Bebas dari Beban: Mengandalkan Tuhan dalam Segala Hal

BERITA LAINNYA - 03 September 2024

1 Petrus 5:7 

“Serahkanlah kekhawatiranmu kepada-Nya, sebab Ia yang memelihara kamu.”

Ayat yang pernah membuatku tersentuh adalah ayat 1 Petrus 5: 7. Kenapa? Karena aku adalah orang yang sangat sering mengalami kekhawatiran/kecemasan yang berlebih. Biasanya orang menyebutnya “anxiety”. Kecemasan dan kekhawatiran yang aku rasakan tentu membuat aku merasa tidak percaya diri.

Aku mengalami beberapa tingkat kecemasan. Aku selalu cemas di depan banyak orang dan aku selalu cemas di tengah tengah orang banyak. Aku selalu cemas saat orang melirik dengan tatapan segan. Aku juga cemas di saat Aku gagal. Kecemasan-kecemasan itu membuat Aku menciut dan kurang percaya diri. Aku selalu berpikir bahwa Aku gak cukup untuk mereka. I always think I never good enough for anyone karena kekuranganku banyak. 

Hal itu bikin Aku cemas dan semakin cemas, Aku takut, khawatir, cemas, sedih, marah sama diri sendiri kenapa bisa kayak begini.. Kadang mikir kenapa Aku beda dari yang lain.. Kenapa orang orang cepet banget ngerti sesuatu sedangkan aku enggak. Tapi dari 1 Petrus 5:7, Aku ngerasa kalau khawatir itu wajar, sebelum baca ayat ini Aku gak pernah sekalipun serahkan kekhawatiran Aku sama Tuhan, Aku selalu pendam walaupun Tuhan tau aku ini lagi khawatir dan cemas. Tetapi setelah Aku baca ayat ini, Aku jadi yakin kalau Tuhan bakal nerima semua kekhawatiran Aku dan Tuhan bakal menghibur Aku dan Aku yakin, Tuhan bakal ngasih tau semua bakal baik baik saja. Karena Aku pernah berada di titik dimana Aku sangat khawatir, cemas dalam suatu momen dan aku ngerasa kalau Tuhan bilang ke diri Aku sendiri kalo semua nya itu baik baik aja, everything is fine dan disitulah Aku merasa lega. 

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 November 2021
Character Camp : Good Character
BERITA LAINNYA - 22 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada
Character Camp : Saka Bakti Husada
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
SETALI IMAN DAN PERBUATAN
 SETALI IMAN DAN PERBUATAN
BERITA LAINNYA - 23 November 2021
Setia dalam Melayani
Setia dalam Melayani
BERITA LAINNYA - 24 November 2021
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
Character Camp : Saka Bakti Husada Sangatlah berg...
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia, an Es...
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
Tips untuk hidup Sehat Sebagai Pelajar,, yuk disi...
Tips untuk hidup Sehat Sebagai Pelajar,, yuk disi...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
Yang suka ngantuk, simak tips menghilangkan rasa ...
Yang suka ngantuk, simak tips menghilangkan rasa ...
BERITA LAINNYA - 27 August 2023
Kabar baik untuk sekolah, berikut cara meningkatk...
Kabar baik untuk sekolah, berikut cara meningkatk...
BERITA LAINNYA - 31 August 2023
Yang ingin tubuh idel, sini simak penjelasan beri...
Yang ingin tubuh idel, sini simak penjelasan beri...
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Resensi Buku: Being Unhappy is A Choice
BERITA LAINNYA - 07 March 2024
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
BERITA LAINNYA - 08 March 2024
“BUMI Tere Liye”
“BUMI Tere Liye”
BERITA LAINNYA - 09 March 2024
Resensi Buku Cerita Rakyat Nusantara 1
Resensi Buku Cerita Rakyat Nusantara 1 
BERITA LAINNYA - 10 March 2024
“CINDERELLA” sebuah Resensi..
“CINDERELLA” sebuah Resensi..
BERITA LAINNYA - 19 October 2024
Tuhan Peduli Terhadap Ciptaan-Nya
BERITA LAINNYA - 20 October 2024
Jangan Membalas Kejahatan, Hiduplah Dalam Perdama...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 21 October 2024
Kristus Berkuasa Di Atas Bumi
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 22 October 2024
Pentingnya Doa, Rasa Syukur, dan Hubungan Yang Se...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 23 October 2024
"Aku ditolak dengan hebat sampai jatuh, tetapi TU...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 January 2025
Menjadi pelaku-pelaku kasih
BERITA LAINNYA - 10 January 2025
How to treat people and Worship God at the same t...
How to treat people and Worship God at the same t...
BERITA LAINNYA - 13 January 2025
Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2025
Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2025
BERITA LAINNYA - 01 January 2025
Kasih Tuhan Berasal dari Ucapan
Kasih Tuhan Berasal dari Ucapan
BERITA LAINNYA - 17 January 2025
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) OSIS 2025
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) OSIS 2025

Choose Your School

GO