KEBENCIAN MENIMBULKAN PERTENGKARAN

BERITA LAINNYA - 03 December 2024

KEBENCIAN MENIMBULKAN PERTENGKARAN

 

Amsal 10:12

"Kebencian menimbulkan pertengkaran, tetapi kasih menutupi segala pelanggaran."

 

Dalam hidup ini kita tidak akan pernah lepas dari hubungan dengan orang lain. Berhubungan dengan banyak kepala pastinya sering kali membawa gesekan dan kesalahpahaman antar kita dan sesama. Kebencian muncul ketika kita membiarkan rasa sakit, dendam, atau iri hati menguasai hati kita. Sebaliknya, kasih adalah obat yang menyembuhkan luka dan menghindarkan kita dari pertengkaran yang tidak perlu. Dalam hal ini, saya pernah mengalami sakit dengan seseorang dikarenakan permasalahan yang seharusnya tidak saya terima. Dikarenakan orang tersebut dekat dengan saya maka saya juga terkena imbasnya. Di sini saya harus berusaha untuk tetap mengasihi terlepas dengan masalah yang diberikan ke saya. Saya selalu berpikir bahwa teman saya ini tidak mempunyai siapa-siapa lagi selain saya. Namun, banyak orang mengimbau ke saya untuk menjauhi orang tersebut dikarenakan menyusahkan dll.

Namun, dengan bantuan Tuhan saya sudah bisa menerima dengan lapang dada segala pembicaraan yang masuk dikuping saya terlepas dari saya tidak bersalah dan harus tetap melanjutkan hidup saya. Hal yang seperti ini, saya lihat bahwa kasih bekerja dengan cara yang berbeda. Kasih tidak berarti mengabaikan kesalahan, tetapi memilih untuk memaafkan, memahami, dan tidak membiarkan kesalahan itu menjadi penghalang dalam hubungan. Yesus sendiri menunjukkan kasih-Nya dengan memaafkan mereka yang menyalibkan-Nya.  



Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 04 February 2021
Inovasi Mie Gulai Belut bagi Generasi Z
BERITA LAINNYA - 08 February 2021
PROYEK CHARACTER DAY : Sharing is Charing
BERITA LAINNYA - 15 February 2021
THE NUMBERS
BERITA LAINNYA - 16 February 2021
LDK OSIS & MPK SMAK PENABUR Harapan Indah
BERITA LAINNYA - 16 February 2021
Jovi Andreas_Asisten Dosen_Universitas Binus_Tekn...
BERITA LAINNYA - 16 December 2022
PERKAJU ( Perkemahan Kamis - Jumat)
BERITA LAINNYA - 17 December 2022
Gathering With Parents - Desember 2022
Gathering With Parents
BERITA LAINNYA - 17 December 2022
Penerimaan raport semester ganjil
Penerimaan raport semester ganjil
BERITA LAINNYA - 09 January 2023
BATIK DALAM KURIKULUM Part 1
BATIK DALAM KURIKULUM Part 1
BERITA LAINNYA - 15 July 2022
"Revenge of The South"
Revenge of The South
BERITA LAINNYA - 29 November 2023
Konflik Mahasiswa Papua dengan Masyarakat di Yogy...
BERITA LAINNYA - 30 November 2023
KONFLIK FPI VS GMBI
KONFLIK FPI VS GMBI
BERITA LAINNYA - 09 November 2023
Penerapan Ganjil Genap: Solusi Kemacetan Kota Jak...
Penerapan Ganjil Genap: Solusi Kemacetan Kota Jak...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
Fenomena Cancel Culture di Era Digital: Benarkah ...
Fenomena Cancel Culture di Era Digital: Benarkah ...
BERITA LAINNYA - 08 December 2023
Kepadatan Penduduk, Musuh Bebuyutan Pulau Jawa
Kepadatan Penduduk, Musuh Bebuyutan Pulau Jawa
BERITA LAINNYA - 10 August 2024
Engkau akan mengerti kelak..
BERITA LAINNYA - 10 August 2024
Percayakan pada Tuhan ..
Percayakan pada Tuhan ..
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
Mengandalkan Tuhan.
Mengandalkan Tuhan.
BERITA LAINNYA - 06 July 2024
Kekhawatiran yang tidak menyelesaikan masalah ...
Kekhawatiran yang tidak menyelesaikan masalah ...
BERITA LAINNYA - 07 July 2024
Hidup dalam Roh
Hidup dalam Roh
BERITA LAINNYA - 16 October 2024
Tuhan Tahu Yang Terbaik Untuk Anak-anakNya
BERITA LAINNYA - 17 October 2024
Mencerminkan Kasih Yesus Dalam Berteman
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 18 October 2024
Berani Menghadapi Tantangan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 19 October 2024
Teman Adalah Saudara
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 20 October 2024
Tuhan Maha Pendengar
Daily Reminder

Choose Your School

GO