DAILY INSPIRATION - Kemerdekaan Dalam Kristus

BERITA LAINNYA - 29 August 2023

 

Kemerdekaan Dalam Kristus

Sebagai orang beriman, kita seringkali menghadapi berbagai masalah dalam hidup ini. Mungkin masalah dalam pertemanan, masalah dalam pendidikan, masalah dengan keluarga, atau masalah yang lainnya. Seringkali kita mengeluh dan bersungut-sungut. Beberapa orang bahkan bertanya “Dimanakah Tuhan? Mengapa Tuhan terasa jauh?”. Walaupun kita sudah berdoa, tetapi kita merasa Tuhan tidak menjawab doa kita. Muncul dibenak kita, “Apa benar kita diselamatkan?”.

 

Keraguan seperti itu sering kita jumpai dalam menjalani hidup ini. Yang perlu kita ketahui adalah, Tuhan kita selalu ada bersama-sama dengan umatnya. Ia tidak pernah meninggalkan anak-anaknya. Ia tahu apabila setiap umatnya sedang bersedih. Tuhan kita Maha-penyanyang dan pengasih.

 

Tetapi yang saya maknai dari masalah ini adalah, Tuhan ingin membentuk kita menjadi umat yang berkarakter. Sama seperti Ayub, Tuhan mencobai Ayub dengan mengambil hartanya. Tetapi Ayub tetap setia dalam kesengsaraan yang ia hadapi. Ayub merupakan hamba yang setia. Tuhan ingin membentuk kita menjadi hamba-hamba yang taat dan setia kepada Tuhan.

 

Tuhan sudah memerdekakan kita dengan tetesan darahnya di kayu salib. Keselamatan itu adalah hak setiap orang. Keselamatan merupakan hal yang abadi (Tak dapat hilang). Tetapi seringkali kita yang menjauhi keselamatan tersebut, ibarat kata kita keluar dari jalan keselamatan yang telah Tuhan berikan. Jadi marilah refleksikan diri kita masing masing, apakah kita sudah berjalan di jalan keselamatan? Atau kita keluar dari jalan keselamatan tersebut?. Kita sudah dimerdekakan dari belenggu maut dan dosa.

 

Bryan Nicholas Nathanael Pattymahu X3/06

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 August 2021
Virtual Tour TKK PENABUR
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 August 2021
Virtual Tour SDK PENABUR
Virtual Tour SDK PENABUR
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 August 2021
Virtual Tour SMPK PENABUR
Virtual Tour SMPK PENABUR
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 August 2021
Profile BPK PENABUR Jakarta
Profile BPK PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 August 2021
LOMBA Video & Cerita Inspiratif #PENABURSebagusitu
LOMBA Video & Cerita Inspiratif #PENABURSebagusitu
BERITA LAINNYA - 24 April 2023
RENUNGAN HARIAN 24 APRIL 2023
BERITA LAINNYA - 22 April 2023
RENUNGAN HARIAN 22 APRIL 2023
Ayat Harian : Yeremia 30:20 Anak-anak mereka aka...
BERITA LAINNYA - 20 April 2023
RENUNGAN HARIAN 20 APRIL 2023
Ayat Harian : Hagai 1:14 Jangan mengucapkan saksi...
BERITA LAINNYA - 18 April 2023
RENUNGAN HARIAN 18 APRIL 2023
Ayat Harian : 2 Korintus 3:4 Demikianlah besarnya...
BERITA LAINNYA - 17 April 2023
RENUNGAN HARIAN 17 APRIL 2023
Ayat Harian : Titus 2:11 Karena kasih karunia Al...
BERITA LAINNYA - 02 April 2023
PUISI : Masa Depanku
BERITA LAINNYA - 03 April 2023
PUISI : Orang Tua
Orang Tua Karya Mikha Foresto Matahari terbit di...
BERITA LAINNYA - 04 April 2023
PUISI: Pujaan Hatiku
PUJAAN HATIKU Cantik rupa ini bukanlah ukuran ...
BERITA LAINNYA - 05 April 2023
PUISI : Tentang Rindu
TENTANG RINDU Takkan pernah kulupakan Indahnya k...
BERITA LAINNYA - 06 April 2023
PUISI : Pilihan
Pilihan Karya: Violetta Silalahi Variasi cara un...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Derbi Futsal Seru: Pertarungan SMA ANTONIUS melaw...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Pertandingan Futsal Memukau: SMA PUSAKA 1 A vs. S...
Pada tanggal 2 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR di Ja...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Pertarungan Futsal Hebat: SMAN 31 Jakarta vs. SMA...
Pada tanggal 2 Oktober 2023, lapangan futsal di...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Futsal Hebat di Jakarta Timur: SMAK KOTA WISATA v...
Pada tanggal 2 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR, Jaka...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Semangat Persaingan yang Sehat saat basket SMAN 5...
Setiap tahun, pertandingan futsal antara sekolah-...
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
Sermon Notes: di Wajahmu Kulihat Allah
BERITA LAINNYA - 02 March 2024
KTB OSIS AKSEN 2024 "BOUND OF LOVE"
KTB OSIS AKSEN 2024 "BOUND OF LOVE"
BERITA LAINNYA - 08 March 2024
KEBAKTIAN DOA SYAFAAT KELAS 12
KEBAKTIAN DOA SYAFAAT KELAS 12
BERITA LAINNYA - 07 March 2024
March Healthy Beast!
Shalom AKSEN! 7️⃣👋 Gimana kabar kalian? Apakah ...
BERITA LAINNYA - 11 March 2024
Selamat Hari Raya Nyepi 2024
Selamat Hari Raya Nyepi 2024

Choose Your School

GO