Ibadah Penghiburan

Berita Lainnya - 28 May 2021

Banyak orang berpikir bahwa orang yang mencintai dan dicintai pasti bahagia. Namun, cinta mempunyai keterikatan erat dengan derita. Semakin besar cinta, semakin besar pula deritanya, derita kehilangan yang kita cintai. Inilah resiko cinta, cepat atau lambat, pada suatu saat kita akan kehilangan yang kita cintai. Salah satu penyebab kehilangan yang paling berat adalah kematian, pasti lah meremukkan hati.

 

Mazmur 22:15-16 menggambarkan kepedihan yang begitu dalam : reumuk, ambruk, hancur, luluh, letih lesu, tercekik, betul-betul tidak berdaya. Begitu lah rasanya kehilangan seseorang yang kita cintai. Kita tidak bisa terhindar dari penderitaan itu, karena derita ditinggalkan dan kehilangan adalah bagian dari cinta.
Ketika kita menikmati, kita pun harus sadar bahwa suatu hari kelak kita harus bersedia membayar harganya cinta, yaitu kepedihan karena berpisah dengan yang kita cintai.

 

Jika orang yang kita cintai itu berharga, kita pun harus rela menerimanya dan menanggung rasa sedih dan bersabar menempuh proses pemulihan. Oleh karena itu semakin kita mencintai dan semakin ikhlas kita melepas kepergiannya, semakin ikhlas pula kita menanggung rasa sedih akibat ditinggalkan dan kehilangan orang yang kita cintai.

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 27 July 2021
PK2T Materi Terfokus-7 "Mandiri"
Berita Lainnya - 23 August 2021
PK2T Materi Terfokus 7 & 8
Pendidikan Karakter Kristiani Tirtamarta (PK2T) d...
Berita Lainnya - 10 September 2021
EDUFAIR SMAK TIRTAMARTA-BPK PENABUR
Pada Tahun Ajaran 2021/2022 ini, SMAK TIRTAMARTA-...
Berita Lainnya - 06 September 2021
UPACARA BENDERA VIRTUAL
Walaupun Indonesia masih dalam masa pandemi dan s...
Berita Lainnya - 19 September 2021
PK2T Materi Terfokus 8 & 9
Pendidikan Karakter Kristiani (PK2T) minggu ini a...
Berita Lainnya - 01 November 2024
Segala Kemuliaan Hanya untuk Tuhan
Berita Lainnya - 20 November 2024
Retret Kelas XI
Retret Kelas XI
Berita Lainnya - 13 November 2024
TIRTAMARTA FIT ART "EPIC BATTLES and RYHTHMIC MOV...
Beberapa waktu lalu SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR m...
Berita Lainnya - 25 November 2024
Best Pancasila Profile
Best Pancasila Profile
Berita Lainnya - 09 November 2024
Quest for New Experience
Kegiatan karyawisata dengan mengambil tema “Quest...
Artikel - 20 August 2024
MASA LALU TELAH BERLALU - DAILY DEVOTION
Artikel - 21 August 2024
MULAI DARI TITIK - DAILY DEVOTION
“Mengenai hal ini aku yakin bahwa Ia, yang memula...
Artikel - 22 August 2024
KASIH YANG MENERIMA - DAILY DEVOTION
"Sebab itu terimalah satu sama lain, sama seperti...
Artikel - 23 August 2024
PERASAAN TUMPUL - DAILY DEVOTION
“Perasaan mereka telah tumpul, sehingga mereka me...
Artikel - 26 August 2024
MILIKI CARA PANDANG POSITIF - DAILY DEVOTION
"Kita tahu bahwa Dia turut bekerja dalam segala s...
Artikel - 22 November 2024
PERKATAAN YANG MEMBANGUN - DAILY DEVOTION
Artikel - 25 November 2024
MERAWAT RELASI - DAILY DEVOTION
Ketika Hiram mendengar pesan Salomo itu, ia sanga...
Artikel - 26 November 2024
TIDAK REAKTIF - DAILY DEVOTION
"Aku tahu bahwa TUHAN akan memberi keadilan kepad...
Artikel - 27 November 2024
MEMOHON DALAM DOA - DAILY DEVOTION
"Aku mengarahkan mukaku kepada Tuhan Allah untuk ...
Artikel - 28 November 2024
KEKUATAN DALAM KETIDAKBERDAYAAN - DAILY DEVOTION
"Janganlah khawatir tentang apa pun juga, tetapi ...
Artikel - 05 March 2025
TANTANGAN GEN Z TERHADAP BUDAYA INDONESIA
Artikel - 06 March 2025
TIDAK ASAL IKUT-IKUTAN - DAILY DEVOTION
“Ujilah segala sesuatu dan peganglah yang baik. J...
Artikel - 07 March 2025
TETAP SEMANGAT! - DAILY DEVOTION
“Dia memberi kekuatan kepada yang lelah dan menam...
Artikel - 10 March 2025
MENGAKUI KERAPUHAN - DAILY DEVOTION
“Jika kita mengaku dosa kita, Ia setia dan adil, ...
Artikel - 11 March 2025
HIDUP SEBAGAI KITAB YANG TERBUKA - DAILY DEVOTION
“Janganlah mereka memfitnah, hendaklah mereka cin...

Choose Your School

GO