Hai teman-teman!
Fortelations 2021 sudah dekat nihh! pada hari Sabtu, 11 September 2021 kita akan mengadakan "Opening Ceremony Fortelations : Reminiscence 2021". Bagi para peserta jangan lupa untuk mengikuti rangkaian kegiatan ini pada ZOOM yang sudah diinformasikan ya! Untuk Siswa/i SMAK 7 PENABUR Jakarta, WAJIB untuk hadir pada ZOOM opening ceremony karena kehadiran akan di hitung sebagai absen hari efektif.

(peserta dan siswa/i menggunakan baju bernuansa colorful dan tetap sopan)

Waktu untuk siswa/i SMAK 7 PENABUR Jakarta :
Pukul 08.30-10.05

Waktu :
Pukul 09.00-10.05 untuk opening ceremony
Pukul 10.30-selesai untuk sesi perlombaan

Link ZOOM : https://bit.ly/OPENING_FORTELATIONS_2021

Thank you, see you there!

Choose Your School

GO