Tempat Berpulang, sebuah RESENSI

BERITA LAINNYA - 19 February 2024

Tempat Berpulang

Oleh Edrick Robert Juan Tantama

 

Judul Buku      : Hilmy Milan

Penulis            : Nadia Ristivani

Penerbit          : Kawah Media Pustaka

Kota Terbit      : Jakarta

Tahun Terbit    : 2021

Tebal Buku      : 280 Halaman

Cetakan          : 1, Nov 2021

ISBN-10          : 9786022204237

Harga              : Rp 84.150,00

 

Novel "Hilmy Milan" merupakan karya dari penulis yang bernama Nadia Ristivani. Dilihat dari karya-karya buatan Nadia Ristivani, beliau merupakan penulis buku non-fiksi yang berfokus pada genre romansa remaja yang diadaptasikan dari karya "alternative universe" di twitter yang juga merupakan karya digital buatan beliau.

 

 

Novel ini mengisahkan tentang kisah cinta sepasang remaja, Milan dan Hilmy. Milan merupakan putri tunggal dari empat bersaudara yang berasal dari keluarga mafia berdarah campuran Indonesia dan Italia. Keluarga tersebut biasa disebut dengan Camarro. Kisah ini berlatarkan Indonesia dan berfokus pada kehidupan sehari-hari si kembar bernama Milan dan Marcello. Hilmy adalah sahabat karib dari Marcello, kembaran Milan. Hilmy memiliki ketertarikan kepada Milan. Hilmy memiliki cara-cara unik dan out-of-the-box untuk mendekati Milan. Milan tidak pernah tau bahwa Hilmy lah yang nantinya akan menjadi tempat terhangat baginya untuk berpulang.

 

 

Novel Hilmy Milan memiliki alur cerita yang cenderung lambat di awal. Akan tetapi, pembaca akan menikmati novel tersebut dari pertengahan hingga akhir karena alurnya menjadi semakin cepat dan enak diikuti. Selain itu, novel ini dianggap terlalu monoton karena adanya pengulangan kata di beberapa paragraf. Novel ini dapat membuat pembaca mudah mengerti dan nyaman dengan cerita tersebut. Kisah cinta Hilmy dan Milan pun sangat relate dengan kisah para remaja di dunia nyata. Novel ini juga dapat membuka sudut pandang yang baru mengenai cinta. Sehingga, novel ini sangat cocok untuk dibaca oleh remaja yang awam mengenai cinta maupun remaja yang menyukai novel ber-genre romansa.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 October 2022
Sekolah Spiritual & Kutukan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 March 2023
PENABURNESIA
PENABURNESIA
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 January 2023
Ibadah Awal Tahun Guru dan Karyawan Komplek PENAB...
Ibadah Awal Tahun Guru dan Karyawan Komplek PENAB...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 January 2023
Awal Semester Kembali Aktif dan Semangat
Awal Semester Kembali Aktif dan Semangat
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2023
Menghindari kesombongan, menjadi manusia yang tid...
Menghindari kesombongan, menjadi manusia yang tid...
BERITA LAINNYA - 24 August 2022
ROADSHOW
BERITA LAINNYA - 25 August 2022
Vehicle Life Skill Roadshow
Vehicle Life Skill Roadshow
BERITA LAINNYA - 26 August 2022
Generasi Muda Penopang Utama Pertumbuhan Investor...
Generasi Muda Penopang Utama Pertumbuhan Investor...
BERITA LAINNYA - 23 August 2022
ROADSHOW LIFESKILL
ROADSHOW LIFESKILL
BERITA LAINNYA - 29 August 2022
ANALOGI MELALUI SAINS : MATERIAL BAHAN
ANALOGI MELALUI SAINS : MATERIAL BAHAN
BERITA LAINNYA - 10 December 2023
Daily Inspiration,...
BERITA LAINNYA - 11 December 2023
Daily Inspiration,
Daily Inspiration, 21 November 2023
BERITA LAINNYA - 12 December 2023
Daily Inspiration,''''''
Daily Inspiration, 30 November 2023
BERITA LAINNYA - 05 December 2023
World Crohn’s Disease and Colitis Awareness Week
World Crohn’s Disease and Colitis Awareness Week
BERITA LAINNYA - 01 December 2023
Berkolaborasi lewat Choipan...
Berkolaborasi lewat Choipan...
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
Mintalah, Carilah, dan Ketoklah.
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Aman dalam Pelukan-Mu: Pengalaman Dilindungi Tuhan
Tuhan, Penjaga Israel
BERITA LAINNYA - 16 July 2024
Hidup Seturut Firman Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Iman Adalah Kunci untuk Menerima Kasih Karunia
Iman Adalah Kunci untuk Menerima Kasih Karunia
BERITA LAINNYA - 03 December 2024
KEBENCIAN MENIMBULKAN PERTENGKARAN
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Perubahan Budaya di Masa Kini
Perubahan Budaya di Masa Kini
BERITA LAINNYA - 04 December 2024
KEPERCAYAAN KEPADA TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 05 December 2024
PENGHIBURAN DALAM KESEDIHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia

Choose Your School

GO