Pentingnya K3LS di SMAK PENABUR Gading Serpong

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 23 September 2024

Pada hari Senin, 23 September 2024, seluruh guru dan karyawan SMAK PENABUR Gading Serpong mengikuti pelatihan penting tentang Keselamatan, Kesehatan, Keamanan, dan Lingkungan Sekolah (K3LS). Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kesiapan seluruh warga sekolah dalam menghadapi situasi darurat, serta memastikan keamanan lingkungan sekolah yang sehat dan aman bagi semua pihak.

 

 

Dalam pelatihan ini, Bapak Yustinus Ngadiran menyampaikan berbagai materi terkait mitigasi bencana dan tata cara penanganan bencana sesuai SOP (Standard Operating Procedure). Pengetahuan ini sangat krusial untuk mengantisipasi dan meminimalkan risiko yang mungkin terjadi di lingkungan sekolah, seperti kebakaran, gempa bumi, atau situasi darurat lainnya.

 

Melalui pelatihan ini, diharapkan seluruh guru dan karyawan mampu bertindak cepat dan tepat ketika bencana terjadi, sehingga keselamatan siswa dan semua warga sekolah dapat terjamin. K3LS bukan hanya tentang pengetahuan teknis, tetapi juga membangun kesadaran kolektif tentang pentingnya menjaga keamanan dan kesehatan di lingkungan sekolah.

 

Dengan adanya pelatihan ini, SMAK PENABUR Gading Serpong semakin siap dalam menciptakan lingkungan belajar yang aman, nyaman, dan terlindungi bagi siswa/i yang dipercayakan kepada kami.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 August 2024
Morning Devotion : Hard Work Over Skill
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 18 August 2024
UPACARA HUT ke 79 Republik Indonesia
UPACARA HUT ke 79 Republik Indonesia
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 15 August 2024
UPACARA HUT ke 63 Gerakan Pramuka Indonesia
UPACARA HUT ke 63 Gerakan Pramuka Indonesia
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 August 2024
Penampilan Tari Kolaborasi Perayaan HUT Republik ...
Penampilan Tari Kolaborasi Perayaan HUT Republik ...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 21 August 2024
Perayaan dan Penampilan Golongan Pramuka dalam Ra...
Perayaan dan Penampilan Golongan Pramuka dalam Ra...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 04 October 2024
Retreat 2024: Pulang dengan Penuh Berkah
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 04 October 2024
Character Camp Hari Terakhir: Maju Membawa Diri y...
Character Camp Hari Terakhir: Maju Membawa Diri y...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 08 October 2024
Morning Devotion : Lessons in Patience
Morning Devotion : Lessons in Patience
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 10 October 2024
Morning Devotion : God Perfect Plan
Morning Devotion : God Perfect Plan
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 October 2024
MARS SMAK PENABUR Gading Serpong
MARS SMAK PENABUR Gading Serpong
BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Senin Bercermin: Semangat Pagi! by Evelyn Claire ...
BERITA LAINNYA - 30 September 2023
Saturday Quotes : The Wind Rises, We Must Try to ...
Saturday Quotes : The Wind Rises, We Must Try to ...
BERITA LAINNYA - 26 September 2023
Positive Vibes : How to Study Effectively by Bene...
How to Study Effectively by Benedictus Reinhart
BERITA LAINNYA - 28 September 2023
Positive Vibes : The Hidden Messages in Water by ...
The Hidden Messages in Water by Christian Samuel
BERITA LAINNYA - 27 September 2023
"TOMATO" Pomodoro Technique by Elia Sutiaman (INF...
"TOMATO" Pomodoro Technique by Elia Sutiaman
BERITA LAINNYA - 15 November 2023
How to Study English Effectively
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Hari Murid Internasional: Mempererat Persahabatan...
Hari Murid Internasional: Mempererat Persahabatan...
BERITA LAINNYA - 18 November 2023
Saka Bhayangkara : Tempat Kami Bertumbuh Lebih Ja...
Saka Bhayangkara : Tempat Kami Bertumbuh Lebih Ja...
BERITA LAINNYA - 19 November 2023
Pra-Ekspedisi The Duke of Edinburgh International...
Pra-Ekspedisi The Duke of Edinburgh International...
BERITA LAINNYA - 20 November 2023
Senin Bercermin : Kita yang Memegang Tangan Tuhan...
Senin Bercermin : Kita yang Memegang Tangan Tuhan...
BERITA LAINNYA - 09 February 2024
Bukan Gong Xi Fa Cai, Tetapi Inilah Ucapan Selama...
BERITA LAINNYA - 10 February 2024
Selamat Tahun Baru Imlek 2024
Selamat Tahun Baru Imlek 2024
BERITA LAINNYA - 15 February 2024
Morning Devotion : Embracing Unchanging Word
Morning Devotion : Embracing Unchanging Word
BERITA LAINNYA - 20 February 2024
Morning Devotion : Walk Away from Worry
Morning Devotion : Walk Away from Worry
BERITA LAINNYA - 01 February 2024
The Day of A Million Trees
The Day of A Million Trees

Choose Your School

GO