Hidup dalam Kehadiran-Nya

BERITA LAINNYA - 25 August 2024

Yesaya 43:2

Apabila engkau menyeberang melalui air, Aku akan menyertai engkau, atau melalui sungai-sungai, engkau tidak akan dihanyutkan;

apabila engkau berjalan melalui api, engkau tidak akan dihanguskan, dan nyala api tidak akan membakar engkau.

 

Melalui ayat ini saya dapat belajar bahwa segala sesuatu yang saya lakukan, kemana pun saya pergi, dimanapun saya berada, Tuhan tidak akan pernah meninggalkan kita. Ayat ini sangat cocok bagi kita terutama kita yang sudah berada pada akhir tahun ajaran SMA, melalui ayat ini kita diingatkan untuk tidak perlu lagi takut tentang apapun keputusan yang kita ambil kedepannya, karena setiap keputusan/jalan yang kita ambil pasti akan selalu dalam naungan kasih Tuhan, sekalipun nanti ada saatnya kita bimbang/takut/cemas, saya percaya melalui penyertaan Tuhan, hal buruk tidak akan menimpa kita, sesuai dengan doa Bapa Kami “ dan janganlah membawa kami ke dalam pencobaan, tetapi lepaskanlah kami daripada yang jahat.” Ayat ini sangat menyadarkan saya bahwa untuk apa saya takut, untuk apa saya cemas, kalau Tuhan lah yang berkata sendiri bahwa Ia akan terus menyertai kita, melindungi kita. Tuhan sendiri mengirim kepada kita semua bahwa Tuhan telah mengirim roh kekuatan dan bukan roh ketakutan, jadi untuk apa saya meragukan penyertaan dan perlindungan Tuhan yang tak pernah berkesudahan

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 November 2021
Character Camp : Good Character
BERITA LAINNYA - 22 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada
Character Camp : Saka Bakti Husada
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
SETALI IMAN DAN PERBUATAN
 SETALI IMAN DAN PERBUATAN
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
Setia dalam Melayani
Setia dalam Melayani
BERITA LAINNYA - 24 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
BERITA LAINNYA - 03 April 2023
Unrequited Childhood Love
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
ARTMAZING
ARTMAZING
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
Budaya 5S dan TOMAT
Budaya 5S dan TOMAT
BERITA LAINNYA - 11 March 2023
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
BERITA LAINNYA - 26 October 2023
How To Ameliorate Students Mathematic Problem In ...
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
Jangan seorang pun memandangmu rendah karena kamu...
Jangan seorang pun memandangmu rendah karena kamu...
BERITA LAINNYA - 20 October 2023
Daily Inspiration... 20 Oktober 2023
Daily Inspiration... 20 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
Daily Inspiration..
Daily Inspiration..
BERITA LAINNYA - 02 November 2023
Daily Inspiration, 02 November 2023
Daily Inspiration, 02 November 2023
BERITA LAINNYA - 09 March 2024
Resensi Buku Cerita Rakyat Nusantara 1
BERITA LAINNYA - 10 March 2024
“CINDERELLA” sebuah Resensi..
“CINDERELLA” sebuah Resensi..
BERITA LAINNYA - 31 March 2024
Hari Kebangkitan Yesus Kristus.
Hari Kebangkitan Yesus Kristus.
BERITA LAINNYA - 11 March 2024
“DIALOG RINDU”, sebuah Resensi
“DIALOG RINDU”, sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 12 March 2024
Resensi Buku FORBES Indonesia Inspiring Women Apr...
Resensi Buku FORBES Indonesia Inspiring Women Apr...
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Tuhan, Allahmu menyertai Engkau
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 September 2024
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Lebih dari Sekedar Pekerjaan: Menjadi Garam dan T...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
Self Love
Daily Reminder

Choose Your School

GO