Tuhan Merencanakan Yang Terbaik

BERITA LAINNYA - 05 October 2024

Tuhan Merencanakan Yang Terbaik

 

Yohanes 13:7 

Jawab Yesus kepadanya:

"Apa yang Kuperbuat, engkau tidak tahu sekarang, tetapi engkau akan mengertinya kelak." 

 

Ada sebuah cerita mengapa saya memilih ayat ini. Ketika SMP mama, papa dan saya berencana untuk pindah ke SMA Negeri agar lebih mudah masuk ke PTN. Meskipun saya sudah ikut banyak lomba agar lebih banyak sertifikat dan meskipun sudah memakai jalur zonasi, tetapi saya tetap tidak diterima. Selama 2 minggu saya merasa sangat terpuruk. Mama cari cara untuk daftar lagi ke Penabur, dan akhir nya saya lanjut lagi di SMA Penabur. Saat itu saya pikir saya akan balik seperti masa di SMP, hanya mempunyai sedikit teman, hari-hari nya sama saja, dan setiap masuk sekolah hanya menunggu jam pulang, tetapi sekarang saya merasa keadaan menjadi lebih baik daripada SMP. Nilai-nilai saya meningkat daripada sebelumnya, mempunyai lebih banyak teman, tidak merasa ‘buram’ hari hari nya. Sekarang saya merasa lebih baik dan terberkati, apalagi dengan keberadaan teman teman saya. Setelah dipikir lagi, mungkin sudah pilihan terbaik untuk saya lanjut ke SMA Penabur.

 

Gabriella XI 5

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 03 December 2023
Sei Sapi, siapa yang mau??
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
Pertama kali memasak Soto Lamongan
Pertama kali memasak Soto Lamongan
BERITA LAINNYA - 06 December 2023
Mie Gomak, Horasss...
Mie Gomak, Horasss...
BERITA LAINNYA - 16 December 2023
Gathering With Parents 2023..
Gathering With Parents 2023..
BERITA LAINNYA - 13 December 2023
Belajar Nusantara dari Choipan...
Belajar Nusantara dari Choipan...
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Valentine's Bloom
BERITA LAINNYA - 25 December 2023
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas (1)
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
BERITA LAINNYA - 23 February 2024
Character Growth, sebuah Refleksi..
Character Growth, sebuah Refleksi..
BERITA LAINNYA - 24 February 2024
CHARACTER GROWTH 2024
CHARACTER GROWTH 2024
BERITA LAINNYA - 25 February 2024
Belajar membagi waktu dalam kegiatan Character Gr...
Belajar membagi waktu dalam kegiatan Character Gr...
BERITA LAINNYA - 01 July 2024
DEKAT DENGAN TUHAN
BERITA LAINNYA - 02 July 2024
LETAKKAN SEMUA KEKHAWATIRANMU DI DALAM TUHAN
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 03 July 2024
HIDUPLAH OLEH ROH DAN BUKAN OLEH DAGING
HIDUPLAH OLEH ROH DAN BUKAN OLEH DAGING
BERITA LAINNYA - 04 July 2024
BERSUKACITA BAHKAN DALAM MASALAH
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 01 August 2024
Kelegaan yang Ia Beri untuk Ku.. Daily Reminder
Kelegaan yang Ia Beri untuk Ku.. Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 14 July 2024
Percaya Jalan dan Rancangan Tuhan
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
Mintalah, Carilah, dan Ketoklah.
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Aman dalam Pelukan-Mu: Pengalaman Dilindungi Tuhan
Tuhan, Penjaga Israel
BERITA LAINNYA - 16 July 2024
Hidup Seturut Firman Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 25 October 2024
Mujizat Itu Nyata
BERITA LAINNYA - 26 October 2024
Pengharapan Kepada Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 27 October 2024
Bapa Segala Terang
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 28 October 2024
Tuhan Selalu Ada
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 29 October 2024
Yang Tidak Mungkin Menjadi Mungkin Dalam Tuhan
Daily Reminder

Choose Your School

GO