Ibadah Persiapan PSAJ Kelas XII Tp 2024-2025

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 March 2025

Penulis : Tom Medsos AKJ

 

Ibadah Persiapan Penilaian Siswa Akhir Jenjang (PSAJ) kelas XII tahun pelajaran 2024-2025 dilaksanakan pada hari Jumat, 7 Maret 2025 di aula BPK PENABUR Kota Jababeka dan dilayani oleh  Pdt. Daud Chevi Naibaho dengan tema Kupercaya Janji-Mu didasarkan dari Yeremia 29:11-13.

 

Bagi siswa kelas XII yang akan menghadapi ujian mungkin akan muncul rasa takut dan kuatir tidak bisa mengerjakan ujian dengan baik. Perasaan kuatir ini sama seperti saat bangsa Israel merasakan ketakutan yang luar biasa karena mereka tahu bahwa mereka melupakan Tuhan, suasana ketakutan akan masa depan mereka karena Tuhan menghukum mereka.

 

Namun Tuhan yang penuh kasih mengirim nabi Yeremia untuk menyampaikan bahwa Tuhan menghukum mereka agar bangsa israel ini bertobat dan jera, bukan hukuman yang jahat, tapi sebuah pendisiplinan untuk membentuk mereka supaya di masa depan mereka tak lagi melupakan Tuhan dan menyembah berhala.



Seperti seorang guru yang mendisiplinkan muridnya, bukan karena guru tersebut jahat atau benci, tapi justru karena guru tersebut mengasihi mereka sehingga guru ingin membentuk dan mendisiplinkan murid tersebut.

 

Sobat AKJ, Sebagai anak remaja sering juga kita merasa orang tua sering marah dan membuat kecewa, namun marahnya orang tua itu adalah untuk melatih mental kita supaya tidak lembek, Kita bisa "tough" dan siap menghadapi dunia.

 

Saudaraku, yang namanya ujian tetap akan ada, ujian akan selalu menanti namun dengan mencari Tuhan dan pertolongan serta kekuatan dari Tuhan maka kita bisa melewati semuanya dengan tenang. Yeremia 29:13, yang berbunyi: "Kamu akan mencari Aku dan menemukan Aku, sebab kamu mencari dengan sepenuh hati". Rasa takut ada tapi Tuhan lebih besar dari rasa takut kita.

 

Dokumentasi klik disini

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 September 2023
Pojok Best : Pelayanan Ibadah Umum GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 September 2023
Emang Boleh LC Seasik Itu?
Emang Boleh LC Seasik Itu?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 August 2023
Ibadah Siswa : Bertumbuh di Dalam Hikmat
Ibadah Siswa : Bertumbuh di Dalam Hikmat
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2023
OPEN HOUSE “DELIGHT” -AGUSTUS 2023
Acara OPEN HOUSE “DELIGHT” dimulai pukul 09.00 WI...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2023
Ibadah Siswa - Senin, 7 Agustus 2023
Ibadah Siswa - Senin, 7 Agustus 2023
Berita Lainnya - 13 October 2021
POJOK BEST: Perseverance
Berita Lainnya - 14 October 2021
POJOK BEST: Hasil dari Ketekunan
Apa yang kalian pikirkan tentang kata “ketekunan”...
Berita Lainnya - 15 October 2021
POJOK BEST: Perihal Kegagalan dan Ketekunan
Apakah kalian pernah mengalami kegagalan? Hampir ...
Berita Lainnya - 18 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Batu yang Sangat Keras
Pernahkah Anda berjumpa dengan seorang yang keras...
Berita Lainnya - 19 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan untuk Sukses
Kalau kita ingin sukses, kita harus menjaga agar ...
Berita Lainnya - 09 November 2022
Pojok Best : Give Our Live To God
Berita Lainnya - 10 November 2022
Pojok Best : Tidak Ada Kesusksesan Tanpa Kerja Ke...
"Tidak ada kesuksesan tanpa kerja keras. Tidak ad...
Berita Lainnya - 11 November 2022
Pojok Best : Finding Your Passion
Kita tidak akan tahu apakah jalan yang kita pilih...
Berita Lainnya - 13 November 2022
Pojok Best : Ungkapan Syukur Kepada Tuhan
Allah Maha Pengasih telah mengaruniakan Putra-Nya...
Berita Lainnya - 14 November 2022
Pojok Best : Belajar Maksimal Untuk Bekal Meraih ...
Tingkat SMA adalah salah satu penentu bagaimana m...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Berita Lainnya - 11 October 2023
Pojok Best : Holy Spirit
Always take care of yourself and ignore your fles...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Berita Lainnya - 29 August 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Berita Lainnya - 30 August 2024
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Cerita Sobat AKJ: Bercermin

Choose Your School

GO