Daily Inspiration, 02 November 2023

BERITA LAINNYA - 02 November 2023

 

Kita pasti tidak suka melihat atau berteman apalagi bekerjasama dengan orang sombong dan tinggi hati. Hal ini wajar dan normal saja sebagai manusia yang menginginkan persamaan dan egalitarianisme dalam pergaulan. Kita cederung menolak sikap-sikap yang tidak simpatik seperti itu. 

 

Tinggi hati dan sombong seringkali menjadi penghambat untuk lahirnya ide-ide cemerlang yang dihasilkan sebuah upaya kolaborasi. Mengapa seperti itu? karena akhirnya anggota kelompok malas untuk memberikan pendapatnya, padahal mungkin saja pemikiran dia yang paling bagus dan relieable untuk dilaksanakan, tapi karena ada anggota yang tinggi hati, akhirnya ide itu tidak muncul.

 

Tinggi hati dan sombong dalam Alkitab terutama di Injil Matius dijelaskan secara kontras dan berkebalikan. Siapa yang meninggikan diri akan direndahkan, siapa yang merendahkan diri akan ditinggikan. Ini adalah ayat yang amat keras dan memberikan pesan yang amat dalam. Dia menegur kita dengan gamblang, bahwa jika kita meninggikan diri, otomatis akan direndahkan, sebaliknya kalau kita merendahkan diri akan ditinggikan. 

 

Tentu saja ini penting bagi kita,terutama di masa sekarang. Masa ini adalah masa yang harus dibangun dalam sebuah upaya kerjasama dan kolaborasi. Nah untuk membangun kerjasama ini, seharusnya tidak ada orang yang sombong dan tinggi hati. Kalau berbeda pendapat dalam sebuah diskusi dan kerjasama sangatlah wajar. tapi memaksakan kehendak dengan tinggi hati akan berdampak buruk bagi kerjasama tim.

 

Nah hari ini kita diingatkan untuk tidak tinggi hati dan sombong, Mother Theresa juga mengingatkan kita lewat Quotes hari ini: Kerendah hatian adalah kunci untuk menerima kasih karunia dan mengasihi orang lain..Selamat berproses...

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 17 November 2022
Mengenang Leluhur dengan Membakar Tongkang khas R...
BERITA LAINNYA - 06 December 2022
Hari Menanam Pohon Indonesia
Hari Menanam Pohon Indonesia
BERITA LAINNYA - 11 December 2022
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAKHI perio...
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAKHI perio...
BERITA LAINNYA - 13 December 2022
WEEKEND YANG PRODUKTIF
WEEKEND YANG PRODUKTIF
BERITA LAINNYA - 16 December 2022
PERKAJU ( Perkemahan Kamis - Jumat)
PERKAJU ( Perkemahan Kamis - Jumat)
BERITA LAINNYA - 23 September 2023
Membuang Sampah Sembarangan sebagai Masalah Sosia...
BERITA LAINNYA - 24 September 2023
Penjualan organ secara ilegal sebagai masalah sos...
Penjualan organ secara ilegal sebagai masalah sos...
BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Belajar mengenal kesenjangan sosial, dan mencari ...
Belajar mengenal kesenjangan sosial, dan mencari ...
BERITA LAINNYA - 26 September 2023
Balap Liar Sebagai Masalah Sosial dan Solusinya
Balap Liar Sebagai Masalah Sosial dan Solusinya
BERITA LAINNYA - 27 September 2023
Mitigasi perselisihan akibat perbedaan agama di s...
Perselisihan Agama sebagai Masalah Sosialdan solu...
BERITA LAINNYA - 11 January 2024
Pembersihan Indonesia dalam Rangka Memperingati 1...
BERITA LAINNYA - 12 January 2024
Bisakah Konflik Dihilangkan?
Bisakah Konflik Dihilangkan?
BERITA LAINNYA - 13 January 2024
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hid...
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hi...
BERITA LAINNYA - 14 January 2024
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
BERITA LAINNYA - 10 June 2024
Ketupat
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Rewind FLS2N Provinsi Jawa Barat 2024
Rewind FLS2N Provinsi Jawa Barat 2024
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Keunikan Budaya dan Alam Indonesia
Keunikan Budaya dan Alam Indonesia
BERITA LAINNYA - 01 July 2024
DEKAT DENGAN TUHAN
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 02 July 2024
LETAKKAN SEMUA KEKHAWATIRANMU DI DALAM TUHAN
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 27 September 2024
Kekuatan yang Lebih Besar dari Kekuasaan
BERITA LAINNYA - 28 September 2024
Tuhan sebagai Perisai bagi yang Berjalan Benar
Tuhan sebagai Perisai bagi yang Berjalan Benar
BERITA LAINNYA - 29 September 2024
Kunci Kebahagiaan adalah Hidup Tanpa Kekhawatiran
Kunci Kebahagiaan adalah Hidup Tanpa Kekhawatiran
BERITA LAINNYA - 30 September 2024
Jangan Biarkan Amarah Merusak Hubungan
Jangan Biarkan Amarah Merusak Hubungan
BERITA LAINNYA - 30 September 2024
Kuasa di Dalam Lemah
Kuasa di Dalam Lemah

Choose Your School

GO