ALLAH TURUT BEKERJA - DAILY DEVOTION

Artikel - 30 September 2024

Suatu hari ada seorang pengemudi ojek online yang mengantar makanan di malam hari bercerita, "Ada pelanggan pesan seafood tiga bungkus. Dan itu hampir jam sembilan malam, sebenarnya saya malas, apalagi rumahnya jauh. Tetapi karena seharian belum dapat banyak pelanggan, akhirnya saya ambil juga. Pesan seafood nggak bisa sebentar. Agak lama masaknya dan ini membuat saya kesal. Ditambah lagi orang yang memesan menelepon berkali-kali. Ketika sudah selesai, saya langsung mengantar ke rumahnya. Pelanggan pun ke luar rumah. Lalu dia ambil satu bungkus dari tiga bungkus yang dipesan, kemudian memberikan dua bungkus buat saya, sambil berkata, 'Buat Mas saja, anak-anak saya sudah tidur.' Ya ampun ini rezeki, tadi sore istri saya yang lagi hamil kirim WA katanya ngidam ingin makan seafood."

 

Pelajaran menarik apa yang kita dapatkan ketika mendengar kisah sederhana tersebut? Kita langsung teringat kepada nasihat Rasul Paulus kepada jemaat di Roma, "Allah turut bekerja dalam segala sesuatu untuk mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia." Mari kita jalani hidup ini dengan penuh ucapan syukur. Jangan mudah menggerutu dan mengeluh ketika menghadapi sesuatu yang tidak mengenakkan.

 

Mulailah untuk memiliki kepercayaan bahwa Tuhan yang pegang kendali atas semuanya dan Dia akan bekerja bagi kebaikan anak-anak-Nya, walau terkadang kita tidak mengerti jalan-jalan-Nya. Ingatlah kebaikan Tuhan di hari-hari yang telah berlalu dan bersyukurlah karena sesungguhnya Tuhan tidak pernah meninggalkan kita, melainkan Ia selalu menolong dan menyertai kita. Mari kita bangun karakter tidak mengeluh atau menggerutu ketika kita mengalami masalah melainkan bersyukurlah karena Ia selalu baik di dalam setiap karya dan rancanganNya bagi kita.

 

Tim Bina Iman Jenjang

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 04 March 2024
SENIN SENAM BERSAMA SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR
Berita Lainnya - 17 April 2024
AKSI SOSIAL IDUL FITRI SMAK TIRTAMARTA BPK PENABU...
Sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama, siswa-...
Berita Lainnya - 02 May 2024
UPACARA HARI PENDIDIKAN NASIONAL 2 MEI 2024 SMAK ...
Pemerintah menetapkan 2 Mei sebagai hari pendidik...
Berita Lainnya - 26 April 2024
RAIMUNA SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR 25-26 MEI 20...
Pada 25-26 April 2024 lalu, siswa kelas X mengiku...
Berita Lainnya - 06 May 2024
PENGUMUMAN SISWA KELAS XII ANGKATAN 40 SMAK TIRTA...
Kelas XII telah melewati serangkaian ujian sekola...
Artikel - 19 March 2024
DAILY DEVOTION - DOAKAN SESAMAMU
Artikel - 20 March 2024
DAILY DEVOTION - BUAH ROH ITU KOMBINASI
"Namun, buah Roh ialah kasih, sukacita, damai sej...
Artikel - 21 March 2024
DAILY DEVOTION : TETANGGA JADI SAUDARA
"Lebih baik tetangga yang dekat dari pada saudara...
Artikel - 22 March 2024
DAILY DEVOTION - MENGELOLA STRES
"Ketika batinku kalut oleh pikiran-pikiran, pengh...
Artikel - 28 March 2024
STANDARISASI OSIS & MPK SMAK TIRTAMARTA BPK PENAB...
Pada tanggal 13 Maret 2024 kemarin, OSIS dan MPK ...
Artikel - 07 May 2024
OPTIMISLAH - DAILY DEVOTION
Artikel - 13 May 2024
MEMBERI DENGAN HATI - DAILY DEVOTION
"Siapa pun yang memaksa engkau berjalan sejauh sa...
Artikel - 14 May 2024
PRIBADI YANG BERKUALITAS - DAILY DEVOTION
"Kita tahu bahwa Dia turut bekerja dalam segala s...
Artikel - 17 May 2024
BERPROSES PULIH DARI LUKA - DAILY DEVOTION
"Ia menyembuhkan orang yang hancur hatinya dan me...
Artikel - 21 May 2024
HAMPIR MATI - DAILY DEVOTION
"Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut ...
Artikel - 14 August 2024
INGATAN - DAILY DEVOTION
Artikel - 15 August 2024
MERDEKA ATAU MATI? - DAILY DEVOTION
“Namun sekarang, setelah kamu dimerdekakan dari d...
Artikel - 16 August 2024
KEMERDEKAAN SEJATI - DAILY DEVOTION
“Supaya kita sungguh-sungguh merdeka, Kristus tel...
Artikel - 17 August 2024
Dirgahayu Ke-79 NKRI
Setiap tanggal 17 Agustus, seluruh rakyat Indones...
Artikel - 19 August 2024
JALIN HUBUNGAN BAIK - DAILY DEVOTION
"Saudara-saudara yang kekasih, marilah kita salin...
Artikel - 10 September 2024
SUKSESNYA ANAK TUHAN - DAILY DEVOTION
Artikel - 11 September 2024
MENGHADAPI KETAKUTAN - DAILY DEVOTION
"Janganlah takut, sebab Aku menyertai engkau, jan...
Artikel - 12 September 2024
BERGANTUNG PADA TUHAN - DAILY DEVOTION
Berfirman TUHAN kepada Abram, "Pergilah dari nege...
Artikel - 13 September 2024
IMAN YANG SEMPURNA - DAILY DEVOTION
“Engkau lihat bahwa iman bekerja sama dengan per...
Artikel - 17 September 2024
MENGOPTIMALKAN DIRI - DAILY DEVOTION
"Ada empat binatang yang kecil di bumi, tetapi sa...

Choose Your School

GO