PMR SMAK PENABUR GS: Terus Belajar, Menjadi Garda Depan yang Benar! (Part 1)

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 October 2023

Palang Merah Remaja (PMR) adalah wadah pembinaan dan pengembangan anggota remaja PMI untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan kemanusiaan dibidang kesehatan dan siaga bencana, mempromosikan prinsip-prinsip dasar gerakan palang merah dan bulan sabit merah internasional, serta mengembangkan kapasitas organisasi PMI.

 

PMR Wira merupakan sebutan PMR dengan tingkatan setara pelajar Sekolah Menengah Atas yang memiliki warna slayer kuning cerah. Tahun ini PMR Wira mengadakan Latihan Gabungan PMR Wira tingkat SLTAK PENABUR Jakarta setelah kegiatan ini  vakum selama 3 tahun karena Pandemi.

 

Tahun ini Latihan Gabungan PMR Wira dilaksanakan di Curug Panjang, Bogor. Kegiatan ini diadakan dari tanggal 19 Oktober 2023-20 oktober 2023. Demikian gambaran kegiatan dilaporkan oleh Junita Berutu selaku guru pendamping dari SMAK PENABUR Gading Serpong.

 

Day 1

Latihan Gabungan PMR Wira dimulai hari Kamis, 19 Agustus 2023. Kami beranggotakan 7 orang (3 putra, 3 putri dan 1 guru pendamping) dari SMAK PENABUR Gading Serpong. Kami berangkat dari sekolah pukul 05.30 WIB menggunakan bus. Kami menempuh perjalanan selama 2 jam menuju Taman Wisata Matahari (TWM ) Bogor. Setelah itu  kami menunggu peserta dari sekolah lain untuk bersama-sama berangkat ke Curug Panjang menggunakan angkot. Kami menempuh perjalanan selama 30 menit untuk sampai di Curug Panjang. Setelah itu kami langsung bergegas untuk mendirikan tenda AGS. Selama proses mendirikan tenda kami memiliki kesulitan ketika pemasangan tenda. Tetapi kami tetap bekerja sama hingga tenda kami dapat berdiri kokoh dibantu kakak pelatih.

Setelah kami selesai membangun tenda, kami istirahat makan siang, lalu bergegas menuju ke lapangan untuk melakukan Upacara Pembukaan Latihan Gabungan PMR Wira. Yang menjadi petugas Upacara adalah peserta dari AGS. Setelah selesai upacara peserta bergegas ke pos untuk mengikuti materi. materi sesi pertama (putaran pertama) yaitu Pertongan Pertama, Siaga Bencana dan Tri Bakti yang dibawakan kakak pelatih. Peserta sangat antusias terlihat ketika mereka latihan dengan mempraktekkan langsung.

 

Pada saat materi Siaga Bencana peserta setiap sekolah harus bisa membuat tandu darurat dan membuat peta lokasi bencana untuk mengetahui lokasi yang aman untuk evakuasi korban.Selanjutnya materi Tri Bakti dimana kakak pelatih menjelaskan Tri Bakti PMR yaitu: Meningkatkan keterampilan hidup sehat. Berkarya dan berbakti di masyarakat Mempererat persahabatan nasional dan internasional.

Kegiatan selanjutnya adalah materi sesi 2 Penggunaan Ambulans, kakak pelatih menjelaskan bagaimana cara menggunakan ambulance, fungsi ambulans dan perbedaan ambulans dengan mobl jenazah. Kakak pelatih juga mempraktekkan langsung bersama peserta bagaimana  memberikan pertolongan pertama selama dalam perjalanan menuju rumah sakit rujukan

 

Kegiatan selanjutnya adalah peserta diberikan waktu 2 jam untuk belanja bahan makanan dan mengolahnya menjadi makanan juga membersihkan diri. Ketika sudah selesai mandi, malam harinya peserta lanjut mengikuti materi Donor Darah. Setelah itu peserta dibagi 2 kelompok yaitu kelompok evakuasi dan dapur umum. Selanjutnya peserta melakukan renungan malam dan istirahat kembali ke tenda masing-masing  untuk melanjutkan kegiatan esok hari.

 

 

 

Kontributor : Junita Berutu (Guru SMAK PENABUR GS)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 07 July 2023
PENGUMUMAN PEMBAGIAN DAFTAR KELAS PESERTA DIDIK T...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 10 July 2023
SMAK PENABUR Gading Serpong Mengawali Tahun Ajara...
SMAK PENABUR Gading Serpong Mengawali Tahun Ajara...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 11 July 2023
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Hari Pertama:...
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Hari Pertama:...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 10 July 2023
SMAK PENABUR Gading Serpong Menjadi Tuan Rumah Na...
SMAK PENABUR Gading Serpong Menjadi Tuan Rumah Na...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 July 2023
PLS Hari Kedua : Dive In!
PLS Hari Kedua : Dive In!
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 14 November 2023
Morning Devotion : Love Stay and Knowing
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 December 2023
Memperlengkapi dan Merekatkan - Bina Bantara SMAK...
Memperlengkapi dan Merekatkan - Bina Bantara SMAK...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 11 December 2023
Ekspedisi Bersama-Sama di Curug Panjang : Reporta...
Ekspedisi Bersama-Sama di Curug Panjang : Reporta...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 December 2023
Susur Hutan Bersama Teman Seperjuangan : Reportas...
Susur Hutan Bersama Teman Seperjuangan : Reportas...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 December 2023
Menguji Kesiapan dan Kepemimpinan Diri : Pemiliha...
Menguji Kesiapan dan Kepemimpinan Diri : Pemiliha...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 16 July 2024
Morning Devotion : When Things Don't Go Well
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 July 2024
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMAK PE...
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMAK PE...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 18 July 2024
Morning Devotion : Love Each Other
Morning Devotion : Love Each Other
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 18 July 2024
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMAK PE...
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMAK PE...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 July 2024
Selamat Ulang Tahun ke-74 BPK PENABUR : "Berani B...
Selamat Ulang Tahun ke-74 BPK PENABUR : "Berani B...
BERITA LAINNYA - 09 September 2023
How Does Sleep Affect You? by Yaella
BERITA LAINNYA - 16 September 2023
Positive Vibes : Kalau Bisa Baik Kenapa Harus Mem...
Positive Vibes : Kalau Bisa Baik Kenapa Harus Mem...
BERITA LAINNYA - 12 September 2023
Morning Devotion : The Need for Wisdom
Morning Devotion : The Need for Wisdom
BERITA LAINNYA - 14 September 2023
Morning Devotion : Be A Good Example
Morning Devotion : Be A Good Example
BERITA LAINNYA - 15 September 2023
Positive Vibes : Main Game (E-Sport) Ada Gunanya?...
Positive Vibes : Main Game (E-Sport) Ada Gunanya?...
BERITA LAINNYA - 13 November 2023
World Kindness Day
BERITA LAINNYA - 20 December 2023
Menutup Semester 1 dengan Kebersamaan
Menutup Semester 1 dengan Kebersamaan
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
Senin Bercermin : Di Bawah Sayap Allah
Senin Bercermin : Di Bawah Sayap Allah
BERITA LAINNYA - 11 December 2023
Senin Bercermin : Targetmu yang Mana??
Senin Bercermin : Targetmu yang Mana??
BERITA LAINNYA - 18 December 2023
Senin Bercermin : Pesan yang Selalu Terngiang.
Senin Bercermin : Pesan yang Selalu Terngiang.

Choose Your School

GO