REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2023

 

Selamat kepada Siswa/i SMAK PENABUR Kota Jababeka atas prestasi yang diraih sebagai Juara 2 Business Model Canvas yang diselenggarakan oleh  SMAK 2 PENABUR Jakarta pada 23 Oktober 2023. Tetaplah rendah hati dan memberikan yang terbaik untuk Tuhan.

  • I Gede Danta Dharmaputra
  • Kezia Darryl Artauly
  • Rangga Putra Djuwana

 "Lakukan yang terbaik dan biarkan Tuhan yang melakukan sisanya." - Ben Carson

 
 

Selamat kepada siswi SMAK PENABUR Kota Jababeka atas prestasi yang diraih sebagai Juara 2 Fantastic Toe QUERENCIA 2023 yang diselenggarakan oleh  SMAK PENABUR Kota Jababeka pada tanggal 2-4 November 2023. Tetaplah rendah hati dan memberikan yang terbaik untuk Tuhan.

  • Rafaela Regina Caeli Widodo
  • Alinka Varillie
  • Natalia
  • Cyntya Margareta
  • Ferlyta Maureen Fernandus Sihombing

"Jangan pernah mengatakan tidak mungkin sampai kamu memberikan yang terbaik." - Topsy Gift

 
 

Selamat kepada Bian Constantine Whitey Angel atas prestasi yang diraih sebagai Juara 3  dalam lomba Photography yang diselenggarakan oleh  SMAK 1 PENABUR Jakarta  pada tanggal 26 Oktober  2023. Tetaplah rendah hati dan memberikan yang terbaik untuk Tuhan.

  • Bian Constantine Whitey Angel

"Ketika kamu melakukan yang terbaik, kamu menjadi lebih baik dalam apa yang kamu lakukan." - Gift Gugu Mona

 
 

Selamat kepada siswi SMAK PENABUR Kota Jababeka atas prestasi yang diraih sebagai Juara 2  Parahyangan Accounting Turnament for High School X 2023 yang diselenggarakan oleh Universitas Parahyangan. Tetaplah rendah hati dan memberikan yang terbaik untuk Tuhan.

  • Rionaldi
  • Rafaela Regina Caeli W
  • Stanly Felim

"Hidup terkadang bisa mendapatkan yang terbaik darimu, tetapi keadaan pikiranmu menentukan hasilmu." - Sanjo Jendayi

 
 

Selamat kepada siswi SMAK PENABUR Kota Jababeka atas prestasi yang diraih sebagai Juara 1  Lomba Akuntasi Trisakti  2023 yang diselenggarakan oleh  Trisakti School of Management pada November 2023. Tetaplah rendah hati dan memberikan yang terbaik untuk Tuhan.

  • Rionaldi
  • Rafaela Regina Caeli W
  • Stanly Felim

"Kejar terus prestasimu dengan doa dan usaha, kita nggak akan tahu sebelum posisi finish kita dapatkan, terus bergeraklah sampai akhir." Anonim

 
 

Selamat kepada siswi SMAK PENABUR Kota Jababeka atas prestasi yang diraih sebagai Juara 3 Strike Your Victory QUERENCIA 2023 yang diselenggarakan oleh  SMAK PENABUR Kota Jababeka pada tanggal 2-4 November 2023. Tetaplah rendah hati dan memberikan yang terbaik untuk Tuhan.

  • Made Jerrico Mahawira
  • Darren Raynard Kosasih
  • Muhammad Indra Rizki Purnama
  • James Mikha Randika Sidauruk
  • Richard Fu

"Cobalah yang terbaik untuk melakukan yang terbaik dari apa yang kamu lakukan, dan kamu mungkin menemukan dirimu melakukan yang terbaik dari apa yang kamu lakukan dengan baik." - Jaime Tenorio Valenzuela

Berita Lainnya - 22 December 2020
Hari Ibu 2020: Perempuan Berdaya Indonesia Maju
Berita Lainnya - 23 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: BUKU PANDUAN
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 17 May 2022
POJOK BEST: Memberi Ibarat Menabung Berkat, Kok B...
Berita Lainnya - 18 May 2022
POJOK BEST: Kalau Yang Lain Nggak, Kenapa Aku Har...
Sobat AKJ, pernah nggak kalian ketika melihat seo...
Berita Lainnya - 19 May 2022
POJOK BEST: Satu Kebaikan dan Kepedulian
Seseorang tersebut dapat merasakan kebaikan serta...
Berita Lainnya - 23 May 2022
POJOK BEST: Peduli? Nggak Rugi Kok
Apakah kalian tau apa itu kepedulian? Nah, jadi k...
Berita Lainnya - 25 May 2022
POJOK BEST: Jangan Mudah Marah
Hai sobat AKJ! Kalian pasti sudah tahu dong bagai...
Berita Lainnya - 16 February 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 February 2023
Caring Moment: Berbagi itu Indah
Berbagi merupakan hal yg sederhana. Dengan berbag...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Pojok Best: Kasih dan Damai
Kasih itu memberikan suatu rasa penerimaan bagi o...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Caring Moment: Keluarga
Moment pandemi dapat menjadi momentum untuk memba...
Berita Lainnya - 18 February 2023
Pojok Best : Hidup Mengandalkan Tuhan
HALO SOBAT AKJ!!Penah gak sih berpikir atau meras...
Berita Lainnya - 09 September 2023
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Berita Lainnya - 10 September 2023
Caring Moment: Hari Liburanku
Caring Moment: Hari Liburanku
Berita Lainnya - 11 September 2023
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Berita Lainnya - 12 September 2023
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Berita Lainnya - 13 September 2023
Caring Moment: Membantu Ibu
Caring Moment: Membantu Ibu
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Berita Lainnya - 03 January 2024
Cerita Sobat AKJ: Resolusi 2024 Memulai Dengan Be...
Cerita Sobat AKJ: Memulai Dengan Berhikmat
Berita Lainnya - 07 February 2024
Pojok Best : Tepat pada Waktu-Nya
Seringkali kita dihadapkan dengan situasi yang me...
Berita Lainnya - 08 February 2024
Pojok Best : Usaha Keras
Dalam mencapai mimpi kita tidak boleh mengeluh se...

Choose Your School

GO