Tuhan Peduli Terhadap Ciptaan-Nya

BERITA LAINNYA - 19 October 2024

Tuhan Peduli Terhadap Ciptaan-Nya

 

Matius 6:26-27, NIV

"Lihatlah burung-burung di udara; mereka tidak menabur, tidak menuai, dan tidak menyimpan dalam lumbung, namun Bapa surgawimu memberi mereka makan. Bukankah kamu jauh lebih berharga daripada burung-burung itu? Dapatkah seorang di antara kamu karena kekuatirannya menambahkan sehasta saja pada jalan hidupnya?” 

 

Ini adalah ayat favorit ku Karena ayat ini mengingatkan ku kalau  Tuhan itu peduli pada ciptaan-Nya Ia peduli pada hewan, tumbuhan dan tentunya kita. Dari pengalaman ku terkadang aku suka lupa sama Tuhan bahkan saat gereja aku kadang tidak merasakan kehadiran Tuhan karena terkadang saat gereja aku suka ga serius. Tapi kadang aku suka tiba tiba sadar kalo aku kadang ga serius sama Tuhan, jujur aku sudah berusaha mau berubah tapi sulit. Tapi aku percaya kalo kita berubah pelan pelan,kita pasti bisa berubah sepenuhnya. Aku semakin hari semakin percaya kepada Tuhan karena aku yakin Tuhan akan memberikan jalan yang terbaik untuk aku. Jadi menurut aku, kita harus percaya kepada kepada tuhan karena Tuhan peduli  , tuhan  selalu memberkati, melindungi ku Dan keluargaku. Seperti ayat diatas burung- burung tidak menuai, tidak menabur dan tidak menyimpan di dalam lumbung tetapi Tuhan masih memberikan ia makan. Dalam ayat tersebut kita bisa simpulkan bahwa Tuhan akan selalu memperhatikan dan memberikan jalan yang terbaik untuk setiap ciptaannya.

 

Kimberly XI4

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 17 June 2021
SISWA SMA KRISTEN PENABUR HARAPAN INDAH YANG DITE...
BERITA LAINNYA - 19 June 2021
KSN KOTA BEKASI - Selamat untuk siswa/i SMAK PENA...
SMAK PENABUR Harapan Indah, KSN Kota Bekasi, Biol...
BERITA LAINNYA - 04 August 2021
THE TREMENDOUS EFFECT OF A MISCONCEPTION
THE TREMENDOUS EFFECT OF A MISCONCEPTION
BERITA LAINNYA - 19 July 2021
MENGENAL KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
MENGENALI KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
BERITA LAINNYA - 04 August 2021
Pentingnya ASI untuk Bayi
Pentingnya ASI untuk Bayi
BERITA LAINNYA - 04 September 2022
FENOMENA SUPERCOOLING DALAM EFEK MPEMBA
BERITA LAINNYA - 01 September 2022
Flexing, Keangkuhan, dan Sejarah Mitologi Rasi Bi...
Flexing, Keangkuhan, dan Sejarah Mitologi Rasi Bi...
BERITA LAINNYA - 09 September 2022
IKATAN KIMIA (Kasih Iman Ilmu Amal)
IKATAN KIMIA (Kasih Iman Ilmu Amal)
BERITA LAINNYA - 06 September 2022
Kerapuhan yang Indah
Kerapuhan yang Indah
BERITA LAINNYA - 05 September 2022
Teguran dalam Kasih
Teguran dalam Kasih
BERITA LAINNYA - 03 December 2023
Sei Sapi, siapa yang mau??
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
Pertama kali memasak Soto Lamongan
Pertama kali memasak Soto Lamongan
BERITA LAINNYA - 06 December 2023
Mie Gomak, Horasss...
Mie Gomak, Horasss...
BERITA LAINNYA - 16 December 2023
Gathering With Parents 2023..
Gathering With Parents 2023..
BERITA LAINNYA - 13 December 2023
Belajar Nusantara dari Choipan...
Belajar Nusantara dari Choipan...
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Iman Adalah Kunci untuk Menerima Kasih Karunia
BERITA LAINNYA - 17 July 2024
Perbanyak Bersyukur
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Tuhan, Allahmu menyertai Engkau
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 September 2024
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
BERITA LAINNYA - 04 December 2024
KEPERCAYAAN KEPADA TUHAN
BERITA LAINNYA - 05 December 2024
PENGHIBURAN DALAM KESEDIHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
DIGITALISASI DUNIA PADA MASA Covid 19
DIGITALISASI DUNIA PADA MASA Covid 19
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
Mengenal Peradaban Badak Jawa dan Badak Sumatra
Mengenal Peradaban Badak Jawa dan Badak Sumatra

Choose Your School

GO