Akapreneur Period 6 - 2 November 2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 November 2024

Penulis & Editor : Tim Medsos AKJ

 

Kegiatan Akapreneur Period kembali dilaksanakan pada Jumat, 2 November 2024.  Akapreneur Period kali ini adalah tahapan terakhir yaitu presentasi dan pameran produk. Seluruh kelompok dari kelas X hingga XII memamerkan hasil produk yang mereka buat di hadapan seluruh siswa, guru dan tim juri dari Universitas Binus Bekasi. Adapun tim juri yaitu Dr. Adi Teguh Suprapto, Dr. Selly Novela, S.T., M.M., CPM dan Kuspuji Catur B.W, S.E., M.M.S.I., M. e-Comm

 

Pada pertemuan sebelumnya, seluruh kelompok diwajibkan untuk membuat dan mengumpulkan ppt materi , video presentasi, serta flyer produk. Total 35 kelompok dari kelas X-XII mengumpulkan melalui drive yang disediakan oleh panitia untuk kemudian dipilih oleh juri, yaitu lima terbaik dari masing-masing kelas X, XI dan XII. Kelompok terpilih, melakukan presentasi dihadapan juri dan seluruh siswa untuk nantinya dipilih dua pemenang dari masing-masing tingkat.

 

Sebanyak enam kelompok terbaik pilihan juri mendapatkan hadiah berupa souvenir dari sekolah, diharapkan kiranya kegiatan ini semakin menumbuhkan jiwa entrepreneur para siswa SMAK PENABUR Kota Jababeka dan tentunya semakin mengasah kreatifitas siswa dalam berinovasi menciptakan produk yang ramah lingkungan dan memiliki nilai jual secara ekonomis.



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 April 2022
GKI Reward PSB BPK PENABUR Jakarta Tahun Pelajara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Info Lebaran SMAK PENABUR Kota Jababeka 2022
Berikut ini info tentang Libur Hari Raya Idul Fit...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
Winners Announcement for Funday Thursday April 20...
On April 21st, members of SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Held an Event “Funday ...
As a part of celebrating English Language Day, on...
Berita Lainnya - 02 December 2020
AKJ Green School: Hydroponics Project
Berita Lainnya - 11 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa yang Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 14 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Re...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 10 January 2023
Pojok Best : Pojok Best : Janganlah Jemu Berbuat ...
Berita Lainnya - 11 January 2023
Pojok Best : Janganlah Menyerah!
Menyerah atau pasrah pernahkah kita merasakannya?...
Berita Lainnya - 12 January 2023
Pojok Best : Tebarkan Kebaikan Bagi Sekitar
Kebaikan merupakan hal yang mudah dilakukan namun...
Berita Lainnya - 13 January 2023
Pojok Best : Siapa Sangka?
Pernahkah kalian mengalami kesulitan atau rintang...
Berita Lainnya - 14 January 2023
Pojok Best : Tetaplah Berbuat Baik
Hal yang baik yang anda lakukan hari ini mungkin ...
Berita Lainnya - 02 November 2023
Pojok Best : Kebaikan yang Tidak Terbatas
Berita Lainnya - 31 October 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Berita Lainnya - 02 November 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Berita Lainnya - 03 November 2023
Pojok Best : Perihal Memberi
Sebagai manusia, kita harus mengasihi sesama sepe...
Berita Lainnya - 06 November 2023
Pojok Best : The Importance of Good Deeds
Start a good relationship wit your friend, also w...
Berita Lainnya - 29 October 2024
Pojok Best : Menuju Hidup Lebih Baik
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Perjalanan untuk Menjadi yang ...
Cerita Sobat AKJ : Perjalanan untuk Menjadi yang ...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Merasakan Arti Kebersamaan yan...
Cerita Sobat AKJ - Merasakan Arti Kebersamaan yan...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Karya Wisata, Kenangan dan Pem...
Cerita Sobat AKJ : Karya Wisata, Kenangan dan Pem...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Karya Wisata yang Sudah Aku Na...
Cerita Sobat AKJ - Karya Wisata yang Sudah Aku Na...

Choose Your School

GO