Peserta Didik Kelas XII SMAK PENABUR Gading Serpong Termotivasi Menuju Sukses

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 10 January 2025

Pada Jumat, 10 Januari 2025, suasana semangat membara mewarnai SMAK PENABUR Gading Serpong. Hal ini dikarenakan diselenggarakannya kegiatan Pumping Motivation yang khusus ditujukan bagi peserta didik kelas XII. Kegiatan ini menjadi semacam suntikan semangat bagi para peserta didik yang sebentar lagi akan menghadapi rangkaian fase ujian akhir sekolah dan kelulusan. Dengan tema “Believe You Can”, kegiatan ini bertujuan untuk membangkitkan kepercayaan diri peserta didik terhadap kemampuan diri mereka dalam meraih kesuksesan.

Bapak Dr. Ir. Christian Fredy Naa, selaku pembicara pada acara tersebut, memberikan motivasi yang sangat menginspirasi. Beliau mengajak seluruh peserta didik untuk senantiasa percaya pada diri sendiri dan tidak pernah menyerah dalam menghadapi segala tantangan. Melalui pemaparannya, Bapak Christian juga memberikan tips-tips efektif untuk mengelola waktu belajar, mengatasi stres, dan menjaga kesehatan fisik maupun mental. Pesan yang paling mendalam dari kegiatan ini adalah bahwa kesuksesan dapat diraih oleh siapa saja asalkan mau berusaha dengan sungguh-sungguh dan memiliki keyakinan yang kuat.

Dengan terselenggaranya kegiatan Pumping Motivation ini, diharapkan peserta didik kelas XII SMAK PENABUR Gading Serpong dapat menghadapi ujian dengan lebih percaya diri dan optimis. Motivasi yang telah diperoleh akan menjadi bekal berharga bagi mereka dalam meraih cita-cita dan masa depan yang cerah.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 07 July 2023
PENGUMUMAN PEMBAGIAN DAFTAR KELAS PESERTA DIDIK T...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 10 July 2023
SMAK PENABUR Gading Serpong Mengawali Tahun Ajara...
SMAK PENABUR Gading Serpong Mengawali Tahun Ajara...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 11 July 2023
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Hari Pertama:...
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Hari Pertama:...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 10 July 2023
SMAK PENABUR Gading Serpong Menjadi Tuan Rumah Na...
SMAK PENABUR Gading Serpong Menjadi Tuan Rumah Na...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 July 2023
PLS Hari Kedua : Dive In!
PLS Hari Kedua : Dive In!
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 22 February 2024
Pramuka SMAK PENABUR Gading Serpong Memperingati ...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 February 2024
Morning Devotion : Quiet Time With God
Morning Devotion : Quiet Time With God
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
Morning Devotion : Winnie The Pooh
Morning Devotion : Winnie The Pooh
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 February 2024
LIFE SKILL : Satu Hal Penting yang Jarang Diajark...
LIFE SKILL : Satu Hal Penting yang Jarang Diajark...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 01 February 2024
SANDBOX 2024: Reduce, Reuse, Recycle (Day 1)
SANDBOX 2024: Reduce, Reuse, Recycle (Day 1)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 September 2024
BC juga ada KTB nya lho....
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 September 2024
Pra-Retret: SMAK PENABUR Gading Serpong Mengajak ...
Pra-Retret: SMAK PENABUR Gading Serpong Mengajak ...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 28 September 2024
Cup Cake Decoration bersama Chef Billy dari PIB
Cup Cake Decoration bersama Chef Billy dari PIB
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 01 October 2024
Morning Devotion : Leading On God's Understanding
Morning Devotion : Leading On God's Understanding
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 02 October 2024
Retreat 2024: I'm Precious and Blessed
Retreat 2024: I'm Precious and Blessed
BERITA LAINNYA - 31 July 2023
Senin Bercermin : Hati-Hati dengan yang Manis
BERITA LAINNYA - 07 August 2023
Senin Bercermin : Tuhan Memberikan yang Terbaik
Senin Bercermin : Tuhan Memberikan yang Terbaik
BERITA LAINNYA - 10 August 2023
Manfaat dibalik Kemeriahan Menyambut Hari Kemerde...
Manfaat dibalik Kemeriahan Menyambut Hari Kemerde...
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Senin Bercermin : Siraman Semangat
Senin Bercermin : Siraman Semangat
BERITA LAINNYA - 18 August 2023
Asah Terus Pemuda Andalan Bangsa!
Asah Terus Pemuda Andalan Bangsa!
BERITA LAINNYA - 28 December 2023
7 Kebiasaan Orang Sukses
BERITA LAINNYA - 29 December 2023
Membuang Sampah di Sekolah?
Membuang Sampah di Sekolah?
BERITA LAINNYA - 11 January 2024
Morning Devotion : God is Good
Morning Devotion : God is Good
BERITA LAINNYA - 16 January 2024
Morning Devotion : Remain in Jesus
Morning Devotion : Remain in Jesus
BERITA LAINNYA - 23 January 2024
Morning Devotion : Love Other With the Love of God
Morning Devotion : Love Other With the Love of God

Choose Your School

GO