Teladan bagi orang-orang muda

BERITA LAINNYA - 03 August 2024

1 Timotius 4:12

Jangan seorang pun menganggap engkau rendah karena engkau muda. Jadilah teladan bagi orang-orang percaya, dalam perkataanmu, dalam tingkah lakumu, dalam kasihmu, dalam kesetiaanmu dan dalam kesucianmu.




 

      Saat saya berada di kelas 3 SMP, saya terpilih menjadi pengurus komisi remaja di gereja saya. Hal ini adalah hal yang cukup mengejutkan bagi saya, terlebih lagi saya terpilih menjadi ketua komisi remaja. Saya senang, namun juga takut dengan hal hal yang akan terjadi dimasa mendatang. Saat itu saya masih cukup muda, sehingga saya takut akan diremehkan atau tidak didengarkan. Saya menghabiskan banyak waktu saya hanya untuk memikirkan hal hal yang belum tentu akan terjadi. Saya merasa khawatir dan cemas untuk waktu yang lama.

      Selanjutnya dalam sebuah khotbah saya mendengar ayat ini. Ayat ini membuat saya percaya ada tujuan dan rencana Tuhan yang ada di depan saya. Saya percaya ini adalah hal yang terbaik untuk saya. Saya berusaha melakukan semua hal dengan baik. Saya menyerahkan hal hal yang akan saya lakukan di tangan Tuhan. Seringkali saya membuat kesalahan kesalahan. Namun, teman teman saya juga selalu membantu dan mengoreksi kesalahan kesalahan saya. Saya masih terus berusaha memperbaiki diri saya sampai sekarang untuk kemuliaan nama Tuhan.

 

Kita harus percaya akan rencana Tuhan. Kita harus percaya ada tujuan bagi setiap rencana Tuhan. Kita tidak boleh merasa rendah diri ataupun takut karena usia dan pengalaman kita. Kita percaya bahwa Tuhan akan selalu ada bersama dengan kita. Seperti paulus yang menasihati Timotius untuk selalu menjadi teladan dalam kasih, kesetiaan, dan tingkah laku, kita juga harus menjadi contoh dan teladan untuk sesama kita. Jadilah terang dan jadilah garam untuk dunia ini.

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 01 June 2020
Juara III Jurusan IPS - Tahun 2020 - Nathania Int...
BERITA LAINNYA - 01 June 2020
Juara I Jurusan IPS - Tahun 2020 - Vanessa Cahyan...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Jeremy Gunawan_Asisten Dosen_Institut Teknologi B...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Febiyana Aditya_Asisten Laboratorium _BINUS Unive...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Daniel Harjuna _ Asisten Dosen _ Universitas Gadj...
BERITA LAINNYA - 24 April 2022
Hari Meningitis Sedunia
BERITA LAINNYA - 19 April 2022
The One That Got Away
The One That Got Away
BERITA LAINNYA - 27 April 2022
LOVE OUR EARTH
LOVE OUR EARTH
BERITA LAINNYA - 01 August 2022
LAPORAN KEGIATAN MPLS HARI PERTAMA
LAPORAN KEGIATAN MPLS HARI PERTAMA
BERITA LAINNYA - 02 August 2022
LAPORAN MPLS HARI KEDUA
LAPORAN MPLS HARI KEDUA
BERITA LAINNYA - 14 September 2023
Virus Ebola : Sentuhan maut...
BERITA LAINNYA - 15 September 2023
Batik, Warisan Indonesia yang Mendunia
Batik, Warisan Indonesia yang Mendunia
BERITA LAINNYA - 16 September 2023
Yerusalem : Kota suci tiga agama...
Yerusalem : Kota suci tiga agama...
BERITA LAINNYA - 17 September 2023
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
BERITA LAINNYA - 18 September 2023
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
BERITA LAINNYA - 14 February 2024
Si Malang Lail, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 15 February 2024
Amelia, Si Anak Bungsu, sebuah RESENSI
Amelia, Si Anak Bungsu, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 17 February 2024
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 18 February 2024
UANG BUKAN SEGALANYA BRADER, sebuah RESENSI
UANG BUKAN SEGALANYA BRADER, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 09 July 2024
Beribadah Bukan untuk Dipamerkan
BERITA LAINNYA - 10 July 2024
Berdoa dan Belajar
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 July 2024
Mendoakan yang Jauh
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 July 2024
Cobaan: Menjadi Pribadi yang lebih Kuat
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 13 July 2024
Tuhan Memiliki Rencana yang Indah
Daily Reminder

Choose Your School

GO