RENUNGAN HARIAN 22 APRIL 2023

BERITA LAINNYA - 22 April 2023

Ayat Harian :  Yeremia 30:20

Anak-anak mereka akan menjadi seperti dahulu kala, dan perkumpulan mereka akan tinggal tetap di hadapan-Ku; Aku akan menghukum semua orang yang menindas mereka.

Refleksi Singkat:

Bagi setiap orangtua, anak, baik perempuan maupun laki-laki, adalah sesuatu yang begitu berharga. Karenanya, tidak jarang orangtua berkorban banyak hal agar anak-anak mereka medapatkan kesempatan, maupun pengalaman yang terbaik. Baik itu kesempatan pendidikan, pengalaman bersama teman-temannya, maupun kesempatan memperoleh pengobatan terbaik ketika mereka sakit. Harapannya adalah anak-anak mereka akan mendapat masa depan yang baik, lebih baik daripada yang sudah diraih orangtuanya.

Bagian firman Tuhan hari in adalah tentang janji pemulihan yang Allah akan kerjakan bagi umatNya, Israel, keturunan Daud. Bahwa Allah mengampuni kesalahan mereka. Karena penagmpunan dan pemulihan yang Allah lakukan itu, Allah akan membuat anak-anak atau ketrurunan Yakub akan kembali menjadi bangsa yang besar, dan akan selamanya hidup bersama dengan Allah dan beribadah kepada Allah. Bahkan mereka akan dilindungi oleh Allah dari musuh-musuh yang menindas mereka. Sehingga mereka mendapat tiga pemulihan yang dikerjakan allah: Sejahtera sebagai bangsa, sejahtera sebagai umat Tuhan, dan sejahtera karena lepas dari segal ketakutan. 

Sahabat carpe diem yang dikasihi Tuhan. Tentu sudah begitu banyak hal yang kita lakukan dan berikan untuk anak-anak kita agar mereka mendapat kesempatan dan masa depan yang lebih baik dari kita. Satu hal yang dikatakan Firman Tuhan hari ini bagi kita adalah, Allah juga punya rencana yang Indah bagi anak-anak kita. Dan rencana itu akan terjadi ketika Allah berkenan memulihkan relasi dengan kita dan anak-anak kita. Oleh karena itu yang tidak boleh lalai untuk kita kerjakan bagi anak-anak kita adalah memperkenalkan mereka kepada Kristus, Allah yang penuh kasih setia itu. dan mendidik mereka untuk setia kepada allah dan selalu menggantungkan harapan kepadaNya. Dengan demikian maka mereka akan menjadi anak-anak yang terhormat sebagai manusia, selalu dalam relasi dengan Allah, dan lepas dari segala ketakutan karena jaminan perlindungan Allah. Berikanlah semua yang baik buat anak-anakmu, dan yang terbaik di antaranya adalah pengenalan akan Allah di dalam Yesus Kristus. Amin.

Tags:
BERITA LAINNYA - 13 January 2023
RENUNGAN HARIAN 13 JANUARI 2023
BERITA LAINNYA - 16 January 2023
RENUNGAN HARIAN 16 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yesaya 53:3 Ia dihina dan dihinda...
BERITA LAINNYA - 18 January 2023
RENUNGAN HARIAN 18 JANUARI 2023
Ayat Harian : Kejadian 35:2 Lalu berkatalah Yaku...
BERITA LAINNYA - 01 January 2023
ENGLISH LITERACY - The Boy in the Stropey Pyjamas
Title : The Boy in the Stropey Pyjamas Author : ...
BERITA LAINNYA - 02 January 2023
ENGLISH LITERACY - Series of unfortunate events *...
Title : Series of unfortunate events *the bad beg...
BERITA LAINNYA - 13 March 2023
TVA : FUN FACT 13 Maret 2023
BERITA LAINNYA - 01 April 2023
LIVE N' LEARN : Life Lesson from March 2023
LIVE N' LEARN : Life Lesson from March 2023
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
TVA : FUN FACT 20 Feb 2023
TVA : FUN FACT 20 Feb 2023
BERITA LAINNYA - 30 January 2023
TVA: VERSE 30 Jan 2023
TVA: VERSE 30 Jan 2023
BERITA LAINNYA - 23 January 2023
TVA: TRIVIA 23 Jan 2023
TVA: TRIVIA 23 Jan 2023
BERITA LAINNYA - 26 September 2023
UPDATE FORTELATIONS - LOMBA FUTSAL PUTRI SMA YADI...
BERITA LAINNYA - 26 September 2023
UPDATE FORTELATIONS - LOMBA FUTSAL PUTRA SMA FONS...
UPDATE FORTELATIONS - LOMBA FUTSAL PUTRA SMA FONS...
BERITA LAINNYA - 27 September 2023
Berita Dukacita.
Berita Dukacita.
BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Pembinaan guru SMAK 7 PENABUR Jakarta - Penggunaa...
Pembinaan guru SMAK 7 PENABUR Jakarta - Penggunaa...
BERITA LAINNYA - 27 September 2023
Pemberitahuan Protokol Kesehatan
Pemberitahuan Protokol Kesehatan
BERITA LAINNYA - 10 January 2024
[LITERASI] Book Review: Pengembangan Energi Alter...
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
[LITERASI] Book Review: 99 Cara Berpikir Ala Sher...
Pengarang: Monica Anggen Summary: Berpikir kriti...
BERITA LAINNYA - 11 January 2024
[LITERASI] Book Review: Kemandirian Masyarakat Pe...
Pengarang: PT Intan Pariwara Kelebihan : Menyada...
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
[LITERASI] Book Review: THE BODY : Pedoman bagi P...
Pengarang: Bill Bryson - menjelaskan tentang ana...
BERITA LAINNYA - 09 January 2024
[LITERASI] Book Review: Brain for Business - Kiat...
Pengarang: Nur Elisa Faizaty, Alfina, Marisya Mah...
BERITA LAINNYA - 01 April 2024
Evaluasi kurikulum Merdeka bersama Ibu Almarisa S...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Siswa-siswi SMAK 7 PENABUR Berkompetisi di Seleks...
Siswa-siswi SMAK 7 PENABUR Berkompetisi di Seleks...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Hari Kedua Seleksi OSNK: Siswa-siswi SMAK 7 PENAB...
Hari Kedua Seleksi OSNK: Siswa-siswi SMAK 7 PENAB...
BERITA LAINNYA - 01 April 2024
Pelatihan dan Pembinaan Guru SMAK 7 PENABUR di KE...
Pelatihan dan Pembinaan Guru SMAK 7 PENABUR di KE...
BERITA LAINNYA - 03 April 2024
"Kelompok Tumbuh Bersama" SMAK 7 PENABUR: Membang...
"Kelompok Tumbuh Bersama" SMAK 7 PENABUR: Membang...

Choose Your School

GO