Menggali Kekuatan dalam Gembira: Menghadapi Hidup dengan Semangat

BERITA LAINNYA - 02 September 2024

Amsal 17 : 22

“Hati yang gembira adalah obat yang manjur, tetapi semangat yang patah mengeringkan tulang” 

 

“Hati yang gembira adalah obat” adalah kalimat yang selalu ada di hati saya. Dulu, ketika saya masih Sekolah Minggu ada banyak sekali puji-pujian atau lagu-lagu rohani yang dinyanyikan. Ada satu judul lagu yang membekas di hati saya terkait semangat dalam hal menyenangkan hati yaitu “Hati yang Gembira adalah Obat”. Lagu itu sering sekali saya nyanyikan sejak kecil, tanpa saya ketahui bahwa lagu itu diambil dari salah satu ayat alkitab, yaitu Amsal 17 : 22.

 

Setiap manusia memiliki permasalahan dalam hidup. Permasalahan hidup kita tentu pasti berbeda-beda. Dalam menghadapi masalah tersebut kita sebagai manusia perlu memiliki cara untuk menyenangkan hati kita. Alasan saya sangat menyukai lagu dan ayat tersebut adalah ayat dan lagu tersebut mengajarkan bahwa betapa pentingnya kita untuk terus berbahagia di kondisi apapun kita berada. Mau sedih, senang, takut, dan lain lainnya kita tetap harus bahagia.

 

Berbahagia adalah obat dari berbagai macam kondisi yang sedang kita lalui. Ketika kita sedang bergumul dalam masalah, janganlah terlalu larut dalam pergumulan itu. Tetaplah berbahagia dan serahkanlah semua kepada Tuhan dan percaya bahwa Tuhan akan memudahkan segala pergumulan yang sedang ada di pikiranmu. Ayat ini sangat membantu saya melewati banyak kondisi. Dimanapun dan kapanpun saya selalu mencoba berbahagia agar hal-hal yang mengganggu pikiran saya bisa mereda. Dari ayat tersebut kita juga bisa belajar agar terus bersemangat dan jangan putus asa dalam segala hal yang kita hadapi.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 21 September 2024
Menemukan Ketenangan di Tengah Kekhawatiran
BERITA LAINNYA - 22 September 2024
Senjata Orang Percaya
Senjata Orang Percaya
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Mengarahkan Pandangan ke Depan
Mengarahkan Pandangan ke Depan
BERITA LAINNYA - 24 September 2024
Koneksi antara Kerja Keras dan Keberhasilan
Koneksi antara Kerja Keras dan Keberhasilan
BERITA LAINNYA - 25 September 2024
Kita mengasihi, karena Allah lebih dahulu mengasi...
Kita mengasihi, karena Allah lebih dahulu mengas...
BERITA LAINNYA - 01 October 2024
Tuhan adalah Jalan Keluar
BERITA LAINNYA - 03 October 2024
Transparansi dan Kejujuran
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 04 October 2024
1 Yohanes 1 ayat 9
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 05 October 2024
Takut Akan Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 06 October 2024
Kasih Itu Sabar dan Murah Hati
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 29 October 2024
Yang Tidak Mungkin Menjadi Mungkin Dalam Tuhan
BERITA LAINNYA - 30 October 2024
Berpasrah Dalam Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 31 October 2024
Perlindungan Tuhan Itu Sempurna
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 14 July 2024
Ibadah Bersama Guru dan Karyawan Awal Tahun Pelaj...
Ibadah Bersama Guru dan Karyawan Awal Tahun Pelaj...
BERITA LAINNYA - 14 October 2024
Senantiasa Mengucapkan Doa Untuk Sesama
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 19 August 2024
Upah Dosa vs. Karunia Allah
BERITA LAINNYA - 18 August 2024
Muda dan Tetap Tenang: Menghadapi Tantangan Hidup
Muda dan Tetap Tenang: Menghadapi Tantangan Hidup
BERITA LAINNYA - 15 August 2024
Menjadi Berkat bagi Sesama
Menjadi Berkat bagi Sesama
BERITA LAINNYA - 01 September 2024
Pelayanan Pujian di GKI Harapan Indah, 1 Septembe...
Pelayanan Pujian di GKI Harapan Indah, 1 Septembe...
BERITA LAINNYA - 13 August 2024
Apa yang Kita Tabur, Itulah yang Kita Tuai
Apa yang Kita Tabur, Itulah yang Kita Tuai
BERITA LAINNYA - 18 October 2024
Berani Menghadapi Tantangan
BERITA LAINNYA - 19 October 2024
Teman Adalah Saudara
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 20 October 2024
Tuhan Maha Pendengar
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 21 October 2024
Tuhan Menuntun Pilihan Hidupku
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 22 October 2024
Tuhan Adalah Gembala Yang Baik
Daily Reminder

Choose Your School

GO