DOA SYAFAAT RANGKAIAN   UJIAN SEKOLAH 2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 March 2024

Penulis : Bernadette Rusmini

 

 

Tidak terasa kelas XII sudah memasuki di penghujung kegiatan belajar, mereka akan mengikuti Ujian Sekolah

SMAK PENABUR Kota jababeka mengadakan Doa Syafaat mempersiapkan para siswa kelas XII memasuki  Ujian Sekolah pada hari Jumat, 8 Maret 2024 agar siswa memiliki keyakinan dan percaya akan penyertaan Tuhan sehingga lebih tenang menjalani Ujian Sekolah. Adapun tema yang diangkat untuk doa syafaat kali ini adalah “Ku Percaya JanjiMU” dan Pdt. Sosam Enidampra Zebua dari GKI Rengas Dengklok sebagai pembawa firman.

Bacaan Firman diambil dari Yesaya 40 : 27 – 31

Pertanyaan diajukan oleh pak pendeta kepada para siswa adalah :

  1. Siapa yang Kristen?
  2. Mengapa masih percaya pada Tuhan Yesus?
  3. Benarkan bila menjadi Kristen banyak masalah?
  4. Apabila ikut Tuhan, pelayanan di gereja maka hidup kita baik-baik saja?

Hal ini untuk menggiring para siswa bahwa di dalam FIrman Tuhan [ 40:29 Dia memberi kekuatan i  kepada yang lelah j  dan menambah semangat kepada yang tiada berdaya. ] bahwa janji Tuhan adalah DIA akan memberi kekuatan.

 

Ada pepatah Ora et Labora (bekerja dan berdoa) hal ini belum cukup sebaiknya yang perlu kita lakukan adalah Laborare es Orare (bekerja sebagai doa) jadi apa yang kita kerjakan dan lakukan adalah doa saya. Sehingga Ujian Sekolah perlu : persiapan mental dan fisik.

 

Doa syafaat diakhiri dengan seluruh siswa kelas XII menuliskan harapan dan doa nya di spanduk yang sudah disediakan, setelah seluruh siswa menuliskan harapan dan doanya, kami berdoa bersama mengelilingi spanduk  untuk mendoakan harapan-harapan dan doa-doa yang ada.

 

Tuhan memberkati kalian kelas XII angkatan  V, semoga kalian dapat melewati Ujian sekolah dan ujian-ujian lainnya dengan berpedoman Labore es Orare serta selalu yakin akan janji Tuhan yang akan memberikan kekuatan.

 

 

dokumentasi klik disini

Berita Lainnya - 23 July 2021
Pesan “Anak Terlindungi, Indonesia Maju” di Hari ...
Berita Lainnya - 16 December 2021
POJOK BEST: GO AHEAD
Risiko menurut KBBI adalah akibat yang kurang men...
Berita Lainnya - 17 December 2021
POJOK BEST: Berani Keluar dari Zona Nyaman
"Kamu dapat memilih keberanian atau kamu dapat me...
Berita Lainnya - 12 February 2022
POJOK BEST: Dengan Keberanian Dapat Mempraktikkan...
Keberanian adalah suatu sikap untuk berbuat sesua...
Berita Lainnya - 13 February 2022
POJOK BEST: Be a good comforter
“Turut berduka cita..”, “Ikut bersimpati ya”, “Ka...
Berita Lainnya - 21 March 2022
Selamat Hari Hutan Sedunia 2022 Menjadi Peringata...
Berita Lainnya - 21 March 2022
Selamat Hari Puisi Sedunia 2022 dan Karya Siswa S...
Hari Puisi Sedunia diperingati setiap tanggal 21 ...
Berita Lainnya - 22 March 2022
POJOK BEST: Anjuran untuk Rendah Hati
Di dalam alkitab, ada banyak sekali ayat yang ber...
Berita Lainnya - 22 March 2022
World Water Day 2022 "Save Water, Save the World"
Water is the beginning of life, save water source...
Berita Lainnya - 23 March 2022
POJOK BEST: Buah dari Kesabaran
Sabar merupakan sebuah istilah yang mudah diucap ...
Berita Lainnya - 15 February 2023
Caring Moment: Pelayanan Natal Bersama Warga Lapas
Berita Lainnya - 16 February 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati
Seperti yang dikatakan dalam Lukas 14:11 “Sebab b...
Berita Lainnya - 16 February 2023
Caring Moment: Berbagi itu Indah
Berbagi merupakan hal yg sederhana. Dengan berbag...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Pojok Best: Kasih dan Damai
Kasih itu memberikan suatu rasa penerimaan bagi o...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Caring Moment: Keluarga
Moment pandemi dapat menjadi momentum untuk memba...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Berita Lainnya - 12 October 2023
Pojok Best : Menjadi Terang
Masalah yang tampak seperti gunung, dapat terliha...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Keseruanku di Cha...
Ceritaku di Character Building: Keseruanku di Cha...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Yang B...
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Yang B...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang

Choose Your School

GO