Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 November 2023

Penulis: Paskalina Dwi Intan Bui Lazar

 

Halo sobat AKJ! Tidak terasa minggu Penilaian Akhir Semester tahun ini akan segera selesai, yeay! Kira-kira gimana ya nilai akhirnya? Semoga semua nilainya memuaskan ya, sobat AKJ! Yuk kita lihat kilas balik kegiatan kita selama 1 minggu terakhir.

 

PAS tahun ini dilaksanakan pada 22 November - 1 Desember 2023. Seperti yang kita tahu sebelum kita memasuki minggu PAS, semua murid AKJ akan melalui minggu review terlebih dahulu. Nah, minggu review juga merupakan bagian penting dalam proses menuju PAS. Biasanya, para guru akan mengulang kembali pelajaran yang sudah dipelajari sejak awal semester. Hal ini dilakukan untuk memastikan supaya murid-murid paham dengan materi yang akan muncul di PAS. 

 

Minggu PAS kali ini hanya diikuti oleh kelas XI dan kelas XII. Hal ini dikarenakan kelas XI dan kelas XII masih menggunakan Kurikulum 2013, sedangkan Kelas X memiliki kegiatan lain yaitu P5 (Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila). P5 merupakan bagian dan hal baru yang muncul di Kurikulum Merdeka. Pada proyek ini para siswa kelas X mendalami keragaman budaya di Indonesia melalui kuliner nusantara dari Sabang sampai Merauke.

 

Nah, itu tadi kegiatan di AKJ selama hampir 2 minggu terakhir ini, semoga hasil PAS yang diperoleh semester ini memuaskan untuk sobat AKJ ya!

 

Untuk dokumentasi klik disini.

 

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2022
Sarapan Sehat AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 October 2022
Ibadah Siswa : “Anugerah: Buta Jadi Melihat”
“Anugerah: Buta Jadi Melihat” diambil dari periko...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 December 2022
IBADAH BULANAN : INJIL DALAM MELODI NKB  116 – “...
Dalam perjalanan iman, mungkin kita pernah berada...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2022
CHARACTER BUILDING AKJ 2022
Character Building, kegiatan yang dilakukan setia...
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 28 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 31 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Murid Kristus yang Renda...
Berita Lainnya - 03 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Apakah Aku Setia?
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Tuhan
Ketaatan adalah suatu perilaku kita yang menunjuk...
Berita Lainnya - 13 December 2022
Pojok Best : Ketaat Sebagai Persembahan Syukur Ke...
Tuhan sebenarnya tidak membutuhkan persembahan ki...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Berita Lainnya - 05 September 2024
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Berita Lainnya - 06 September 2024
Pojok Best : Daud dan Salomo
Pojok Best : Daud dan Salomo
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Berita Lainnya - 10 September 2024
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...

Choose Your School

GO