Leadership Camp, 2024

BERITA LAINNYA - 01 September 2024

 

 

Pemimpin itu tidak terlahir begitu saja ke dunia. Pemimpin itu tumbuh dari proses dan penempaan yang matang dan penuh waktu. Pemimpin tak bisa dicipta dalam seketika ibarat Candi Roro Jonggrang. Pemimpin itu membutuhkan tempaan dan ruang untuk mengasah kemampuannya.

 

SLTAK Penabur Jakarta melihat kondisi ini dan tak duduk diam menunggu situasi. Penabur berinisiatid untuk menyediakan ruang untuk para calon pemimpin bangsa di Penabur untuk terjun ke lapangan dan membentuk dirinya lewat praktik langsung ke masyarakat. 

 

Berlangsung dari hari Rabu - Jumat, 28 – 30 Agustus 2024 di Homestay Warga Kampung LAME, Desa Kopo, Cisarua, Bogor. Para pemimpin ini harus mau menanggalkan kenyamannya, mereka harus berbaur dnegan masyarakat yang mungkin tidak pernah mereka temui. Mereka "dipaksa" untuk berani menyatu dengan masyarakat di Desa Kopo dan melatih kepemipinan mereka. Tak hanya itu mereka juga membantu membangun beberapa fasilitas publik dan bermain dengan anak-anak desa tersebut. 

 

Pengalaman yang tak akan terlupakan untuk calon-calon pemimpin bangsa ini, selamat para pemimpin... 

 

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 27 April 2024
MENILIK KISAH PERPUSTAKAAN MALAM
BERITA LAINNYA - 28 April 2024
THE SUMMER I TURNED PRETTY
THE SUMMER I TURNED PRETTY
BERITA LAINNYA - 29 April 2024
Think And Grow Rich
Think And Grow Rich
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
Timun Mas
Timun Mas
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
Lolos Olimpiade Sains Nasional (OSN) -Kota Bekasi...
Lolos Olimpiade Sains Nasional (OSN) -Kota Bekasi...
BERITA LAINNYA - 17 July 2024
Menyerahkan Diri Pada TUHAN
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
HARAPAN TIDAK AKAN HILANG
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
TUHAN Lebih Besar Dari Masalah
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 20 July 2024
TUHAN SELALU MENYERTAI
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 21 July 2024
Tuhan, kenapa cobaan ini harus terjadi kepadaku?
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
Self Love
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 20 July 2024
Tuhan adalah Tempat Perlindungan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
BERITA LAINNYA - 21 July 2024
Jangan Bersungut-sungut
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 04 October 2024
1 Yohanes 1 ayat 9
BERITA LAINNYA - 05 October 2024
Takut Akan Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 06 October 2024
Kasih Itu Sabar dan Murah Hati
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 07 October 2024
Kekuatan Yang Lebih Besar Yang Melindungi Dan Mem...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 October 2024
Segala Perkara Dapat Ku Tanggung Di Dalam DIA
Daily Rimender
BERITA LAINNYA - 18 August 2024
Muda dan Tetap Tenang: Menghadapi Tantangan Hidup
BERITA LAINNYA - 15 August 2024
Menjadi Berkat bagi Sesama
Menjadi Berkat bagi Sesama
BERITA LAINNYA - 01 September 2024
Pelayanan Pujian di GKI Harapan Indah, 1 Septembe...
Pelayanan Pujian di GKI Harapan Indah, 1 Septembe...
BERITA LAINNYA - 13 August 2024
Apa yang Kita Tabur, Itulah yang Kita Tuai
Apa yang Kita Tabur, Itulah yang Kita Tuai
BERITA LAINNYA - 12 August 2024
Menjaga Hati Tetap Gembira
Menjaga Hati Tetap Gembira

Choose Your School

GO