PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023

Penulis: Nunut Dumariana Simanjuntak, S.Pd.

 

Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-masa bagi siswa baru untuk mengenal lingkungan sekolah mereka. Di SMAK PENABUR Kota Jababeka, Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) dilakukan selama empat hari dimulai dari hari Senin, 10 Juli 2023 sampai Kamis, 13 Juli 2023.

Kegiatan PLS dimulai dengan mengalungkan nametag kepada siswa baru oleh kepala sekolah.Setelah itu, siswa baru akan mengikuti rangkaian kegiatan PLS yang dibagi dalam banyak sesi. Beberapa sesi yang diikuti siswa seperti wiyata mandala, Pendidikan Karakter Berbasis Nilai-nilai Kristiani (PKBN2K), Kurikulum, tata tertib sekolah, NAPZA dan Zat Adiktif, serta sesi-sesi perkenalan program sekolah. Selain sesi tersebut, pada hari Rabu, 12 Juli 2023, diadakan seminar mengenai “Time Management” yang dibawakan oleh Pak Yanni dari Ukrida. Seminar ini tidak hanya diikuti oleh siswa kelas X, namun juga siswa kelas XI dan XII.

Pada hari terakhir kegiatan PLS, terdapat sesi dari kakak pembina dan kakak dewan ambalan yang menyampaikan materi mengenai pramuka, selain itu ada juga sesi entrepreneurship dan baris-berbaris. Setelah itu dilakukan kegiatan kebersamaan lewat permainan yang telah dirancang oleh panitia dari OSIS. Kegiatan PLS kemudian ditutup oleh Ibu Rugun selaku Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka. Semoga melalui kegiatan PLS ini siswa baru lebih mengenali lingkungan sekolah mereka. Selamat bergabung siswa-siswa SMAK PENABUR Kota Jababeka Angkatan 7.

 

Dokumentasi Klik Disini .

 

 

Berita Lainnya - 02 September 2021
POJOK BEST: Setia atau Tidak Sama Sekali
Berita Lainnya - 20 September 2021
POJOK BEST: Give Thanks to the Lord
Sudahkah kalian bersyukur hari ini? Sudahkah kali...
Berita Lainnya - 09 October 2021
POJOK BEST: Janganlah Ragu Mengikut Yesus, Karena...
Mungkin ada waktu dalam hidup kita ketika kita bi...
Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Pernahkah kamu mengalami kegagalan? Tahukah Anda ...
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Apakah kalian pernah merasa kecewa? Kecewa karena...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan kepada Tuhan
Berita Lainnya - 19 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan dan Pengabdian Kita Pada S...
Oleh karena itu, sekarang saya dapat menyimpulkan...
Berita Lainnya - 20 September 2022
Pojok Best : Tanggung Jawab Pada Perkara-Perkara ...
Mario Puzo, "Kesetiaan adalah perekat terkuat yan...
Berita Lainnya - 21 September 2022
Pojok Best : Mengikuti Yesus Keputusanku
Matius 16:24-25 menuliskan, Lalu Yesus berkata ke...
Berita Lainnya - 22 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Mahal?
kesetiaan adalah keteguhan hati, ketaatan, kepatu...
Berita Lainnya - 05 April 2023
Pojok Best : Peace Begins With A Smile
Berita Lainnya - 06 April 2023
Pojok Best : Tetap Tersenyum Dalam Segala Situasi...
Akhirnya, tetap tersenyum dalam segala situasi bu...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Pojok Best : Bersabar Menanti Solusi
Ketika kita mengalami masalah atau ujian, kita ha...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Pengalaman berbagi kebaikan yang pernah saya laku...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Berita Lainnya - 03 April 2024
Pojok Best : Melangkah Maju dengan Hati
Selalu ada kesempatan untuk berkembang dan belaja...
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Kesuksesan bisa kita peroleh ketika berjuang teru...
Berita Lainnya - 08 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan yang Menginspirasi
Pengorbanan bukan hanya tentang mengorbankan wakt...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan dan Pencapaian
Tidak ada kesuksesan yang dapat diraih tanpa peng...

Choose Your School

GO