Belajar dari Bruder Bambang dan Pak Sigit.

BERITA LAINNYA - 31 December 2024

 

Hari ini belajar banyak dari Bruder Dr. Bambang Nugroho, FIC, dan Pak Sigit Setiawan. Dari Bruder Bambang kami belajar Bagaimana Mengatasi masalah dengan efisien, dan dari Pak Sigit, kami belajar mengenai Student Centre Learning..
.
Di sesinya Bruder Bambang kami betul-betul dipahamkan mengenai masalah-masalah yang ada dalam dunia pendidikan yaitu sekolah dan cara menghadapinya dan mencari solusinya. Satu hal yang paling penting yang dipesankan oleh Bruder Bambang adalah, memahami akar masalah, bukan gejala masalah, adalah hal terpenting untuk mencapai solusi dari sebuah masalah..
.
Sesi Pak Sigit juga luar biasa. Kami dipahamkan kembali bagaimana metode pembelajaran yang terpusat di siswa, bagaimana membuat siswa menjadi aktif, guru berperan sebagai fasilitator. Lewat berbagai metode seperti Roundtable, Jigsaw, Roundrobin, Fun and Pick, dan masih banyak lagi.
.
Rasanya waktu yang ada sangat kurang untuk menambah kembali pengetahuan kami para guru. Terima Kasih banyak untuk Bruder Bambang dan Pak Sigit atas Ilmu yang luar biasa hari ini, Tuhan Yesus memberkati pelayanan bapak berdua, dimanapun berada …🙏🙏🙏

 

 

 

dokumentasi selengkapnya ada di link berikut : https://bpkpenabur.or.id/bekasi/smak-penabur-harapan-indah/galeri/hari-ini-belajar-banyak-dari-bruder-dr-bambang-nugroho-fic-dan-pak-sigit-setiawan 

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 November 2021
Character Camp : Good Character
BERITA LAINNYA - 22 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada
Character Camp : Saka Bakti Husada
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
SETALI IMAN DAN PERBUATAN
 SETALI IMAN DAN PERBUATAN
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
Setia dalam Melayani
Setia dalam Melayani
BERITA LAINNYA - 24 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia, an Es...
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
Tips untuk hidup Sehat Sebagai Pelajar,, yuk disi...
Tips untuk hidup Sehat Sebagai Pelajar,, yuk disi...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
Yang suka ngantuk, simak tips menghilangkan rasa ...
Yang suka ngantuk, simak tips menghilangkan rasa ...
BERITA LAINNYA - 27 August 2023
Kabar baik untuk sekolah, berikut cara meningkatk...
Kabar baik untuk sekolah, berikut cara meningkatk...
BERITA LAINNYA - 31 August 2023
Yang ingin tubuh idel, sini simak penjelasan beri...
Yang ingin tubuh idel, sini simak penjelasan beri...
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Resensi Buku: Being Unhappy is A Choice
BERITA LAINNYA - 07 March 2024
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
BERITA LAINNYA - 08 March 2024
“BUMI Tere Liye”
“BUMI Tere Liye”
BERITA LAINNYA - 09 March 2024
Resensi Buku Cerita Rakyat Nusantara 1
Resensi Buku Cerita Rakyat Nusantara 1 
BERITA LAINNYA - 10 March 2024
“CINDERELLA” sebuah Resensi..
“CINDERELLA” sebuah Resensi..
BERITA LAINNYA - 19 October 2024
Tuhan Peduli Terhadap Ciptaan-Nya
BERITA LAINNYA - 20 October 2024
Jangan Membalas Kejahatan, Hiduplah Dalam Perdama...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 21 October 2024
Kristus Berkuasa Di Atas Bumi
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 22 October 2024
Pentingnya Doa, Rasa Syukur, dan Hubungan Yang Se...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 23 October 2024
"Aku ditolak dengan hebat sampai jatuh, tetapi TU...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 January 2025
Menjadi pelaku-pelaku kasih
BERITA LAINNYA - 10 January 2025
How to treat people and Worship God at the same t...
How to treat people and Worship God at the same t...
BERITA LAINNYA - 13 January 2025
Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2025
Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2025
BERITA LAINNYA - 01 January 2025
Kasih Tuhan Berasal dari Ucapan
Kasih Tuhan Berasal dari Ucapan
BERITA LAINNYA - 17 January 2025
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) OSIS 2025
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) OSIS 2025

Choose Your School

GO