Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 September 2022

"Tuhan telah melakukan perkara besar kepada kita, maka kita bersukacita" - (Mazmur 126:3)

 

Syalom, Sobat AKJ! Hari ini telah diadakan Kebaktian Pujian Siswa di SMAK PENABUR Kota Jababeka pada hari Senin, 5 September 2022 . Kebaktian pujian siswa kali ini bertemakan "To God Be the Glory". Tema ini diambil dari sebuah lagu karya Crosby dan William Doane, masih dengan judul yang sama. Pada awalnya lagu ini tidak begitu popular, hingga Cliff Barrow membawakan lagu ini di KKR di London. Lirik dalam lagu ini mengajak kita untuk selalu mengumandangkan segala puji dan hormat bagi Allah Bapa di sorga. Dari yang kita lihat dan dengar, lagu ini menyatakan keagungan karya Tuhan bagi hidup manusia, terutama karya penebusan Kristus, maka dari itu tidak salah jika semakin banyak orang yang menyukai lagu ini pada zaman itu.

 

Allah telah rela mengorbankan Putra-Nya untuk turun ke dunia hingga wafat demi menebus dosa umat manusia. Sudah selayaknya dan sepantasnya bagi kita umat kristiani untuk selalu mengangkat pujian dan meninggikan Dia atas segala sesuatu yang kita miliki. Maka dari itu Sobat AKJ, mari kita jadikan Allah sebagai inti dari segala hal yang menjadi bagian dari hidup kita.

 

Untuk dokumentasi kegiatan klik disini.

 

Penulis: Paskalina Dwi Intan Bui Lazar

Editor: Nunut Dumariana SImanjuntak

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 September 2023
Pojok Best : Pelayanan Ibadah Umum GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 September 2023
Emang Boleh LC Seasik Itu?
Emang Boleh LC Seasik Itu?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 August 2023
Ibadah Siswa : Bertumbuh di Dalam Hikmat
Ibadah Siswa : Bertumbuh di Dalam Hikmat
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2023
OPEN HOUSE “DELIGHT” -AGUSTUS 2023
Acara OPEN HOUSE “DELIGHT” dimulai pukul 09.00 WI...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2023
Ibadah Siswa - Senin, 7 Agustus 2023
Ibadah Siswa - Senin, 7 Agustus 2023
Berita Lainnya - 08 October 2021
POJOK BEST: Sabar dalam Kesesakan
Berita Lainnya - 11 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Semut
Pandemi gini males banget ya ngapa-ngapain, rasan...
Berita Lainnya - 12 October 2021
POJOK BEST: Keberanian dan Ketekunan
Siapa sih di sini yang tidak pernah mengalami yan...
Berita Lainnya - 13 October 2021
POJOK BEST: Perseverance
Perseverance is one of the most common values we ...
Berita Lainnya - 14 October 2021
POJOK BEST: Hasil dari Ketekunan
Apa yang kalian pikirkan tentang kata “ketekunan”...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 05 November 2022
Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan
Kesetiaan bukan hal yang mudah untuk kita dapatka...
Berita Lainnya - 06 November 2022
Pojok Best : Doa, Kerendahan Hati, Pengorbanan, d...
Seperti kata Merry Riana, “Hidup yang penuh kebah...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Grow
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 09 August 2024
Pojok Best : Menghargai Pemberian dan Kesempatan ...
Berita Lainnya - 12 August 2024
Pojok Best : Hubungan Bermakna dan Kedamaian Hati
Pojok Best : Hubungan Bermakna dan Kedamaian Hati
Berita Lainnya - 13 August 2024
Pojok Best : Menghidupkan Kasih dalam Kehidupan S...
Pojok Best : Menghidupkan Kasih dalam Kehidupan S...
Berita Lainnya - 14 August 2024
Pojok Best : Berbagi Dengan Sesasama Meneladani M...
Pojok Best : Berbagi Dengan Sesasama Meneladani M...
Berita Lainnya - 15 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Selalu
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Selalu

Choose Your School

GO