“Serahkanlah segala kekuatiranmu kepada-Nya, sebab Ia yang memelihara kamu”, Daily Reminder

BERITA LAINNYA - 01 August 2024

 

 


1 Petrus 5:7

 


“Serahkanlah segala kekuatiranmu kepada-Nya, sebab Ia yang memelihara kamu

 

Refleksi:
Dari ayat Alkitab tersebut, kita diajak untuk melepaskan segala kecemasan dan kekhawatiran kita kepada Tuhan, karena Tuhan peduli dan akan menjaga serta memelihara kita. Kita diingatkan untuk selalu mengandalkan Tuhan dalam menghadapi kesulitan atau tantangan hidup yang kita hadapi. Kita juga harus percaya bahwa Tuhan akan memberi perlindungan dan solusi.
 


Dari dulu, saya sering merasa kuatir pada tantangan-tantangan yang akan saya hadapi kedepannya. Seperti saat memasuki kelas 9, saya sering menganggap enteng pada tugas-tugas dan pelajaran yang diberikan oleh guru. Hingga beberapa bulan sebelum ujian sekolah diadakan, saya merasa sangat kuatir pada nilai yang akan saya peroleh nantinya. Saya juga semakin kuatir karena selama ini saya tidak mendengarkan penjelasan materi dari guru. Mulai saat itu, saya terus mempelajari pelajaran-pelajaran yang saya tidak mengerti dengan meminta bantuan dari teman, guru les, kakak, dll.

 

 

Saya juga menjadi sering bergadang setiap malam dan malas makan. Tapi sekarang sya sudah berubah. Setiap hari saya juga berdoa meminta pertolongan dari Tuhan supaya saya dapat mengerjakan ujian-ujian itu dengan tenang dan fokus. Saat hari ujian tiba, saya berdoa sebelum ujian dimulai & mengerjakan setiap soal dengan mengandalkan Tuhan.

 

 

Saya percaya bahwa ketika kita berusaha dengan giat & selalu mengandalkan Tuhan dalam hidup kita. Tuhan akan melindungi & menghilangkan rasa cemas dalam hidup kita. Mari terus menyertakan Tuhan dalam semua langkah hidup kita. Jangan takut, Dia akan memelihara kita, Dia adalah Allah yang hidup yang tidak akan pernah ingkar pada janjinya. Terpujilah Tuhan. 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 29 October 2021
Career Day kelas XII
BERITA LAINNYA - 29 October 2021
Bina Iman kelas XI
Bina Iman kelas XI
BERITA LAINNYA - 02 November 2021
Career Day: Eye Opener untuk Masa Depan
Career Day: Eye Opener untuk Masa Depan
BERITA LAINNYA - 03 November 2021
Makin Yakin Makin Disiplin
Makin Yakin Makin Disiplin
BERITA LAINNYA - 06 November 2021
L-EARN berhasil membawa kelompok Elysian meraih j...
L-EARN berhasil membawa kelompok Elysian meraih j...
BERITA LAINNYA - 07 October 2022
Angin Berlalu
BERITA LAINNYA - 08 October 2022
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
BERITA LAINNYA - 10 October 2022
PARADOKSAL KEHIDUPAN : Bertumbuh dalam Pengharapan
PARADOKSAL KEHIDUPAN : Bertumbuh dalam Pengharapan
BERITA LAINNYA - 19 October 2022
Aku Peduli
Aku Peduli
BERITA LAINNYA - 14 November 2022
Hari Diabetes Sedunia
Hari Diabetes Sedunia
BERITA LAINNYA - 30 December 2023
Renungan Natal by Kimiko Demagog
BERITA LAINNYA - 01 January 2024
Tahun Baru 2024, bukan hanya sekedar resolusi..
Tahun Baru 2024, bukan hanya sekedar resolusi..
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
Ibadah Awal Tahun, Semester Genap, 2023-2024
Ibadah Awal Tahun, Semester Genap, 2023-2024
BERITA LAINNYA - 17 January 2024
Pentingnya menjaga kesehatan reproduksi dan menja...
Pentingnya menjaga kesehatan reproduksi dan menja...
BERITA LAINNYA - 02 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian antara Isr...
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian antara Isr...
BERITA LAINNYA - 13 September 2024
Cobaan untuk Membentuk dan Menjadi Lebih Kuat
BERITA LAINNYA - 13 September 2024
Tekun dan Setia adalah Cerminan Kasih Allah
Berbuat Baik adalah Cerminan Kasih Allah
BERITA LAINNYA - 14 September 2024
Menghadapi Tantangan Sehari-hari Dengan Kuasa Kri...
Menghadapi Tantangan Sehari-hari: Dengan Kuasa Kr...
BERITA LAINNYA - 14 September 2024
Kematangan Iman Teruji dari Pencobaan
Kematangan Iman Teruji dari Pencobaan
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
Anggrek Bulan
Artikel
BERITA LAINNYA - 20 December 2024
Kisah Putri Beruang
BERITA LAINNYA - 27 December 2024
Si Orang Kaya yang Baik Hati
Cerita Pendek
BERITA LAINNYA - 31 December 2024
Lebih Berharga dari Burung di Udara
Lebih Berharga dari Burung di Udara
BERITA LAINNYA - 30 December 2024
Layani Tuhan dengan Segenap Hati
Layani Tuhan dengan Segenap Hati
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
Tangan yang Bergerak Mendatangkan Berkah yang Men...
Tangan yang Bergerak Mendatangkan Berkah yang Men...

Choose Your School

GO