Tak Bisa Sendiri, sebuah refleksi Teologis..

BERITA LAINNYA - 05 September 2024

Tak Bisa Sendiri

 

 

Di Kejadian 2 di ayat 18 tertulis, “Tidak baik, kalau manusia itu seorang diri saja. Aku akan menjadikan penolong baginya, yang sepadan dengan dia.” Tuhan telah menciptakan segala binatang hutan dan burung-burung yang berkicauan untuk Adam. Dan pada akhirnya Tuhan menciptakan Hawa sebagai penolong yang sepadan untuk dia. Dari ayat tersebut kita dapat simpulkan bahwa Tuhan menciptakan penolong untuk Adam karena Dia tau bahwa Adam tidak bisa hidup sendiri.

 

 

Sama seperti ayat tersebut, kita manusia tidak dapat hidup sendiri. Manusia membutuhkan orang lain, seperti pengalamanku sebagai seorang anak yang membutuhkan orang tua untuk mengurusku, guru untuk mengajarkan ilmu-ilmu yang penting, teman sebagai teman ngobrol. Saat saya membaca ayat ini saya teringat pada suatu kejadian. Kejadian ini sudah lumayan lama terjadi, kejadian dimana aku bertengkar dengan ibuku. Kami tidak berbicara beberapa hari dan hari-hari itu ku lalui dengan kehampaan, rasa bersalah, dan kesepian. Pada akhirnya saya meminta maaf dan sadar meskipun hanya kehilangan satu orang dapat mengubah hidup seseorang.

 

 

Dari pengalaman saya, saya dapat simpulkan bahwa tidaklah mudah bagi manusia untuk hidup sendiri, apalagi tanpa pertolongan seseorang ataupun Tuhan kita. Maka marilah kita bersama-sama membantu sesama kita yang sedang kesusahan, tanpa memandang status, ras, suku, ataupun agama. Dengan itu kita telah berbuat baik.

Tags:
BERITA LAINNYA - 21 July 2022
"Simple Glee in Life"
BERITA LAINNYA - 25 July 2022
"Mystery of A Chest"
Mystery of A Chest
BERITA LAINNYA - 06 July 2022
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
BERITA LAINNYA - 12 July 2022
Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS)
Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS)
BERITA LAINNYA - 28 July 2022
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
BERITA LAINNYA - 22 September 2023
Daily Inspiration.. 22 September 2023
BERITA LAINNYA - 14 September 2023
Daily Inspiration, 14 September 2023
Daily Inspiration, 14 September 2023
BERITA LAINNYA - 13 September 2023
Daily Reminder, 13 September 2023
Daily Reminder, 25 September 2023
BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Daily Reminder, 25 September 2023
Daily Reminder, 25 September 2023
BERITA LAINNYA - 20 September 2023
Daily Reminder, 20 September 2023
Daily Reminder, 20 September 2023
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
BERITA LAINNYA - 19 January 2024
Peran Indonesia dalam United Nations Emergency Fo...
Peran Indonesia dalam United Nations Emergency Fo...
BERITA LAINNYA - 20 January 2024
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
BERITA LAINNYA - 21 January 2024
Mewujudkan perdamaian dunia lewat Misi Garuda,
Mewujudkan perdamaian dunia lewat Misi Garuda,
BERITA LAINNYA - 22 January 2024
Integritas Dalam Menentukan Langkah Geopolitik In...
Integritas Dalam Menentukan Langkah Geopolitik In...
BERITA LAINNYA - 02 July 2024
LETAKKAN SEMUA KEKHAWATIRANMU DI DALAM TUHAN
BERITA LAINNYA - 03 July 2024
HIDUPLAH OLEH ROH DAN BUKAN OLEH DAGING
HIDUPLAH OLEH ROH DAN BUKAN OLEH DAGING
BERITA LAINNYA - 04 July 2024
BERSUKACITA BAHKAN DALAM MASALAH
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 01 August 2024
Kelegaan yang Ia Beri untuk Ku.. Daily Reminder
Kelegaan yang Ia Beri untuk Ku.. Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 01 August 2024
“Serahkanlah segala kekuatiranmu kepada-Nya, seba...
“Serahkanlah segala kekuatiranmu kepada-Nya, seba...
BERITA LAINNYA - 29 September 2024
Kunci Kebahagiaan adalah Hidup Tanpa Kekhawatiran
BERITA LAINNYA - 30 September 2024
Jangan Biarkan Amarah Merusak Hubungan
Jangan Biarkan Amarah Merusak Hubungan
BERITA LAINNYA - 30 September 2024
Kuasa di Dalam Lemah
Kuasa di Dalam Lemah
BERITA LAINNYA - 29 September 2024
Memahami Rencana Indah Allah untuk Hidup Kita
Memahami Rencana Indah Allah untuk Hidup Kita
BERITA LAINNYA - 28 September 2024
Mengalami Damai Allah di Tengah Badai Kehidupan
Mengalami Damai Allah di Tengah Badai Kehidupan

Choose Your School

GO