Senjata Orang Percaya

BERITA LAINNYA - 22 September 2024

Roma 12:12 

“Bersukacitalah dalam pengharapan, sabarlah dalam kesesakan, dan bertekunlah dalam doa!” 

Saya memilih ayat ini karena memiliki hubungan erat dengan pengalaman pribadi saya. Saya adalah seseorang yang sulit menghadapi tekanan berat. Suatu ketika, saya menghadapi situasi yang sangat menekan saya dimana saya harus mengejar prestasi dalam kompetisi sains tingkat kota, sementara pada saat yang sama ujian di sekolah begitu banyak. Rasa tertekan menyelimuti saya karena ketakutan dalam hasil ujian dan ketakutan menghadapi kompetisi. Saat itulah saya hanya bisa berdoa terus-menerus, "Tuhan, tolong saya agar bisa melewati semua ini dengan baik." Doa saya yang tekun itu membuahkan hasil dimana saat itu Tuhan memberikan ketenangan hati dan kekuatan untuk menjalani segala sesuatunya. Dengan persiapan yang matang, saya mengikuti kompetisi tersebut, sambil terus berdoa, "Tuhan, berikan saya kekuatan dan fokus." Saya menyadari betapa mudahnya saya kehilangan fokus saya dan terganggu oleh berbagai pikiran. Doa saya dikabulkan, dan hasilnya saya berhasil mengerjakan soal-soal dengan baik hingga memperoleh peringkat 12 nasional. Saat itu, saya menjadi perwakilan Jawa Barat ke Kompetisi Sains Nasional. Kemenangan ini membawa sukacita yang mendalam, dan saya kembali berdoa dengan penuh syukur. Beberapa saat setelah itu, saya melihat sebuah postingan di Instagram dengan ayat Alkitab Roma 12:12. Ayat ini seolah menjadi pegangan hidup saya karena menggambarkan tiga momen penting dalam pengalaman saya yaitu bersukacita saat pengumuman, kesabaran dalam menghadapi tekanan, dan ketekunan dalam doa.

Tags:
BERITA LAINNYA - 22 February 2021
Gosen N A Siregar_Asistan Laboratorium_Universita...
BERITA LAINNYA - 19 February 2021
Belajar Bahagia dari Kapuhan
BERITA LAINNYA - 20 February 2021
Theodicy: Melihat lebih dalam makna dari Penderit...
BERITA LAINNYA - 22 February 2021
“ SUKA CITA BERSAMA ANUGERAH KID “
BERITA LAINNYA - 23 February 2021
Buah Totalitas melalui Tindakan Nyata
BERITA LAINNYA - 21 September 2022
Rambu Solo, Upacara Kematian Toraja yang Digemari...
BERITA LAINNYA - 14 September 2022
Tradisi Kebo-Keboan di Banyuwangi
Tradisi Kebo-Keboan di Banyuwangi
BERITA LAINNYA - 15 September 2022
Iki Palek, Tradisi Potong Jari dari Papua
Iki Palek, Tradisi Potong Jari dari Papua
BERITA LAINNYA - 16 September 2022
Debus Banten, Tradisi Ekstrim yang Mengerikan
Debus Banten, Tradisi Ekstrim yang Mengerikan
BERITA LAINNYA - 23 September 2022
Hadiah Terbaik
Hadiah Terbaik
BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Daily Reminder, 25 September 2023
BERITA LAINNYA - 20 September 2023
Daily Reminder, 20 September 2023
Daily Reminder, 20 September 2023
BERITA LAINNYA - 30 September 2023
Opening Excelsior : The Return of Great Adventure...
Opening Excelsior : The Return of Great Adventure...
BERITA LAINNYA - 23 September 2023
Tecnical Meeting, Excelsior 2023
Tecnical Meeting, Excelsior 2023
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Daily Inspiration, 05 Oktober 2023
Daily Inspiration, 05 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Valentine's Bloom
BERITA LAINNYA - 25 December 2023
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas (1)
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
BERITA LAINNYA - 23 February 2024
Character Growth, sebuah Refleksi..
Character Growth, sebuah Refleksi..
BERITA LAINNYA - 24 February 2024
CHARACTER GROWTH 2024
CHARACTER GROWTH 2024
BERITA LAINNYA - 25 February 2024
Belajar membagi waktu dalam kegiatan Character Gr...
Belajar membagi waktu dalam kegiatan Character Gr...
BERITA LAINNYA - 09 July 2024
Beribadah Bukan untuk Dipamerkan
BERITA LAINNYA - 10 July 2024
Berdoa dan Belajar
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 July 2024
Mendoakan yang Jauh
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 July 2024
Cobaan: Menjadi Pribadi yang lebih Kuat
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 13 July 2024
Tuhan Memiliki Rencana yang Indah
Daily Reminder

Choose Your School

GO