Ibadah Siswa: Finding God in My Loneliness

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 September 2020

"Finding God In My Loneliness" menjadi tema ibadah siswa pada hari Senin, 7 September 2020. Ibadah kali ini dibawakan oleh Pdt. Grace Bustami dari TPG GKI Cipinang Indah.

Pembacaan Alkitab pada ibadah ini diambil dari Kejadian 28: 10-18 yang menceritakan mengenai perjalanan Yakub. Diceritakan dalam perjalanannya, Yakub berjalan sendirian dan tidak diberikan seorang teman. Dalam perjalanannya ia tertidur dan bermimpi ada anak tangga di bumi yang ujungnya mencapai ke langit dan tampaklah malaikat-malaikat turun melalui tangga itu menuju bumi.

Lalu Yakub juga mendengar Allah berfirman: "Akulah TUHAN, Allah Abraham, nenekmu, dan Allah Ishak; tanah tempat engkau berbaring ini akan Kuberikan kepadamu dan kepada keturunanmu. Keturunanmu akan menjadi seperti debu tanah banyaknya, dan engkau akan mengembang ke sebelah timur, barat, utara dan selatan, dan olehmu serta keturunanmu semua kaum di muka bumi akan mendapat berkat. Sesungguhnya Aku menyertai engkau dan Aku akan melindungi engkau, ke manapun engkau pergi, dan Aku akan membawa engkau kembali ke negeri ini, sebab Aku tidak akan meninggalkan engkau, melainkan tetap melakukan apa yang Kujanjikan kepadamu."

 

Melalui penggalan kisah Yakub tersebut, kita belajar bahwa Tuhan bisa ditemukan kapan saja dan di mana saja termasuk dalam kesendirian kita. Dalam kesendirian yang kita alami, kita diajak untuk tetap mensyukuri kasih karunia dan kebaikan Tuhan yang terjadi dalam kehidupan kita dan mempercayakan kehidupan kita sepenuhnya dalam tangan Tuhan.

Untuk dokumentasi klik di sini.

Tags:
Berita Lainnya - 09 February 2023
Pojok Best : Apakah Rasa Sakit Bisa Membuatmu Tet...
Berita Lainnya - 09 February 2023
Caring Moment: Kebahagiaan dalam Berbagi
Kesenjangan sosial yang kita alami di masyarakat ...
Berita Lainnya - 10 February 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati Membuat Orang Bahagia
Saat melihat kejadian tersebut ternyata kerendaha...
Berita Lainnya - 13 February 2023
Pojok Best : Menjadi Diri Sendiri, Apa Itu?
Kita bisa melakukan olahraga yang kita sukai dan ...
Berita Lainnya - 14 February 2023
Pojok Best : Jangan Takut Yang Namanya “Gagal”
Hai, aku mau tanya nih. Kamu pernah enggak sih, m...
Berita Lainnya - 08 June 2023
Pojok Best : Janganlah Tersesat!
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Ayub berpegang teguh pada janji Tuhan bahwa Ia...
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kerja sama
Ceritaku di Character Building: Kerja sama
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Berita Lainnya - 26 December 2023
Pojok Best : Percaya Kepada-Nya Maka Dia akan Mem...
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 27 December 2023
Pojok Best : Carilah Tuhan
Tuhan dekat dengan kita apabila kita hidup dalam ...
Berita Lainnya - 28 December 2023
Pojok Best : Be Humble
Ketika kita merendahkan diri terhadap orang lain,...
Berita Lainnya - 29 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati (1)
Milikilah kerendahan hati. Dengan demikian kita a...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Berita Lainnya - 04 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Berita Lainnya - 25 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Pribadi ya...
Pengorbanan merupakan akibat dari sebuah pengabd...

Choose Your School

GO