Lolos Olimpiade Sains Nasional (OSN) -Kota Bekasi menuju OSN Provinsi Jawa Barat

BERITA LAINNYA - 30 April 2024

Puji Tuhan penyelenggaraan Olimpiade Sains Nasional tingkat Kota Bekasi sudah berjalan dengan baik. Banyak pembelajaran yang bisa diambil selama perlombaan ini. Banyak keringat dan pikrian yang sudah dicurahkan dalam kompetisi bergengsi ini, banyak waktu juga yang tersita dalam aktivitas yang menguras hati dan pikiran ini.

 

Tapi Puji Tuhan atas kehendaknya ada 4 orang siswa SMAK Penabur Harapan Indah yang dinyatakan lolos dari OSN Tingkat Kota dan berhak berkompetisi di OSN tingkat Provinsi Jawa Barat. Berikut daftarnya :

Matthew Devon Mulyadi                Bidang Studi Biologi

Brian Jeremy Kurniawan               Bidang Studi Fisika

Hezekiah Mitchell Tumanggor        Bidang studi Informatika

Arthur Claudeo Riady Gunawan     Bidang studi Kimia

 

 

SMAKHI akan terus memberikan pendampingan dan bimbingan kepada teman-teman kita yang lolos ini. Dari pemberian jam khusus pembelajaran dan pendalaman soal-soal OSN yang juga bekerjasama dengan tutor dan pelatih dari yang profesional yang telah disiapkan oleh Yayasan BPK Penabur. Harapannya anak-anak kami ini dapat diperlengkapi dalam kompetisi mendatang. Kami juga berharap jiwa sportivitas dan leadership mereka bisa terbentuk lewat kegiatan ini. Tuhan Yesus memberkati kita semuanya, mari kita dukung dan doakan..

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 01 June 2020
Juara III Jurusan IPS - Tahun 2020 - Nathania Int...
BERITA LAINNYA - 01 June 2020
Juara I Jurusan IPS - Tahun 2020 - Vanessa Cahyan...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Jeremy Gunawan_Asisten Dosen_Institut Teknologi B...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Febiyana Aditya_Asisten Laboratorium _BINUS Unive...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Daniel Harjuna _ Asisten Dosen _ Universitas Gadj...
BERITA LAINNYA - 16 January 2023
BATIK DALAM KURIKULUM PART 2
BERITA LAINNYA - 12 January 2023
Gelombang Cinta Kasih
Gelombang Cinta Kasih
BERITA LAINNYA - 24 March 2023
HARI TUBERKULOSIS SEDUNIA
HARI TUBERKULOSIS SEDUNIA
BERITA LAINNYA - 02 February 2023
Selamat Celline - Peraih Medali Perunggu Bidang F...
Selamat Celline - Peraih Medali Perunggu Bidang F...
BERITA LAINNYA - 06 February 2023
A Dangerous Golden Egg
A Dangerous Golden Egg
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
BERITA LAINNYA - 16 January 2024
Rokok, Pedang Bermata Dua
Rokok, Pedang Bermata Dua
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
 Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
BERITA LAINNYA - 19 January 2024
Peran Indonesia dalam United Nations Emergency Fo...
Peran Indonesia dalam United Nations Emergency Fo...
BERITA LAINNYA - 20 January 2024
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
BERITA LAINNYA - 19 September 2024
Mengatasi Ketakutan dengan Janji Tuhan
BERITA LAINNYA - 20 September 2024
Pengalaman Diselamatkan dari Masalah
Pengalaman Diselamatkan dari Masalah
BERITA LAINNYA - 21 September 2024
Menemukan Ketenangan di Tengah Kekhawatiran
Menemukan Ketenangan di Tengah Kekhawatiran
BERITA LAINNYA - 22 September 2024
Senjata Orang Percaya
Senjata Orang Percaya
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Mengarahkan Pandangan ke Depan
Mengarahkan Pandangan ke Depan
BERITA LAINNYA - 31 December 2024
Lebih Berharga dari Burung di Udara
BERITA LAINNYA - 30 December 2024
Layani Tuhan dengan Segenap Hati
Layani Tuhan dengan Segenap Hati
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
Tangan yang Bergerak Mendatangkan Berkah yang Men...
Tangan yang Bergerak Mendatangkan Berkah yang Men...
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Perintah-Nya adalah Jalan Kebahagiaan
Perintah-Nya adalah Jalan Kebahagiaan
BERITA LAINNYA - 27 December 2024
Janji Abadi Sang Pencipta
Janji Abadi Sang Pencipta

Choose Your School

GO