Engkau akan mengerti kelak..

BERITA LAINNYA - 10 August 2024

Yohanes 13 : 7 
Jawab Yesus kepadanya: "Apa yang Kuperbuat, engkau tidak tahu sekarang, tetapi engkau akan mengertinya kelak."

 

 


Dahulu, saya memiliki seorang teman baik. Saya sangat dekat dan menyayanginya.
Kami berteman sampai lulus sekolah. Lalu, tiba-tiba pertemanan kami mulai
merenggang dan menjauh karena perbedaan sekolah. Namun, saya berusaha untuk
tetap berkomunikasi dengannya agar tidak terjadi “lost contact”. Saya terus-terusan
untuk menghubunginya, tetapi ternyata responnya sudah tidak seterbuka dulu. Dia
mengabaikan saya dan sibuk dengan teman-teman barunya.

 

 

Saya sedih dan berdoa kepada Tuhan. Saya minta agar Tuhan dekatkan saya kembali dengannya. Namun ternyata hasilnya nihil, pertemanan saya dengan dia tidak ada kemajuan. Kami semakin jauh dan sibuk dengan dunia sendiri. Hingga suatu ketika, saya bilang kepada Tuhan “Ya Tuhan, jika memang dia bukan orang baik, maka jauhkanlah saya dengan dia. Namun jikalau dia teman yang baik untuk saya, dekatkanlah lagi kami yaTuhan”.

 

 

Saya selipkan kalimat itu di setiap doa malam saya. Setelah itu, saya jarang berhubungan dengannya karena dia sangat slow respon. Tak terasa, ternyata saya sudah tidak berhubungan dengannya selama kurang lebih satu bulan. Lalu saya ingat dengan doa yang saya ucapkan waktu itu. Ternyata Tuhan menjawab doa saya, dan ternyata memang dia tidak baik untuk saya. Saya bersyukur karena Tuhan menjawab doa saya, dan saya juga bersyukur karena dijauhkan dari lingkungan pertemanan yang buruk.

Tags:
BERITA LAINNYA - 31 August 2022
Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK)
BERITA LAINNYA - 16 September 2022
Tertipu dengan Investasi Saham Palsu? No More!
Tertipu dengan Investasi Saham Palsu? No More!
BERITA LAINNYA - 13 September 2022
Kecantikan bagi Perempuan
Kecantikan bagi Perempuan
BERITA LAINNYA - 19 September 2022
Barapen, Tradisi Bakar Batu oleh Suku Dani
Barapen, Tradisi Bakar Batu oleh Suku Dani
BERITA LAINNYA - 20 September 2022
Mumi Asal Papua
Mumi Asal Papua
BERITA LAINNYA - 21 August 2023
Daily REMINDER, 21 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 22 August 2023
DAILY REMINDER, 22 Agustus 2023
DAILY REMINDER, 22 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 07 September 2023
Mau sukses, ternyata mindset amat penting lo, sim...
Mau sukses, ternyata mindset amat penting lo, sim...
BERITA LAINNYA - 11 September 2023
Didiklah orang muda menurut jalan yang patut bagi...
Didiklah orang muda menurut jalan yang patut bagi...
BERITA LAINNYA - 01 September 2023
Black Death: Waves of Death, belajar mengenal pan...
Black Death: Waves of Death..
BERITA LAINNYA - 29 December 2023
Refleksi Ibadah Natal by Mitchel Tumanggor
BERITA LAINNYA - 30 December 2023
Serunya kegiatan P5, mengenal Indonesia lewat mak...
Serunya kegiatan P5, mengenal Indonesia lewat mak...
BERITA LAINNYA - 31 December 2023
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
Nasi Liwet dan Wedang Ronde, sebuah refleksi P5.
BERITA LAINNYA - 26 December 2023
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
Berkolaborasi membuat Cenil dari Jawa Timur..
BERITA LAINNYA - 27 December 2023
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
BERITA LAINNYA - 22 April 2024
PULANG - TERE LIYE
BERITA LAINNYA - 23 April 2024
Resensi Buku 2,578.0 Km
Resensi Buku 2,578.0 Km
BERITA LAINNYA - 24 April 2024
REWRITE
REWRITE
BERITA LAINNYA - 25 April 2024
Septihan, sebuah Resensi
Septihan, sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 26 April 2024
The Hobbit, or the Back Again
The Hobbit, or There and Back Again 
BERITA LAINNYA - 21 September 2024
Menemukan Ketenangan di Tengah Kekhawatiran
BERITA LAINNYA - 22 September 2024
Senjata Orang Percaya
Senjata Orang Percaya
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Mengarahkan Pandangan ke Depan
Mengarahkan Pandangan ke Depan
BERITA LAINNYA - 24 September 2024
Koneksi antara Kerja Keras dan Keberhasilan
Koneksi antara Kerja Keras dan Keberhasilan
BERITA LAINNYA - 25 September 2024
Kita mengasihi, karena Allah lebih dahulu mengasi...
Kita mengasihi, karena Allah lebih dahulu mengas...

Choose Your School

GO