How to treat people and Worship God at the same time??

BERITA LAINNYA - 10 January 2025

 

Kemarin saya melihat postingan ini lewat di beranda instagram saya. Seketika saya sangat tertampar rasanya. Kurang lebih gambar di atas berarti seperti ini: Kamu tidak bisa memperlakukan manusia seperti sampah, namun di waktu yang bersamaan kamu menyembah Tuhan".

 

Dan memang hal ini sering menjadi problem dan persoalan kita dalam keseharian. Sebagai seorang Kristen sering kali kita lupa pada posisi kita sebagai pengikut Kristus, kita mungkin seringkali menyakiti hati saudara-saudara kita, kita seringkali abai terhadap perasaan orang lain dalam pekerjaan misalnya dan mengalaskannya dengan kata "profesional". Padahal sebagai seorang Kristen harusnya kita menjadi Garam dan Terang meskipun sedang tidak di dalam Gereja. 

 

Menjadi seorang Kristen berarti pula menjadi manusia yang penuh kasih. Sering kali kita tidak peduli dengan agama orang lain sepanjang dia betul-betul peduli dengan sekelilingnya. Lebih daripada itu, Kita sebagai seorang Kristen haruslah bisa hidup "BENAR", hidup yang tampak dari perbuatan kita, Hidup yang melayani, hidup yang lebih banyak memberi daripada menerima, hidup yang penuh kasih. 

 

Kiranya, postingan di atas dapat mengingatkan kita tentang pentingnya menjaga "KEBENARAN" yang Tuhan telah tanamkan dalam diri kita. Kita memuji dan menyembah DIA dan karenanya kita juga harus mampu melaksanakan kasih kepada orang lain, kita harus mampu memperlakukan orang lain seperti diri kita sendiri, bukan karena ada kepentingan pribadi namun karena memang "JATI DIRI" kita sebagai anak-anak terang adalah seperti itu. Pribadi yang mau menjadi pelaku-pelaku kasih dalam kehidupan keseharian kita, selamat berproses.. 

 

 

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 29 October 2021
Career Day kelas XII
BERITA LAINNYA - 29 October 2021
Bina Iman kelas XI
Bina Iman kelas XI
BERITA LAINNYA - 02 November 2021
Career Day: Eye Opener untuk Masa Depan
Career Day: Eye Opener untuk Masa Depan
BERITA LAINNYA - 03 November 2021
Makin Yakin Makin Disiplin
Makin Yakin Makin Disiplin
BERITA LAINNYA - 06 November 2021
L-EARN berhasil membawa kelompok Elysian meraih j...
L-EARN berhasil membawa kelompok Elysian meraih j...
BERITA LAINNYA - 08 October 2022
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
BERITA LAINNYA - 10 October 2022
PARADOKSAL KEHIDUPAN : Bertumbuh dalam Pengharapan
PARADOKSAL KEHIDUPAN : Bertumbuh dalam Pengharapan
BERITA LAINNYA - 19 October 2022
Aku Peduli
Aku Peduli
BERITA LAINNYA - 14 November 2022
Hari Diabetes Sedunia
Hari Diabetes Sedunia
BERITA LAINNYA - 15 November 2022
Tradisi Dugderan untuk Sambut Bulan Ramadhan di S...
Tradisi Dugderan untuk Sambut Bulan Ramadhan di S...
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
Ibadah Awal Tahun, Semester Genap, 2023-2024
BERITA LAINNYA - 17 January 2024
Pentingnya menjaga kesehatan reproduksi dan menja...
Pentingnya menjaga kesehatan reproduksi dan menja...
BERITA LAINNYA - 02 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian antara Isr...
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian antara Isr...
BERITA LAINNYA - 03 January 2024
Jakarta Informal Meeting
Jakarta Informal Meeting
BERITA LAINNYA - 04 January 2024
Peran Indonesia dalam Perdamaian Israel dan Pales...
Peran Indonesia dalam Perdamaian Israel dan Pales...
BERITA LAINNYA - 14 September 2024
Kematangan Iman Teruji dari Pencobaan
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
Anggrek Bulan
Artikel
BERITA LAINNYA - 15 September 2024
Damai di Tengah Badai
Damai di Tengah Badai
BERITA LAINNYA - 16 September 2024
Setia dalam Segala Hal
Setia dalam Segala Hal
BERITA LAINNYA - 17 September 2024
Rencana Sempurna Allah
Rencana Sempurna Allah
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
Tangan yang Bergerak Mendatangkan Berkah yang Men...
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Perintah-Nya adalah Jalan Kebahagiaan
Perintah-Nya adalah Jalan Kebahagiaan
BERITA LAINNYA - 27 December 2024
Janji Abadi Sang Pencipta
Janji Abadi Sang Pencipta
BERITA LAINNYA - 26 December 2024
Undangan untuk tenang
Undangan untuk tenang
BERITA LAINNYA - 09 December 2024
Berdemokrasi sejak dini.
Berdemokrasi sejak dini.

Choose Your School

GO