Aman dalam Pelukan-Mu: Pengalaman Dilindungi Tuhan

BERITA LAINNYA - 08 September 2024

Mazmur 121

Tuhan, Penjaga Israel

Ayat ini mengingatkan saya untuk selalu percaya kepada Tuhan saat berada dalam ketakutan. “Pertolonganku ialah dari Tuhan yang menjadikan langit dan bumi. Ia takkan membiarkan kakimu goyah,penjagamu tidak akan terlelap”. Ayat tersebut juga dikenalkan oleh ayah saya kepada saya dan membuat pikiran saya untuk mengandalkan Tuhan yang maha kuasa dengan segenap hati. Awalnya ketika saya kecil, saya masih sering merasa takut terhadap berbagai hal. Namun, ketika ayah saya menceritakan berbagai masalah yang dia alami dan dia selalu mengandalkan Tuhan di dalam masalahnya dan juga menjadikan ayat tersebut sebagai pegangannya, saya menjadi berani dan terinspirasi dari ayat tersebut. Dengan demikian ayat ini menjadi bekal saya dalam kehidupan sehari-hari karena diperkenankan oleh ayah saya dan juga karena isinya yang sangat meyakinkan saya. Ketika menghadapi cobaan pun, pelan-pelan saya meyakinkan diri saya supaya lebih mempercayai Tuhan di atas segalanya karena ketika mengandalkan Tuhan saya lebih merasa aman. Meski kadang-kadang saya melupakan Tuhan saat saya senang, tetapi saya membiasakan diri untuk berdoa dan membaca Alkitab setiap malam. Saya memulai hal tersebut ketika saya memasuki SMA dan sampai sekarang masih saya lakukan meski, masih sering lupa. Jika saya sengaja tidak membaca Alkitab saat malam hari saya seperti ada yang menjanggal karena saya sudah membiasakan untuk membaca Alkitab dan berdoa

Tags:
BERITA LAINNYA - 13 April 2022
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
BERITA LAINNYA - 08 April 2022
Greedy King
Greedy King
BERITA LAINNYA - 09 April 2022
The Day I Released My First Song
The Day I Released My First Song
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Summer Camp
Summer Camp
BERITA LAINNYA - 11 April 2022
Vacation in Bali
Vacation in Bali
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
KETIDAKPASTIAN DAN PROBABILITAS (Oleh : Desy Nic...
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Pelantikan Majelis Perwakilan Kelas, Periode 2023...
Pelantikan Majelis Perwakilan Kelas, Periode 2023...
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
Upacara Peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan ke...
Upacara Peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan ke...
BERITA LAINNYA - 18 August 2023
19 Siswa SMAK PENABUR Harapan Indah, penerima Anu...
19 Siswa SMAK PENABUR Harapan Indah, penerima Anu...
BERITA LAINNYA - 18 August 2023
Daily Inspiration, 18 Agustus 2023
Daily Inspiration, 18 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 12 December 2023
Daily Inspiration,''''''
BERITA LAINNYA - 05 December 2023
World Crohn’s Disease and Colitis Awareness Week
World Crohn’s Disease and Colitis Awareness Week
BERITA LAINNYA - 01 December 2023
Berkolaborasi lewat Choipan...
Berkolaborasi lewat Choipan...
BERITA LAINNYA - 02 December 2023
Nasi Kuning Banjarmasin...
Nasi Kuning Banjarmasin...
BERITA LAINNYA - 03 December 2023
Sei Sapi, siapa yang mau??
 Sei Sapi, siapa yang mau??
BERITA LAINNYA - 01 April 2024
Analisis Pengaruh Pembangunan Infrastruktur Terh...
BERITA LAINNYA - 03 April 2024
Genetika Golongan Darah dalam Keluarga
Genetika Golongan Darah dalam Keluarga
BERITA LAINNYA - 07 April 2024
Crazy Rich Asian
Crazy Rich Asian  
BERITA LAINNYA - 08 April 2024
Artha, sebuah Resensi
Artha, sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 09 April 2024
Dune, sebuah resensi
Dune, sebuah resensi
BERITA LAINNYA - 14 September 2024
Kematangan Iman Teruji dari Pencobaan
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
Anggrek Bulan
Artikel
BERITA LAINNYA - 15 September 2024
Damai di Tengah Badai
Damai di Tengah Badai
BERITA LAINNYA - 16 September 2024
Setia dalam Segala Hal
Setia dalam Segala Hal
BERITA LAINNYA - 17 September 2024
Rencana Sempurna Allah
Rencana Sempurna Allah

Choose Your School

GO