LDKS SMP BPK PENABUR 2020
List News - 09 January 2020
"PEMIMPIN YANG BERDAMPAK"
Osis SMP BPK PENABUR Tasikmalaya mengikuti kegiatan LDKS (Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa) di pada 9-11 Januari 2020. Pihak sekolah mewakilkan enam peserta didik yang berangkat yaitu dua laki-laki dan empat perempuan serta satu guru pendamping. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh OSIS SMP BPK PENABUR. Lokasi kegiatan LDKS ini bertempat di Cibodas, Bogor.
Kegiatan yang dilakukan adalah pemnejlasan materi, mengunjungi warga sekitar, melakukan baksos, dan masih banyak kegiatan lainnya. Peserta didik SMP BPK Tasik berpencar dan dibagi ke dalam kelompok agar dapat lebih berbaur antar satu dengan yang lain. Harapan dari kegiatan LDKS ini agar peserta didik dapat menjadi pemimpin muda yang memberikan dampak atau contoh baik tidak hanya di lingkungan sekoalh, namun di luar sekolah. Selain itu dapat bekerja sama dengan tim dalam kepengurusan OSIS dengan baik.
Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR
Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur