PUISI: Kenangan

BERITA LAINNYA - 01 April 2023

Kenangan

Karya Samantha Marcella M / X MIPA 3

 

Semua yang ku alami saat ini

Akan berakhir menjadi kenangan

Masa dimana kita membuat sebuah memori

Andai waktu berhenti untuk berlari

Nafas hidup pun menjadi lebih berarti

Tak ku sangka begitu banyak pengalaman yang kita lalui

Harmoni kehidupan menjadi kenyataan mimpi

Akan indah pada waktunya

 

Menggapai harapan yang terbang ke awan

Akankah berakhir atau tertahan?

Rasa enggan beranjak, dari tempat yang berpijak

Cerita hidup dapat kunyatakan

Entah mimpi mana yang lebih dominan

Lembar masa lalu pun terus terbayang

Lambaian ingatan juga terngiang

Apakah akhir cerita menjadi kenyataan?

 

Masa di mana kebersamaan bergitu terasa

Atau semua rasa hanya berupa bayangan?

Namun apa yang ku rasa saat ini

Gita sorgawi bagaikan harapan diri

Ingatan itu kembali ketika ingin ku lupa

Walau angan-angan terbang melayang 

Akankah ku raih semua mimpi?



Tags:
BERITA LAINNYA - 29 August 2023
DAILY INSPIRATION - Kemerdekaan Dalam Kristus
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - JUJUR SUPAYA MERDEKA
Jujur supaya Merdeka Pendahuluan Jika kita i...
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - Menjadi Generasi yang Merdeka
Menjadi Generasi yang Merdeka Kata “kemerdeka...
BERITA LAINNYA - 09 August 2023
DAILY INSPIRATION - MENJAGA KEMERDEKAAN
Menjaga Kemerdekaan  Eowyn Anastasia S. M...
BERITA LAINNYA - 24 August 2023
DAILY INSPIRATION - Merdeka dengan Kebenaran
Merdeka dengan Kebenaran Kemerdekaan. Apa sih...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
DRAMA PENUH TEGANGAN DI FORTELATIONS 2023: TIM MA...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
GEMPAK! BATTLE SUPREMASI BADMINTON CAMPURAN DI FO...
GEMPAK! BATTLE SUPREMASI BADMINTON CAMPURAN DI FO...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
HEBOH! SIAPA RATU BADMINTON PUTRI FORTELATIONS 20...
HEBOH! SIAPA RATU BADMINTON PUTRI FORTELATIONS 20...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
PENASARAN DENGAN PEMENANG BADMINTON PUTRA FORTELA...
PENASARAN DENGAN PEMENANG BADMINTON PUTRA FORTELA...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
KEJUTAN MENGGELEGAR DI FORTELATIONS 2023! APAKAH ...
KEJUTAN MENGGELEGAR DI FORTELATIONS 2023! APAKAH ...
BERITA LAINNYA - 11 December 2023
Kunjungan Kasih ke Panti Asuhan Tanjung Barat dal...
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
BERITA LAINNYA - 21 December 2023
Surat Himbauan penggunaan Masker
Surat Himbauan penggunaan Masker
BERITA LAINNYA - 21 February 2024
[LITERASI] Book Review: Politik Hijau/Keadilan Po...
BERITA LAINNYA - 27 February 2024
[LITERASI] Book Review: Praktik Relasi Kekuasaan:...
Pengarang: Fredy B. L. Tobing Krisis ekonomi 199...
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
[LITERASI] Book Review: Reformasi dan Jatuhnya So...
Pengarang: Basuki Agus Suparno Pada saat masa ke...
BERITA LAINNYA - 17 February 2024
[LITERASI] Book Review: Teori, Mode, Perspektif, ...
Pengarang: Lely Arrianie Fenomena komunikasi pol...
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
[LITERASI] Book Review: Refleksi Stoikisme
Pengarang: Geofakta Razali Buku ini secara kriti...
BERITA LAINNYA - 21 August 2024
Alumni AKSEN Memulai Petualangan Baru di Kampus U...
BERITA LAINNYA - 21 August 2024
AKSEN Gelar Senam Pagi dan Aksi Makan Bergizi unt...
AKSEN Gelar Senam Pagi dan Aksi Makan Bergizi unt...
BERITA LAINNYA - 27 August 2024
Keunggulan SMAK 7 PENABUR Jakarta membuat belajar...
Keunggulan SMAK 7 PENABUR Jakarta
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Mengenal Gambar Diri Kelas XI
Mengenal Gambar Diri Kelas XI
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Career Day Kelas XII di SMAK 7 PENABUR
Career Day Kelas XII di SMAK 7 PENABUR

Choose Your School

GO