PUISI : Kasih-Nya Kuatku

BERITA LAINNYA - 21 April 2023

Kasih-Nya Kuatku

karya Keona Alindra K / X MIPA 3 

 

Ku tatap horizon cakrawala

Esok terlalu lama ditunggu

Onak duri mulai mencoba halangi jalanku

Nadiku berpacu dengan cepat 

Akankah aku kuat melewati semua?

 

Aral ini tetap harus kulewati

Langkah ini tetap harus aku kayuh

Inginku meraih yang kucitakan 

Niat dan tekad kukuatkan

Dari hatiku kukumpulkan keberanian

Rancangan Sang Khalik pasti yang terbaik

Aku pasrah dan berserah

 

Kasih-Nya terasa sejuk merasukiku Untuk semua ada masanya

Ungkapan syukurku pun tak henti 

Sesak hatiku semakin mereda

Untuk semua ada masanya

Matahari pasti akan bersinar hangat

Aku pun akan menerima kekuatan Surgawi

 

Nyatalah kasih-Mu kepadaku

Inilah yang kurindu

Nan merdu suara-Mu memanggilku

Damai-Mu membelai hatiku

Impianku kuselaraskan pada kehendak-Mu

Tiap langkahku ku mantapkan asaku

Arah mataku hanya tertuju pada-Mu

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 10 December 2022
Kondisi Keterampilan Literasi di Indonesia
BERITA LAINNYA - 24 December 2022
BUDAYA LITERASI #2
Literasi adalah suatu kemampuan individu dalam me...
BERITA LAINNYA - 01 December 2022
BBM NAIK,  OJOL  NAIK!
Selama ini Indonesia belum bisa mengolah minyak, ...
BERITA LAINNYA - 02 December 2022
Kendaraan Pribadi atau Ojol?
Sesuai perkataan Direktur Jenderal Perhubungan Da...
BERITA LAINNYA - 03 December 2022
Kenaikan Tarif Ojek Online, Pengemudi Bagaimana?
Selama beberapa waktu terakhir, masyarakat merasa...
BERITA LAINNYA - 16 February 2023
ENGLISH LITERACY - English Classics : Dracula (2)
BERITA LAINNYA - 17 February 2023
ENGLISH LITERACY - Dork Diaries
Title : Dork Diaries Author : Rachel Renee Russe...
BERITA LAINNYA - 18 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Masque of the Red Death
Title : The Masque of the Red Death Author : Edg...
BERITA LAINNYA - 19 February 2023
ENGLISH LITERACY - Chinese Myths Sun Xuegang and ...
Title : Chinese Myths Sun Xuegang and Cai Guoyun ...
BERITA LAINNYA - 20 February 2023
ENGLISH LITERACY - Sense and Sensibility
Title : Sense and Sensibility Author : Jane Aust...
BERITA LAINNYA - 04 July 2023
PEMENANG dalam OSN Provinsi DKI Jakarta jenjang S...
BERITA LAINNYA - 02 July 2023
A DAY IN AKSEN EP. 3 - KEYNINA & THERESIA (X MIPA...
A DAY IN AKSEN EP. 3 - KEYNINA & THERESIA (X MIPA...
BERITA LAINNYA - 11 July 2023
JINGLE PLS SMAK 7 PENABUR Jakarta 2023
JINGLE PLS SMAK 7 PENABUR Jakarta 2023
BERITA LAINNYA - 18 July 2023
SMAK 7 PENABUR Jakarta Video Profile 2023
SMAK 7 PENABUR Jakarta Video Profile 2023
BERITA LAINNYA - 18 July 2023
Flashmob HUTPENABUR - PENABUR KOMPLEK CIPINANG - ...
Flashmob HUTPENABUR - PENABUR KOMPLEK CIPINANG - ...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
"Parade Sekolah Peserta di FORTELATIONS: MIRACULO...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
"Pertandingan Sengit Futsal Putra: SMA Angkasa 1 ...
Tanggal 30 September 2023, lapangan futsal di SMA...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
"Laga Sengit Futsal Putra: Perguruan Rakyat 3 A v...
Tanggal 30 September 2023, lapangan futsal SMAK 7...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
utsal Putra yang Memikat: SMA Marsudirini Bekasi ...
Dalam momen yang dinanti-nantikan di FORTELATION...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
Pertarungan Sengit: Futsal Putra SMA Angkasa 1 B ...
Pertandingan futsal putra dalam FORTELATIONS: ...
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
[LITERASI] Book Reviews: 100+ nasihat terbaik dar...
BERITA LAINNYA - 25 January 2024
[LITERASI] Book Review: Generasi Eksplorasi
Pengarang: IDN RESEARCH INSTITUTE, ALVARA RESEARC...
BERITA LAINNYA - 26 January 2024
[LITERASI] Book Review: 101 KISAH BIJAK DARI JEPA...
Pengarang: Cesiria Summary: Ketika kita melihat ...
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
[LITERASI] Book Review: Hidup Damai Tanpa Berpiki...
Pengarang: Tsuneko Nakamura dan Hiromi Okuda Sum...
BERITA LAINNYA - 27 January 2024
[LITERASI] Book Review: Aspek Hukum Dalam Ekonomi...
Pengarang: Yusnedi Achmad  Summary: Hukum dagang...

Choose Your School

GO