EDUFAIR (Education Fair) 2024 SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR

Berita Lainnya - 02 August 2024

Hai, hai Sahabat. SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR akan ada kegiatan seru nih, yaitu EDUFAIR! Kegiatan ini adalah pameran kampus-kampus ternama di Jakarta dan luar Jakarta. Kampus-kampus keren ini akan menunjukkan fasilitas apa dan program apa saja yang akan ditawarkan, termasuk beasiswa yang bisa kamu dapatkan. 

 

EDUFAIR ini rutin dilakukan setiap tahunnya untuk memenuhi pengetahuan para peserta didik seputar dunia perkuliahan. Dan tentunya diikuti oleh kampus-kampus terbaik terutama sekitar daerah Jakarta. 

 

Ayo Sahabat Tirtamarta, jangan lupa yah, kegiatan ini akan diadakan Sabtu, 3 Agustus 2024, mulai dari pukul 07.30 sampai 13.00. Oia, Sahabat, di opening nanti akan ada penampilan dari band siswa kelas X loh. Ayo, siapkan dirimu untuk menuju SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR. Sampai jumpa besok!!! 

 

                                         

 

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 April 2021
Paskah Siswa
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 April 2021
HUT TIRTAMARTA Ke-47
HUT TIRTAMARTA ke-47 tahun ini mengangkat tema 'M...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 April 2021
UJI KOMPETENSI GURU (UKG)
Kompetensi guru adalah kemampuan yang ditampilkan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2021
HUT BPK PENABUR ke-71 Tahun
Syukur kepada Allah, Sang Pemilik kehidupan yang ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2021
PENABUR Fair Open House TK-SD-SMP-SLTA
Pertama kalinya digelar! Open House bersama TKK-S...
Berita Lainnya - 04 October 2023
MY LAST SCHOOL TRIP BEFORE COLLEGE By QUEENA 12 I...
Berita Lainnya - 12 October 2023
WHY WOMEN HAVE MORE FRIENDS By Ms. EVA KHALISKA P...
Is there a man among you who dare say that he can...
Berita Lainnya - 09 November 2023
CALANTHA GLYNIS PAN DURDIN, 1st WINNER GAME APPLI...
Hello, you may not know me, so let me tell my sto...
Berita Lainnya - 21 November 2023
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH (PKKS) SMAK TIRT...
Penilaian Kinerja Kepala Sekolah atau lebih disin...
Berita Lainnya - 22 November 2023
"INI BENERAN?", Tanya SHEREEN, JUARA I LOMBA INT...
Prestasi kembali dibuat oleh salah satu peserta d...
Artikel - 13 May 2024
MEMBERI DENGAN HATI - DAILY DEVOTION
Artikel - 14 May 2024
PRIBADI YANG BERKUALITAS - DAILY DEVOTION
"Kita tahu bahwa Dia turut bekerja dalam segala s...
Artikel - 17 May 2024
BERPROSES PULIH DARI LUKA - DAILY DEVOTION
"Ia menyembuhkan orang yang hancur hatinya dan me...
Artikel - 21 May 2024
HAMPIR MATI - DAILY DEVOTION
"Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut ...
Artikel - 27 May 2024
BUANGLAH TOPENGMU - DAILY DEVOTION
"Ya Tuhan, lepaskanlah aku dari bibir dusta, dari...
Artikel - 17 October 2024
DIMULAI DARI YANG ADA - DAILY DEVOTION
Artikel - 18 October 2024
BERSERAH BUKAN PASRAH - DAILY DEVOTION
“Serahkanlah segala kekhawatiranmu kepada-Nya, se...
Artikel - 21 October 2024
SALING MENGUATKAN - DAILY DEVOTION
"Jika kami menderita, hal itu untuk penghiburan d...
Artikel - 22 October 2024
BERBUAHLAH - DAILY DEVOTION
“Lalu ia berkata kepada pekerja kebun anggur itu:...
Artikel - 23 October 2024
TEMPAT SAMPAH - DAILY DEVOTION
"Serahkanlah segala kekhawatiranmu kepada-Nya, se...
Artikel - 29 January 2025
MANFAAT JUORNALING
Artikel - 30 January 2025
KUNCI KEBERHASILAN - DAILY DEVOTION
“Lakukanlah dengan setia kewajibanmu terhadap TUH...
Artikel - 31 January 2025
BEKERJA DAN BERBAGI - DAILY DEVOTION
“Kamu sendiri tahu bahwa dengan tanganku sendiri ...
Artikel - 03 February 2025
SELALU MENGINGAT - DAILY DEVOTION
“Pujilah TUHAN, hai jiwaku, dan janganlah lupakan...
Artikel - 04 February 2025
LAKU HIDUP YANG BENAR - DAILY DEVOTION
“TUHAN, siapakah yang boleh menumpang dalam kemah...

Choose Your School

GO