Doa Syafaat Persiapan Tryout PENABUR Kelas XII

Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 February 2021

1 Timotius 4 : 12 :

Janganlah seorang pun menganggap engkau rendah karena engkau muda. Jadilah teladan bagi orang-orang percaya dalam perkataanmu, dalam tingkah lakumu, dalam kasihmu, dalam kesetiaanmu dan dalam kesucianmu.  Dalam ayat tersebut Paulus mengingatkan kepada Timotius untuk menjadi pribadi yang tidak dianggap rendah  dan bisa dijadikan teladan. Alih-alih menjadi seorang teladan, seringkali kita sebagai orang muda justru memiliki rasa takut dan khawatir, apakah kita akan diterima atau mungkin dianggap rendah oleh lingkungan kita.

 

Di usianya yang masih muda, Timotius sudah menjadi seorang pemimpin yang menggembalakan  jemaat. Tantangan yang dihadapi seorang pemimpin adalah “diterima”: apakah dia diterima sebagai ketua di kelompok tersebut, “didengar” : apakah suaranya didengar oleh anggotanya, dan “mengambil keputusan” : tantangan ini akan dapat dilewati jika dua tantangan sebelumnya dapat dilewati dengan baik. Supaya bisa diterima sebagai pemimpin, kita harus bisa beradaptasi dengan baik dalam tantangan maupun lingkungan kita. Saat kita bisa beradaptasi dengan baik maka lingkungan akan menerima kita, baru setelah diterima maka perkataan kita akan didengar, selanjutnya kita akan bisa mengambil keputusan yang tepat dan bisa disepakati oleh anggota.

 

Kita adalah seorang pemimpin. Setidaknya kita adalah pemimpin atas diri kita senidiri. Supaya kita bisa diterima oleh diri kita, maka kita harus belajar mengenali jati diri kita dengan baik sehingga bisa mengambil keputusan yang tepat untuk diri kita. Hal lain yang dibutuhkan sebagai pemimpin yang baik adalah sebuah integritas. Menurut C.S. Lewis, “Integrity is doing the right thing even no one is watching”, Integritas adalah berbuat yang benar meski tak seorang pun melihat perbuatan kita itu.

 

Mari persiapkan diri kita untuk menjadi pemimpin muda yang berintegritas, diterima, didengar dan mampu mengambil keputusan yang tepat untuk kehidupan kita dan sekitar kita. Tuhan Yesus memberkati.

 

Penulis: Riana Weningtyas

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2022
Sarapan Sehat AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 October 2022
Ibadah Siswa : “Anugerah: Buta Jadi Melihat”
“Anugerah: Buta Jadi Melihat” diambil dari periko...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 December 2022
IBADAH BULANAN : INJIL DALAM MELODI NKB  116 – “...
Dalam perjalanan iman, mungkin kita pernah berada...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2022
CHARACTER BUILDING AKJ 2022
Character Building, kegiatan yang dilakukan setia...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Tahukah kamu? Tanggal 2 Oktober adalah Hari Batik...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 06 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dan Bakat
Bakat adalah kemampuan yang dimiliki oleh seseora...
Berita Lainnya - 06 August 2022
POJOK BEST : Memberi dengan sukacita
Berita Lainnya - 07 August 2022
POJOK BEST : Kita Butuh Orang Lain
Mungkin terkadang kita menganggap orang lain itu ...
Berita Lainnya - 08 August 2022
Pojok Best : Generosity is giving more than you c...
kemurahan hati menurut KBBI adalah kebaikan hati....
Berita Lainnya - 09 August 2022
Pojok Best : Menjadi Lebih Baik
murah hati (KBBI) adalah suka (mudah) memberi. Ar...
Berita Lainnya - 10 August 2022
Pojok Best : Berusaha dan Mengasihi
sukses/suk·ses/ /suksés/ a berhasil; beruntung: n...
Berita Lainnya - 02 May 2023
Pojok Best : Tips Untuk Mengatasi Ketakutan Dalam...
Berita Lainnya - 22 April 2023
Pojok Best : Utamakan Sabar
Rasa sabar tidak muncul begitu saja, ada proses y...
Berita Lainnya - 23 April 2023
Pojok Best : Tidak Ada Yang Tidak Mungkin
Kesabaran juga membantu kita tumbuh sebagai indiv...
Berita Lainnya - 24 April 2023
Pojok Best : Ketekunan Kunci Kesuksesan
Banyak orang menyerah bahkan sebelum mereka membe...
Berita Lainnya - 25 April 2023
Pojok Best : Tips Untuk Melatih Kesabaran
Mencoba untuk melakukan kesabaran membuat segala ...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Terang di Dalam Kegelapan
Cerita Sobat AKJ : Terang di Dalam Kegelapan
Berita Lainnya - 22 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Berbagi Semangat Kebersamaan
Cerita Sobat AKJ : Berbagi Semangat Kebersamaan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya

Choose Your School

GO