Best Stories : Targetku di Semester Genap, Ingin Mencapai Hasil yang Maksimal

Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2023

Halo, perkenalkan nama saya Kezia Darryl Artauly dari kelas X MIPA 1 SMAK PENABUR Kota Jababeka.

 

Libur  akhir tahun telah dilewati dan sekarang waktunya kembali ke sekolah. Setelah libur natal dan juga tahun baru akhirnya saya bisa bertemu lagi dengan guru dan teman-teman.  Saya sangat bersemangat dapat kembali belajar di kelas.

 

Setelah pembagian rapor di semester ganjil, saya telah melihat pencapaian saya. Menurut saya, pencapaian tersebut sudah cukup baik dan berharap di semester genap ini hasilnya lebih maksimal lagi.

 

Oleh dari itu, saya sudah membuat rencana belajar baru yang bisa membantu saya untuk mencapai tujuan tersebut.  Pertama, saya menuliskan target yang ingin dicapai pada selembar kertas. Kedua, saya mulai lebih rajin mencatat, karena dengan mencatat kita bisa mengingat pelajaran dengan lebih baik. Ketiga, pepatah mengatakan malu bertanya sesat di jalan, kita semua pasti terkadang malu untuk bertanya kepada guru di kelas, tetapi di tahun yang baru ini saya akan lebih memberanikan diri untuk bertanya kepada guru ketika ada yang materi pelajaran yang tidak saya pahami.

 

Semoga dengan rencana yang telah saya buat, target saya di semester genap dapat tercapai. Tahun baru, semangat baru!

 

Kezia Darryl Artauly – SMAK PENABUR Kota Jababeka

source: https://bpkpenabur.or.id/113875

Berita Lainnya - 10 March 2022
POJOK BEST: Melakukan Kebaikan Mulai dari Sekarang
Berita Lainnya - 15 March 2022
POJOK BEST: Kesabaran dalam Menunggu
“Ah lama banget sih, aku tuh capek nunggunya?!” k...
Berita Lainnya - 17 March 2022
POJOK BEST: Hadapi Masalah dengan Sabar
Kesabaran diperlukan supaya kita dapat tenang saa...
Berita Lainnya - 18 March 2022
POJOK BEST: Bersukacita, Bersabar, dan Bertekunlah
Roma 12:12 yang berbunyi: “Bersukacitalah dalam p...
Berita Lainnya - 21 March 2022
Selamat Hari Hutan Sedunia 2022 Menjadi Peringata...
Hari Hutan Sedunia jatuh pada 21 Maret, dan pada ...
Berita Lainnya - 18 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Bukan Untuk Memperoleh Puji...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Menurut pengalaman saya tersebut, mengajarkan kit...
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Ada banyak kebijaksanaan yang dunia harus berikan...
Berita Lainnya - 21 December 2022
Pojok Best : Ketataan Membawa Berkat
Suatu hal yang sangat penting untuk dilakukan jug...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Pada tahun ini peringatan Hari Anak Sedunia jatuh...
Berita Lainnya - 21 June 2023
POjok Best : Pesan Paulus Kepada Jemaat Korintus
Berita Lainnya - 10 July 2023
Pojok Best : Janganlah Kita Bosan Melakukan Hal -...
Kisah ini menggambarkan bahwa kita harus tetap gi...
Berita Lainnya - 11 July 2023
Pojok Best : Mudah Beradaptasi Dengan Lingkungan
Dalam kegiatan ini kami banyak diajarkan untuk me...
Berita Lainnya - 12 July 2023
Pojok Best : Kesabaran Adalah Kunci Keberhasilan
Dalam kitab Amsal 14:17 terdapat kutipan, "Siapa ...
Berita Lainnya - 13 July 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri Sebagai Kunci Keberh...
Jadi, jika Anda ingin mencapai keberhasilan dan m...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 24 November 2023
Pojok Best : Rendah Hati
Dengan sikap rendah hati, kita berbagi hal-hal ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati sebagai Kunci Menuj...
Rendah hati bukan berarti meremehkan diri sendiri...
Berita Lainnya - 27 November 2023
Pojok Best : Indahnya Berbagi Kepada Sesama
Berbagi merupakan tanda ungkapan syukur kita kepa...
Berita Lainnya - 30 October 2023
Pojok Best : Do Good To Others Even With Our Shor...
We can do to do good to other people are that we ...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Berpikir Kreatif Dan Tanggap
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Potensi Diri Sendiri
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Potensi Diri Sendiri
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif

Choose Your School

GO