Resensi Buku Malin Kundang

BERITA LAINNYA - 14 April 2024

Resensi Buku Malin Kundang

Giantry Purba XI MIPA 2

Identitas buku

Judul : Malin Kundang

Penulis : DH. Sunjaya

Penerbit : Kharisma

Tahun Terbit : 2010

Tempat Terbit : Surakarta

Tebal Buku : 76  halaman

 

 

Malin Kundang adalah cerita yang berasal dari provinsi Sumatera Barat. Cerita yang berasal dari Sumatera Barat ini berkisah tentang Malin Kundang yang durhaka terhadap ibunya. Malin kundang lahir dari keluarga miskin yang merantau ke kota seberang dan kembali sebagai orang kaya.  Malin Kundang merasa malu dengan istrinya ketika ibu kandungnya yang berpakaian sederhana memeluknya. Malin Kundang yang  malu kemudian mendorong ibunya hingga terjatuh dan segera pergi dari sana. Menerima perlakuan tak sopan dari anak kandungnya, ibu Malin Kundang kecewa dan mengutuk anaknya menjadi batu.

 

 

Buku ini cukup menarik untuk dibaca, dengan penggunaan bahasa yang ringan dan mudah dimengerti oleh pembaca. Penulis menceritakan legenda Malin Kundang dengan cukup lengkap dan detail ditambah dengan beberapa ilustrasi. Sayangnya terdapat beberapa kekurangan dalam buku ini, salah satunya adalah cover buku yang kurang menarik.

 

 

Buku ini sangat cocok untuk semua kalangan terutama anak-anak. Buku ini menceritakan dengan jelas dongeng Malin Kundang yang terdapat pesan moral yang dapat dipetik terutama untuk anak-anak. Pembaca tidak akan dibuat pusing dalam membaca buku ini karena penulis menulisnya dengan bahasa yang mudah untuk diterima

   
   

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 03 October 2021
EXCELSIOR 2021 - The Lost Reflection : In Search ...
BERITA LAINNYA - 06 October 2021
SELAMAT HARI GURU SEDUNIA: MENILIK PERJALANAN PEN...
SELAMAT HARI GURU SEDUNIA: MENILIK PERJALANAN PEN...
BERITA LAINNYA - 07 October 2021
Opening Ceremony EXCELSIOR 2021
Opening Ceremony EXCELSIOR 2021
BERITA LAINNYA - 09 October 2021
Menelusuri akar Gerakan 30 September 1965/PKI
Menelusuri akar Gerakan 30 September 1965/PKI
BERITA LAINNYA - 12 October 2021
Closing Ceremony EXCELSIOR SMAK PENABUR Harapan I...
Closing Ceremony EXCELSIOR SMAK PENABUR Harapan I...
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Empati Menggerakan Aksi
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
BERITA LAINNYA - 01 October 2022
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
BERITA LAINNYA - 04 October 2022
CINTA SEBATAS TEMAN
CINTA SEBATAS TEMAN
BERITA LAINNYA - 29 December 2023
Refleksi Ibadah Natal by Mitchel Tumanggor
BERITA LAINNYA - 30 December 2023
Serunya kegiatan P5, mengenal Indonesia lewat mak...
Serunya kegiatan P5, mengenal Indonesia lewat mak...
BERITA LAINNYA - 31 December 2023
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
BERITA LAINNYA - 26 December 2023
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
BERITA LAINNYA - 27 December 2023
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
BERITA LAINNYA - 24 July 2024
Mengasihi Diri Sendiri
BERITA LAINNYA - 25 July 2024
Berharga Oleh Karena-Nya
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 September 2024
Setia dalam Segala Keadaan adalah Rahasia Kebahag...
Setia dalam Segala Keadaan adalah Rahasia Kebahag...
BERITA LAINNYA - 12 September 2024
Menerapkan Janji Tuhan Melalui Doa Sehari-hari
Menerapkan Janji Tuhan Melalui Doa Sehari-hari
BERITA LAINNYA - 13 September 2024
Cobaan untuk Membentuk dan Menjadi Lebih Kuat
Cobaan untuk Membentuk dan Menjadi Lebih Kuat
BERITA LAINNYA - 14 December 2024
GEMBALA DI SEKOLAH
BERITA LAINNYA - 15 December 2024
KASIH TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 20 December 2024
Kisah Putri Beruang
Cerpen
BERITA LAINNYA - 27 December 2024
Si Orang Kaya yang Baik Hati
Cerita Pendek
BERITA LAINNYA - 31 December 2024
Lebih Berharga dari Burung di Udara
Lebih Berharga dari Burung di Udara

Choose Your School

GO