K-12 Computer Science Education Fair 2021

BERITA BPK PENABUR Jakarta - 24 April 2021

Bersyukur kepada Tuhan atas berkat melalui perlombaan yang diikuti oleh peserta didik TKK 10 PENABUR.

K-12 Computer Science Education Fair 2021 yang diadakan oleh Jenjang TK BPK PENABUR Jakarta merupakan lomba yang terbuka di tingkat Nasional. Lomba ini terdiri dari 2 macam, yaitu PENABUR Kids Fest dan Code Olympiad.

Peserta didik TKK 10 PENABUR berhasil membawa pulang Juara di PENABUR Kids Fest melalui video presentasi project "Save the Earth" yang berjudul "SKY-E Bag" di tingkat TK A, Bianca Amberlyn Channer.

Selain itu, peserta didik TKK 10 PENABUR juga mengikuti lomba Code Olympiad, yaitu lomba menyusun coding melalui aplikasi "Scratch 3.0" secara online. Lomba ini dibagi menjadi 2 bagian, Solo project dan Parents Team Up Project.

Puji Tuhan TKK 10 PENABUR berhasil mendapatkan Juara di kedua perlombaan tersebut.

1. Juara I Solo Project, Ferlyn Dominica Wijaya 

2. Harapan I Parents Team Up Project, Ferlyn Dominica Wijaya

 

Terima kasih kepada Tuhan karena telah memberikan berkat melalui perlombaan ini.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR Jakarta - 21 October 2020
Scientific Festival Term 1
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 11 August 2020
“Drive Thru Learning Tools”
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 20 July 2020
7 DASAWARSA BPK PENABUR
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 17 January 2020
Coding Festival TKK 10 PENABUR
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 01 April 2020
Home Learning during Covid-19
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 March 2022
PLAYDATE with TKK 10 PENABUR
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 19 April 2022
PLAYDATE ONSITE WITH PLAYGROUP STUDENTS
Playdate bersama peserta didik Playgroup onsite.
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 06 June 2022
ALUMNI REWARD
ALUMNI REWARD
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 20 July 2022
Kalender Pendidikan TKK 10 PENABUR Tahun Ajaran 2...
Kalender Pendidikan TKK 10 PENABUR Tahun Ajaran 2...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 10 July 2023
Back To School Promo
Kesempatan untuk bergabung dengan Keluarga Besar ...
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
FIELD TRIP K2 "KIDZANIA"
BERITA LAINNYA - 24 April 2024
"LENTERA HATI DARI DESA CANDRAMAWA”
Di sudut pulau Jawa, tersembunyi sebuah desa yang...
BERITA LAINNYA - 30 October 2023
FIELDTRIP K1 "YOUREKA"
Teman – teman, dan Miss-Miss TKK 10 PENABUR memut...
BERITA LAINNYA - 16 May 2024
JOY IN HARMONY CHOIR
TKK 10 Penabur bersiap dengan semangat yang memba...
BERITA LAINNYA - 10 May 2020
Perintah Tuhan ke-5: Hormatilah Orangtuamu (那是我神的...
BERITA LAINNYA - 18 July 2023
Kalender Akademik Tahun Ajaran 2023-2024
BERITA LAINNYA - 17 July 2023
Warm Greeting From the Principal of TKK 10 PENABUR
Warm Greeting From the Principal of TKK 10 PENABUR
BERITA LAINNYA - 17 July 2023
Perayaan HUT PENABUR ke 73
Perayaan HUT PENABUR ke 73
BERITA LAINNYA - 20 July 2023
Ucapan Ulang Tahun PENABUR ke 73
Ucapan Ulang Tahun PENABUR ke 73
BERITA LAINNYA - 23 July 2023
Selamat Hari Anak Nasional 2023
Selamat memperingati Hari Anak Nasional 2023. Ma...
BERITA LAINNYA - 31 October 2024
Mengembangkan Kemampuan Dasar Bersih Diri pada An...
BERITA LAINNYA - 14 November 2024
Renungan Pagi, Ibadah Bulanan, dan Kelompok Tumbu...
Sebagai pendidik, guru memiliki peran penting dal...
BERITA LAINNYA - 14 December 2024
Pelatihan Kurikulum dan Pengembangan Keterampilan...
Peran guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) sanga...
BERITA LAINNYA - 21 November 2024
Lomba-lomba Yang Diikuti oleh guru-guru TKK 10
Guru adalah uspirasi Lomba Kreatif untuk Guru: Me...
BERITA LAINNYA - 23 August 2024
Tahapan Pembelajaran PAUD: Membentuk Fondasi Pend...
Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) merupakan pondas...

Choose Your School

GO