UJIAN SEKOLAH KELAS XII 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 April 2023

Penulis: Paskalina Dwi Intan Bui Lazar

 

Hiduplah seolah - olah kamu akan mati besok. Belajarlah seolah - olah kamu akan hidup selamanya” - Mahatma Gandhi.

 

Halo sobat AKJ! Apa kabar kalian hari ini? Wah, tidak terasa teman-teman kelas XII di SMA Kristen Penabur Kota Jababeka minggu ini sudah memulai Ujian Sekolah. Ujian Sekolah dimulai sejak tanggal 9 Maret 2023 - 21 Maret 2023. Pekan ujian dimulai dengan mata pelajaran Muatan Lokal untuk siswa kelas XII MIPA & XII IPS. Ujian hari kedua dengan mata pelajaran Biologi, Sosiologi, dan PPKn. Ujian hari berikutnya adalah Matematika Peminatan, Sejarah Peminatan, dan Seni Budaya. Ujian hari keempat dimulai dengan mata pelajaran Matematikan Wajib dan diikuti dengan Pendidikan Agama Kristen. Ujian hari kelima berisikan mata pelajaran Bahasa Inggris dan Sejarah Indonesia. Hari berikutnya diisi dengan ujian mata pelajaran Kimia dan Penjasorkes. Hari ketujuh terdapat ujian mata pelajaran Fisika, Ekonomi, dan mata pelajaran lintas minat. Cukup banyak ya ternyata ujian yang harus diikuti. Apakah sobat AKJ memiliki rutinitas yang selalu dilakukan sebelum dan selama minggu ujian? Jika belum, berikut ada beberapa tips yang dapat sobat AKJ lakukan untuk menunjang kegiatan belajar persiapan ujian.

 

Yang pertama adalah berusahalah untuk mengatur waktu belajar secara efektif. Beberapa orang mungkin merasa nyaman untuk belajar di malam hari, namun ada juga merasa nyaman jika belajar dilakukan di waktu subuh. Tips kedua adalah bangunlah suasana belajar yang membuatmu nyaman. Belajar dalam jangka waktu yang panjang terkadang bisa membuat bosan dan mengantuk. Di sela-sela waktu belajar, mungkin setiap 15 menit atau 30 menit, kamu bisa menyelipkan dengan kegiatan lain, contohnya melakukan peregangan, membuat minuman/makanan, dan hal-hal simpel lainnya. Tips yang terakhir adalah cobalah untuk tidak hanya menghafal, namun memahami isi materi yang kamu pelajari. Ketika kamu memahami materi, maka materi tersebut akan dengan sendirinya tercatat di kepalamu. Jika kamu merasa kesulitan tidak ada salahnya untuk melakukan belajar kelompok. Terkadang materi yang sulit kamu pahami akan menjadi lebih mudah untuk dimengerti jika kamu mendengar penjelasan dari teman kamu.

 

Sobat AKJ semoga tips - tips di atas bisa membantu kalian dalam mempersiapkan Ujian yang ditemui di kemudian hari ya. Sampai jumpa di artikel berikutnya!

 

Untuk dokumentasi klik disini.



 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2022
Lomba Microblog SMPK PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Daftarkan Diri Kalian dalam "PESTA" Exhibition
Buat kalian yang memiliki kemampuan non akademik ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2021
Edu Summit For Teachers: Kegiatan peringatan Hari...
Kegiatan peringatan Hari Guru Nasional dengan tem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 4 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 5 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita Lainnya - 02 December 2020
AKJ Green School: Hydroponics Project
Berita Lainnya - 11 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa yang Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 14 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Re...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 25 December 2022
Selamat Natal 2022
Berita Lainnya - 26 December 2022
Pojok Best : Berbagi Arti Pentingnya Ketaatan Kep...
Jika dikaitkan dengan salah satu nilai BEST, yait...
Berita Lainnya - 27 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Setiap Saat
Mungkin di beberapa waktu, menjadi orang yang taa...
Berita Lainnya - 28 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Dalam Segala Keadaan
Sobat AKJ, jika kita benar-benar menaati Tuhan be...
Berita Lainnya - 29 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Untuk Mengetahui Kehendak T...
Teman-teman dari kisah dan ayat dari Lukas 12:48 ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Berita Lainnya - 20 September 2024
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Berita Lainnya - 12 September 2024
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan

Choose Your School

GO