Daily REMINDER, 09 Oktober 2023

BERITA LAINNYA - 09 October 2023

 

Di dalam zaman modern ini, anak muda hingga orang dewasa sering kali dihadapkan dengan rintangan atau masalah yang membuat mereka sering gagal dalam pengharapan mereka untuk menggapai sesuatu. Mungkin beberapa dari kita pernah berfikir bahwa kita selalu bekerja sendiri, apapun yang kita lakukan selalu gagal, dan rencana yang kita buat juga selalu gagal. Pemahaman itulah yang membuat diri kita semakin gagal.

 

Namun, sebagai orang Kristen, kita harus selalu bersukacita dan teruslah berpengharapan kepada Tuhan. Tanpa kita sadari, ketika kita berfikir bahwa “kita selalu berkerja sendiri, apapun yang kita lakukan dan rencanakan selalu gagal” sebenarnya Tuhan selalu menyertai dan sudah menyiapkan rencana yang paling terbaik untuk kita.

 

Oleh karena itu, kita ketika kita berada dalam masalah, janganlah kita takut akan kegagalan. Tetapi, hadapi masalah tersebut dengan sikap sabar, tetap bersukacita, dan bertekunlah dalam berdoa seperti yang tertulis di Roma 12 : 12. Tidak ada orang yang tidak pernah gagal, gagal berarti kita pernah melakukan sesuatu, kita tidak statis dan diam, kita dinamis, kita belajar dari kegagalan itu jauh lebih baik daripada diam menunggu nasib. Selamat berproses, jangan diam, bergeraklah do something dan minta pertolongan Tuhan..

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 November 2021
Character Camp : Good Character
BERITA LAINNYA - 22 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada
Character Camp : Saka Bakti Husada
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
SETALI IMAN DAN PERBUATAN
 SETALI IMAN DAN PERBUATAN
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
Setia dalam Melayani
Setia dalam Melayani
BERITA LAINNYA - 24 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
ARTMAZING
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
Budaya 5S dan TOMAT
Budaya 5S dan TOMAT
BERITA LAINNYA - 11 March 2023
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
BERITA LAINNYA - 17 March 2023
Cyber Security
Cyber Security
BERITA LAINNYA - 18 March 2023
Laporan Hasil Belajar MID Semester
Laporan Hasil Belajar MID Semester
BERITA LAINNYA - 02 November 2023
Daily Inspiration, 02 November 2023
BERITA LAINNYA - 07 November 2023
Daily Inspiration, 07 November 2023
Daily Inspiration, 07 November 2023
BERITA LAINNYA - 15 November 2023
Excelsior Excitement   Written by: Sharon Victo...
Excelsior Excitement   Written by: Sharon Victo...
BERITA LAINNYA - 14 November 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia Writt...
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia Writte...
BERITA LAINNYA - 13 November 2023
What is school for? A Speech by Leon Oswald..
What is school for? A Speech by Leon Oswald..
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
“Resensi Buku Goosebumps: Makhluk Mungil Pembawa ...
BERITA LAINNYA - 16 March 2024
Resensi Buku HUJAN: Tere Liye
Resensi Buku HUJAN: Tere Liye
BERITA LAINNYA - 17 March 2024
“Resensi Buku Keindahan Hidup”
“Resensi Buku Keindahan Hidup”
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Resensi Buku: "Koala Kumal" karya Raditya Dika
Resensi Buku: "Koala Kumal" karya Raditya Dika 
BERITA LAINNYA - 19 March 2024
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
BERITA LAINNYA - 21 July 2024
Jangan Bersungut-sungut
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Andalkan Tuhan dalam Segala Situasi
Andalkan Tuhan dalam Segala Situasi
BERITA LAINNYA - 22 July 2024
Percaya Pada Waktu Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Damai Sejahtera di Tengah Badai
Damai Sejahtera di Tengah Badai
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Menjadi seperti Kanak-kanak Yesus
Daily Reminder

Choose Your School

GO