BANGKIT MELAMPAUI KETAKUTAN - DAILY DEVOTION

Artikel - 05 April 2024

Takut adalah emosi dasar  manusia sebagai respon terhadap sesuatu yang mengancam, menekan atau menyulitkan hidup di depan. Hanya harapanlah yang membangunkan dan meneguhkan.

 

Kisah para perempuan berangkat ke makan Yesus berhadapan dengan ketakutan dan kedashyatan bahwa batu besar tergulir, berjumpa dengan seorang muda berjubah putih dan tidak ada mayat Yesus di dalam kubur itu menjadikan mereka memiliki harapan karena Yesus sudah bangkit. Sehingga mereka segera keluar dari kubur dengan rasa takut, tidak mengatakan apa-apa hingga menyampaikan berita kebangkitan kepada Petrus dan para murid.

 

Kebangkitan Kristus membawa kelegaan dan harapan bagi para perempuan dan kita untuk dapat move on dari rasa takut. Jika rasa takut itu muncul, mari sejenak jeda untuk merasakan kuasa Kristus yang bangkit. Mungkin masalah tidak langsung sirna namun harapan bersama Tuhan nyata. Bangkit melampui ketakutan. 

 

 

Tim Bina Iman Jenjang.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Artikel - 19 March 2024
DAILY DEVOTION - DOAKAN SESAMAMU
Artikel - 20 March 2024
DAILY DEVOTION - BUAH ROH ITU KOMBINASI
"Namun, buah Roh ialah kasih, sukacita, damai sej...
Artikel - 21 March 2024
DAILY DEVOTION : TETANGGA JADI SAUDARA
"Lebih baik tetangga yang dekat dari pada saudara...
Artikel - 22 March 2024
DAILY DEVOTION - MENGELOLA STRES
"Ketika batinku kalut oleh pikiran-pikiran, pengh...
Artikel - 28 March 2024
STANDARISASI OSIS & MPK SMAK TIRTAMARTA BPK PENAB...
Pada tanggal 13 Maret 2024 kemarin, OSIS dan MPK ...
Artikel - 13 May 2024
MEMBERI DENGAN HATI - DAILY DEVOTION
Artikel - 14 May 2024
PRIBADI YANG BERKUALITAS - DAILY DEVOTION
"Kita tahu bahwa Dia turut bekerja dalam segala s...
Artikel - 17 May 2024
BERPROSES PULIH DARI LUKA - DAILY DEVOTION
"Ia menyembuhkan orang yang hancur hatinya dan me...
Artikel - 21 May 2024
HAMPIR MATI - DAILY DEVOTION
"Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut ...
Artikel - 27 May 2024
BUANGLAH TOPENGMU - DAILY DEVOTION
"Ya Tuhan, lepaskanlah aku dari bibir dusta, dari...
Artikel - 16 August 2024
KEMERDEKAAN SEJATI - DAILY DEVOTION
Artikel - 17 August 2024
Dirgahayu Ke-79 NKRI
Setiap tanggal 17 Agustus, seluruh rakyat Indones...
Artikel - 19 August 2024
JALIN HUBUNGAN BAIK - DAILY DEVOTION
"Saudara-saudara yang kekasih, marilah kita salin...
Artikel - 20 August 2024
MASA LALU TELAH BERLALU - DAILY DEVOTION
“Bukankah Ia ini tukang kayu, anak Maria, saudara...
Artikel - 21 August 2024
MULAI DARI TITIK - DAILY DEVOTION
“Mengenai hal ini aku yakin bahwa Ia, yang memula...
Artikel - 13 September 2024
IMAN YANG SEMPURNA - DAILY DEVOTION
Artikel - 17 September 2024
MENGOPTIMALKAN DIRI - DAILY DEVOTION
"Ada empat binatang yang kecil di bumi, tetapi sa...
Artikel - 18 September 2024
SALAH SIAPA - DAILY DEVOTION
“Mengapa engkau melihat serpihan kayu di mata sau...
Artikel - 19 September 2024
FIRMAN DAN IMAN - DAILY DEVOTION
“Namun, jawab perwira itu kepada-Nya, "Tuan, aku ...
Artikel - 20 September 2024
BERBUAH DAN BERHASIL - DAILY DEVOTION
“Ia seperti pohon, yang ditanam di tepi aliran a...
Artikel - 14 October 2024
LAKUKAN DENGAN SEGENAP HATI - DAILY DEVOTION
Artikel - 15 October 2024
JANGAN CURANG - DAILY DEVOTION
"Orang yang menabur kecurangan akan menuai bencan...
Artikel - 16 October 2024
KACAMATA TUHAN - DAILY DEVOTION
“Tetapi, TUHAN berfirman kepada Samuel: “Jangan p...
Artikel - 17 October 2024
DIMULAI DARI YANG ADA - DAILY DEVOTION
Jawab Elisa kepadanya, “Apakah yang dapat kubuat ...
Artikel - 18 October 2024
BERSERAH BUKAN PASRAH - DAILY DEVOTION
“Serahkanlah segala kekhawatiranmu kepada-Nya, se...

Choose Your School

GO