Pembunuh Bayaran Paling Kuat Yang Pensiun, sebuah RESENSI

BERITA LAINNYA - 13 February 2024

Pembunuh Bayaran Paling Kuat Yang Pensiun

                                               By: Nathanael Ivan

Judul: Sakamoto Days Vol. 1

Pengarang: Yuto Suzuki

Penerbit: Elex Media Komputindo

Kota terbit: Jakarta

Tahun terbit: 19 Jan 2023

Jumlah halaman: 200 halaman

Harga: Rp 45.000

ISBN: 9786230037313

"Sakamoto Days" adalah sebuah komik manga yang ditulis oleh Yuto Suzuki. Ceritanya mengikuti seorang mantan pembunuh bayaran legendaris bernama Sakamoto yang telah pensiun dan sekarang menjalani kehidupan sebagai pemilik toko kelontong. Namun, ketika masa lalunya datang mengejarnya, Sakamoto terpaksa kembali ke dunia gelap pembunuhan untuk melindungi orang-orang yang dia cintai. Dengan gabungan aksi, komedi, dan drama, cerita ini mengikuti perjalanan Sakamoto dalam menemukan keseimbangan antara masa lalunya yang gelap dan kehidupan barunya yang tenang.

 

Pendapat pribadi saya tentang buku ini ada hal negatif dan hal positif yang terdapat di buku ini. Hal positifnya cerita komik Sakamoto Days membuat para pembaca menjadi terbawa suasana dengan adegan aksi berantemnya dan membuat para pembaca ingin membeli volume selanjutnya. Untuk hal negatifnya menurut saya terdapat pada adegan yang cukup sadis karna memang komik ini dianjurkan untuk dibaca bagi orang yang sudah berumur di atas 15 tahun. Buku ini sangat saya rekomendasikan untuk dibeli bagi para penggemar komik untuk dikoleksi karena Sakamoto Days termasuk sebagai salah satu komik keluaran terbaru dan terbagus dibanding dengan judul lainnya.

Tags:
BERITA LAINNYA - 12 April 2021
Dunia yang Lebih Adil dan Lebih Sehat
BERITA LAINNYA - 29 April 2021
ERGO SUM
ERGO SUM
BERITA LAINNYA - 29 April 2021
Keluargaku Tempat Belajarku
Keluargaku Tempat Belajarku
BERITA LAINNYA - 25 May 2021
MENGENALI KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
MENGENALI KARAKTERISTIK GENERASI Z DALAM KONSELING
BERITA LAINNYA - 25 May 2021
Tokopedia : Siapa Dalang Dibalik Kesuksesannya?
Tokopedia : Siapa Dalang Dibalik Kesuksesannya?
BERITA LAINNYA - 06 December 2022
Hari Menanam Pohon Indonesia
BERITA LAINNYA - 11 December 2022
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAKHI perio...
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAKHI perio...
BERITA LAINNYA - 13 December 2022
WEEKEND YANG PRODUKTIF
WEEKEND YANG PRODUKTIF
BERITA LAINNYA - 16 December 2022
PERKAJU ( Perkemahan Kamis - Jumat)
PERKAJU ( Perkemahan Kamis - Jumat)
BERITA LAINNYA - 17 December 2022
Gathering With Parents - Desember 2022
Gathering With Parents
BERITA LAINNYA - 19 October 2023
Daily REMINDER, 19 Oktober : Belajar untuk tidak ...
BERITA LAINNYA - 20 October 2023
Menjadi Kuat dan tegar : menjadi generasi yang ti...
Menjadi Kuat dan tegar : menjadi generasi yang ti...
BERITA LAINNYA - 21 October 2023
Menuju Dunia Kecerdasan Buatan : Pertanda Baik at...
Menuju Dunia Kecerdasan Buatan : Pertanda Baik at...
BERITA LAINNYA - 22 October 2023
Radiasi Nuklir: Teman atau Musuh?
Radiasi Nuklir: Teman atau Musuh?
BERITA LAINNYA - 23 October 2023
Jempolmu Dapat Membunuhku : belajar memahami Cybe...
Jempolmu Dapat Membunuhku : belajar memahami Cybe...
BERITA LAINNYA - 03 March 2024
“100 Tahun Setelah Aku Mati” sebuah resensi
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
“Ajisaka: Sang Ksatria Maha Pemberani Pendobrak S...
“Ajisaka: Sang Ksatria Maha Pemberani Pendobrak S...
BERITA LAINNYA - 05 March 2024
“Bayangan Persahabatan” sebuah resensi
“Bayangan Persahabatan” sebuah resensi
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Resensi Buku: Being Unhappy is A Choice
Resensi Buku: Being Unhappy is A Choice
BERITA LAINNYA - 07 March 2024
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
BERITA LAINNYA - 09 September 2024
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Lebih dari Sekedar Pekerjaan: Menjadi Garam dan T...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
Self Love
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 20 July 2024
Tuhan adalah Tempat Perlindungan
Daily Reminder

Choose Your School

GO