RENUNGAN HARIAN 9 APRIL 2023

BERITA LAINNYA - 09 April 2023

Ayat Harian : 1 Timotius 1:5

Tujuan nasihat itu ialah kasih yang timbul dari hati yang suci, dari hati nurani yang murni dan dari iman yang tulus ikhlas.

Refleksi Singkat:

Nasihat, menurut KBBI adalah ajaran atau pelajaran baik, atau anjuran yang baik, yang dapat berbentuk petunjuk, peringatan, maupun teguran. Dari definisi tersebut, nasihat yang benar-benar nasihat adalah sesuatu yang baik dan bermanfaat bagi mereka yang menerima dan melaksanakannya. Namun ada nasihat palsu. Berupa ajaran, anjuran, maupun petunjuk, yang diberikan dibungkus kebaikan namun sebenarnya menjerumuskan orang yang menerima dan melakukannya ke dalam kesulitan. Nasihat palsu diberikan didorong oleh hati  yang busuk, yang mencari keuntungan sendiri dengan mengorbankan orang lain. Contohnya adalah nasihat agar orang-orang menggunakan uangnya untuk binary trading yang akhirnya membuat banyak orang menjadi kehilangan uangnya, sedangkan orang-orang yang mengajnurkannya menjadi kaya raya.

Sedangkan nasihat yang asli adalah seperti yang diberikan Paulus kepada Timotius dan kepada orang-orang di Jemaat Efesus. Nasihat yang bertujuan dan didorong oleh kasih, yang timbul dari hati yang suci, dari hati nurani yang murni, dan dari iman yang tulus ikhlas. Nasihat tersebut adalah agar jangan mereka sibuk dengan dongeng dan silsilah yang tiada putus-putusnya, yang hanya menghasilkan persoalan, dan jauh dari tertib hidup keselamatan yang diberikan Allah dalam iman. Dengan memperhatikan dan melakukan nasihat tersebut, jemaat Efesus terhindar dari kesesatan dan perilaku bermasalah yang tidak seturut dengan keselamatan yang diberikan Allah. Itulah nasihat yang sebenarnya. Menuntun kepada kebenaran, kebaikan, kedamaian, karena diberikan oleh hati yang penuh kasih dan tulus hati.

Sahabat carpe diem yang dikasihi TUhan. Nasihat yang asli banyak terdapat dalam Alkitab, oleh Firman Tuhan. Diberikan Allah kepada kita karena Ia sungguh mengasihi kita. Dibrikan Allah sebagai petunjuk agar kita tetap berada dalam kasihNya dan menikmati kebaikkanNya. Sehingga kita tidak tersesat di jalan yang ditawarkan dunia. Sebagai orang beriman, baiklah kita menerima semuanya dengan hati terbuka. KArena dengannya kita tetap dalam keselamatan yang diberikan Allah karena iman. Amin.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 20 May 2021
SELAMAT HARI KEBANGKITAN NASIONAL
BERITA LAINNYA - 23 May 2021
JADWAL KEGIATAN 24 - 29 MEI 2021
JADWAL KEGIATAN 24 - 29 MEI 2021
BERITA LAINNYA - 25 May 2021
INFORMASI PEMESANAN BUKU
INFORMASI PEMESANAN BUKU
BERITA LAINNYA - 29 May 2021
SEMINAR PARENTING
SEMINAR PARENTING
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
IBADAH SISWA 31 MEI 2021
IBADAH SISWA 31 MEI 2021
BERITA LAINNYA - 14 January 2023
RENUNGAN HARIAN 14 JANUARI 2023
BERITA LAINNYA - 03 January 2023
RENUNGAN HARIAN 3 JANUARI 2023
Ayat Harian : Ulangan 31:6 Kuatkan dan teguhkanl...
BERITA LAINNYA - 07 January 2023
RENUNGAN HARIAN 7 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Mazmur 150:2 Pujilah Dia karena s...
BERITA LAINNYA - 08 January 2023
RENUNGAN HARIAN 8 JANUARI 2023
Ayat Harian : Yeheskiel 11:19 Aku akan memberika...
BERITA LAINNYA - 13 January 2023
RENUNGAN HARIAN 13 JANUARI 2023
Ayat Harian : Keluaran 23:8 Suap janganlah kau t...
BERITA LAINNYA - 07 July 2023
DAFTAR NAMA SISWA SMAK 7 PENABUR Jakarta , Tahun ...
BERITA LAINNYA - 13 July 2023
Janice Vashti Siswi SMAK 7 PENABUR Jakarta Peneri...
Janice Vashti siswi SMAK 7 PENABUR Jakarta termas...
BERITA LAINNYA - 28 July 2023
Happy Birthday BPK PENABUR!!! a poem from Chervyl...
Happy Birthday BPK PENABUR!!! a poem from Chervyl...
BERITA LAINNYA - 04 July 2023
Salah satu PEMENANG dalam OSN Provinsi DKI Jakart...
Salah satu PEMENANG dalam OSN Provinsi DKI Jakart...
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2023
Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Prestasi dalam Kombinasi: SMAN 102 Jakarta vs. SM...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Harmoni di Lapangan: SMAN 9 Jakarta vs. SMAK 7 PE...
Pada tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangki...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Ajang Prestasi: SMAN 44 Jakarta vs. SMAK 7 Jakart...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Duel Hebat Ganda Putra: SMA Don Bosco 2 vs. SMAN ...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Kejuaraan Ganda Penuh Gairah: SMA Budhaya 2 Santo...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 12 March 2024
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 H
BERITA LAINNYA - 13 March 2024
Selamat Menempuh Asesmen Akhir Sekolah Bagi Siswa...
Selamat Menempuh Asesmen Akhir Sekolah Bagi Siswa...
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
Materi Pelajaran untuk kelas 10 dan 11 yang belaj...
Materi Pelajaran untuk kelas 10 dan 11 yang belaj...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...

Choose Your School

GO