget kita tidak hanya untuk hiburan semata tetapi juga kita gunakan sebagai sumber dan media belajar kita. Kita bisa memanfaatkan teknologi untuk memperkaya wawasan kita.

Itulah beberapa tips yang bisa kita praktekkan untuk meningkatkan semangat kita dalam belajar di tahun pelajaran ini. Semangat belajar, teman-teman. Stay healthy!!

 

Dibuat oleh: Gisela Winda

Tags:
Berita Lainnya - 11 April 2021
Paskah Peringatan Kebangkitan Tuhan Yesus
Berita Lainnya - 28 May 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kuman Tak Bertuan
Pagi ini Si Sulung meminta dibuatkan sarapan Mac ...
Berita Lainnya - 17 May 2021
Pojok BEST: TIDAK MENGENAL DIRI SENDIRI
Terkadang kita sama seperti kura-kura tersebut, s...
Berita Lainnya - 06 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Mengenal PKBN2K
Sudah 70 tahun BPK PENABUR secara konsisten berju...
Berita Lainnya - 07 May 2021
Prokrastinasi Akademik
Hallo teman-teman, menyambung edisi “Merdeka Bela...
Berita Lainnya - 31 January 2022
POJOK BEST: Your Mouth, Your Choice
Berita Lainnya - 31 January 2022
Selamat kepada Ketua OSIS dan Wakil Ketua OSIS 20...
Selamat kepada Sally dan Alinka yang telah terpil...
Berita Lainnya - 05 January 2022
Ibadah Gukar SMAK PENABUR Kota Jababeka “Jadikan ...
Untuk mengawali tahun 2022, guru dan karyawan SMA...
Berita Lainnya - 01 February 2022
POJOK BEST: Taat seperti Abraham
Ketika usianya sudah senja, Abraham diberikan ket...
Berita Lainnya - 01 February 2022
Happy Chinese New Year 2022
Gong Xi Fa Cai! Semoga tahun Macan Air membawa ke...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Ada banyak kebijaksanaan yang dunia harus berikan...
Berita Lainnya - 21 December 2022
Pojok Best : Ketataan Membawa Berkat
Suatu hal yang sangat penting untuk dilakukan jug...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Pada tahun ini peringatan Hari Anak Sedunia jatuh...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masy...
Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan seb...
Berita Lainnya - 15 August 2023
Pojok Best : Berani Bersikap Jujur
Berita Lainnya - 09 August 2023
Caring Moment : Kau Akan Temukan Senyum Dari Oran...
Caring Moment : Kau Akan Temukan Senyum Dari Oran...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Berdampak Besar
Dari cerita di atas kita bisa belajar bahwa kejuj...
Berita Lainnya - 18 August 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi Yang Sukses
Dalam menjalani kehidupan ini, kita dapat memanfa...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Pojok Best : Hidup Seturut Kehendak Tuhan
Tuhan tidak pernah menjanjikan kemudahan apa pun ...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Pojok Best: Kekuatan Sejati
Berita Lainnya - 09 January 2024
Ibadah Awal Tahun 2024 - Membangun Mezbah Keluarga
Ibadah Awal Tahun 2024 - Membangun Mezbah Keluarga
Berita Lainnya - 18 January 2024
Pojok Best: Pengharapan dalam Kedahsyatan Kasih ...
Dalam setiap langkah hidup kita, mari kita selalu...
Berita Lainnya - 19 January 2024
Pojok Best: Menyelami Kesetiaan Kita pada Tuhan
Kesetiaan terhadap Tuhan memerlukan ketekunan, ke...
Berita Lainnya - 25 January 2024
Pojok Best: Kesetiaan Hidup
Kesetiaan menciptakan dasar kepercayaan yang koko...

Choose Your School

GO