Mengungkap Mekanisme Terjadinya Tsunami

BERITA LAINNYA - 25 December 2024

Tsunami merupakan gelombang air laut besar yang dipicu oleh pusaran air bawah laut karena pergeseran lempeng atau gelombang laut dengan periode panjang yang ditimbulkan oleh gangguan impulsif dari dasar laut. Tsunami berasal dari bahasa Jepang. Kata “tsu” berarti pelabuhan dan “nami” berarti gelombang, sehingga secara harfiah diartikan sebagai ombak besar di pelabuhan. Tsunami memiliki berbagai jenis, ada tsunami tektonik, tsunami vulkanik, tsunami longsor, dan tsunami meteorit. 

Tsunami Tektonik

Tsunami tektonik merupakan jenis tsunami yang paling sering terjadi. Tsunami tektonik terjadi karena adanya pergeseran besar yang terjadi di dasar laut yang menghasilkan pergeseran pada air di atasnya, sehingga menciptakan gelombang tsunami yang kuat dan menjalar ke arah pantai. Tsunami ini memiliki sifat gelombang yang sangat cepat dan menghancurkan. Contoh tsunami tektonik yang pernah terjadi adalah Tsunami Pangandaran pada tahun 2006. 

Tsunami Vulkanik

Tsunami vulkanik terjadi karena adanya letusan gunung berapi yang kuat di bawah laut memicu pergeseran massa air yang sangat besar. Salah satu contoh tsunami vulkanik adalah tsunami selat sunda tahun 2018. 

Tsunami Longsor

Tsunami longsor masih berhubungan dengan tsunami tektonik dan tsunami vulkanik karena longsor yang terjadi disebabkan oleh aktivitas tektonik, letusan gunung berapi, atau faktor lainnya. 

Penyebab Tsunami

Penyebab umum terjadinya tsunami adalah karena ada pergerakan lempeng di bawah laut. Pergerakan lempeng di bawah laut menyebabkan gempa bawah laut dan dapat berlanjut dengan penujaman dasar laut. Selain itu, letusan gunung berapi dan jatuhnya meteor dapat menjadi penyebab terjadinya tsunami. 

Tsunami merupakan salah satu fenomena alam yang paling ditakuti karena sungguh berdampak pada kelangsungan hidup manusia. proses terjadinya tsunami ditandai oleh masing-masing jenis tsunami. Terdapat beberapa penyebab dari munculnya tsunami.  

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 29 October 2021
Career Day kelas XII
BERITA LAINNYA - 29 October 2021
Bina Iman kelas XI
Bina Iman kelas XI
BERITA LAINNYA - 02 November 2021
Career Day: Eye Opener untuk Masa Depan
Career Day: Eye Opener untuk Masa Depan
BERITA LAINNYA - 03 November 2021
Makin Yakin Makin Disiplin
Makin Yakin Makin Disiplin
BERITA LAINNYA - 06 November 2021
L-EARN berhasil membawa kelompok Elysian meraih j...
L-EARN berhasil membawa kelompok Elysian meraih j...
BERITA LAINNYA - 04 August 2022
LAPORAN KEGIATAN MPLS HARI KEEMPAT
BERITA LAINNYA - 03 August 2022
LAPORAN MPLS HARI KETIGA
LAPORAN MPLS DAY 3
BERITA LAINNYA - 24 August 2022
ROADSHOW
ROADSHOW
BERITA LAINNYA - 25 August 2022
Vehicle Life Skill Roadshow
Vehicle Life Skill Roadshow
BERITA LAINNYA - 26 August 2022
Generasi Muda Penopang Utama Pertumbuhan Investor...
Generasi Muda Penopang Utama Pertumbuhan Investor...
BERITA LAINNYA - 17 October 2023
Closing Ceremony, Artmazing Grace : The Journey t...
BERITA LAINNYA - 18 October 2023
Daily REMINDER, 18 Oktober 2023
Daily REMINDER, 18 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 19 October 2023
Daily REMINDER, 19 Oktober : Belajar untuk tidak ...
Daily REMINDER, 19 Oktober Belajar Bersyukur..
BERITA LAINNYA - 20 October 2023
Menjadi Kuat dan tegar : menjadi generasi yang ti...
Menjadi Kuat dan tegar : menjadi generasi yang ti...
BERITA LAINNYA - 21 October 2023
Menuju Dunia Kecerdasan Buatan : Pertanda Baik at...
Menuju Dunia Kecerdasan Buatan : Pertanda Baik at...
BERITA LAINNYA - 16 April 2024
Midnight for Charlie Bone
BERITA LAINNYA - 17 April 2024
MILEA SUARA DARI DILAN
MILEA SUARA DARI DILAN
BERITA LAINNYA - 18 April 2024
MIRAI, sebuah Resensi
MIRAI, sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Percy Jackson and The Olympians : The Last Olympi...
Percy Jackson and The Olympians : The Last Olympi...
BERITA LAINNYA - 20 April 2024
PERJUANGAN ACHA
PERJUANGAN ACHA
BERITA LAINNYA - 22 August 2024
Kekuatan Doa
BERITA LAINNYA - 23 August 2024
Tuhanlah Sumber Kekuatan dan Penghiburan
Tuhanlah Sumber Kekuatan dan Penghiburan
BERITA LAINNYA - 24 August 2024
Menempatkan Tuhan di Tempat Pertama
Menempatkan Tuhan di Tempat Pertama
BERITA LAINNYA - 01 September 2024
Leadership Camp, 2024
Leadership Camp, 2024
BERITA LAINNYA - 25 August 2024
Hidup dalam Kehadiran-Nya
Hidup dalam Kehadiran-Nya

Choose Your School

GO