Mencerminkan Kasih Yesus Dalam Berteman

BERITA LAINNYA - 17 October 2024

Mencerminkan Kasih Yesus Dalam Berteman

 

2 korintus 11:14

"Hal itu tidak usah mengherankan, sebab Iblis pun menyamar sebagai malaikat Terang.“

 

Menurut saya ini adalah ayat alkitab yang suka saya refleksikan. Terkadang kita bisa saja memiliki teman yg dari covernya adalah orang baik, tetapi dari dalam adalah orang yg cukup jahat. Tetapi kadang sebaliknya, ada teman yang covernya terlihat jahat atau licik, tetapi aslinya merupakan teman yang sangat baik dan setia bagi kita. Kita harus benar benar menyeleksi teman kita agar tidak terjerumus ke lubang masalah. Seperti ayat ini:

 

Mazmur 34:14

"Jauhilah yang jahat dan lakukanlah yang baik, carilah perdamaian dan berusahalah mendapatkannya!"

 

Kita harus bisa memilih dan mengolah teman. Gapapa untuk berteman dengan siapa saja, tetapi batasilah teman yang ‘aslinya jahat tetapi diluar atau covernya terlihat baik’ dengan teman yang ‘terlihat jahat atau jutek, padahal di dalamnya sangat baik’, pertemanan ini bagaikan rumah dengan tamu. Ada teman yang cukup bertemu di luar rumah, dan ada teman yang bisa bertemu didalam rumah tetapi hanya di ruang tamu, serta terakhir ada teman yang benar benar bisa memasuki segala ruangan di rumah. Selain itu pun, kita harus bisa menjaga isi kita. Boleh saja terlihat agak garang diluar, tetapi didalamnya kita harus mencerminkan kasih Yesus, jangan sampai cover atau diluar kita terlihat baik, tetapi didalamnya itu busuk.

 

Kezia XI 3

Tags:
BERITA LAINNYA - 12 August 2023
Proklamasi Kemerdekaan Berdampak Pada Mindset mas...
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Hari Pramuka Nasional. 14 Agustus 2023
Hari Pramuka Nasional. 14 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 13 August 2023
Daily REMINDER, 13 Agustus 2023
Daily REMINDER, 13 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
KETIDAKPASTIAN DAN PROBABILITAS (Oleh : Desy Nic...
KETIDAKPASTIAN DAN PROBABILITAS (Oleh : Desy Nic...
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Pelantikan Majelis Perwakilan Kelas, Periode 2023...
Pelantikan Majelis Perwakilan Kelas, Periode 2023...
BERITA LAINNYA - 01 November 2023
Daily REMINDER : Menjadi teladan sejak muda.
BERITA LAINNYA - 10 November 2023
Daily REMINDER : Menyebarkan kebaikan Yesus dalam...
Daily REMINDER : Menyebarkan kebaikan Yesus dalam...
BERITA LAINNYA - 16 November 2023
Daily REMINDER : Menjadi wajah Kristus di dunia..
Daily REMINDER : Menjadi wajah Kristus di dunia..
BERITA LAINNYA - 03 November 2023
Perang Geng dan Bencana Alam di Haiti: Ketegangan...
Perang Geng dan Bencana Alam di Haiti: Ketegangan...
BERITA LAINNYA - 04 November 2023
RASISME DI AMERIKA..
RASISME DI AMERIKA..
BERITA LAINNYA - 19 February 2024
Tempat Berpulang, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 20 February 2024
Pengawal dadakan, Sebuah RESENSI
Pengawal dadakan, Sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 01 August 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia...
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia...
BERITA LAINNYA - 21 February 2024
A Canopy of Life: Unveiling the Significance of T...
A Canopy of Life: Unveiling the Significance of T...
BERITA LAINNYA - 13 December 2023
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
BERITA LAINNYA - 06 July 2024
Kekhawatiran yang tidak menyelesaikan masalah ...
BERITA LAINNYA - 07 July 2024
Hidup dalam Roh
Hidup dalam Roh
BERITA LAINNYA - 08 July 2024
Melawan kemalasan ...
Melawan kemalasan ...
BERITA LAINNYA - 09 July 2024
Bersukacita dalam pengharapan ...
Bersukacita dalam pengharapan ...
BERITA LAINNYA - 10 July 2024
Menjadi manusia Jujur dan berintegritas...
Menjadi manusia Jujur dan berintegritas...
BERITA LAINNYA - 02 October 2024
BATIK SEBAGAI TREND FASHION GENERASI MUDA
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
UPAYA KONSERVASI KEPUNAHAN KOMODO
Artikel
BERITA LAINNYA - 26 July 2024
RITUAL TIWAH
Artikel
BERITA LAINNYA - 12 July 2024
BURUNG MALEO, FAUNA KHAS SULAWESI YANG TERANCAM P...
ARTIKEL
BERITA LAINNYA - 26 July 2024
“The spirit is willing but the flesh is weak”
Daily Reminder

Choose Your School

GO